Perda Kab Kuningan 2 Thn 2015

B UPATI K UNING AN
PR OV INS I J AWA B AR AT
PE R ATUR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN
NOMOR 2TAHUN 2015
TE NTANG
PE R UB AHAN K E D UA ATAS PE R ATUR AN D AE R AHK AB UPATE N K UNING AN
NOMOR 5 TAHUN2008 TE NTANG PE NY E R TAAN MOD AL D AE R AH K AB UPATE N
K UNING AN PAD A PE R US AHAAN D AE R AH B ANK PE R K R E D ITAN R AK Y AT
K UNING AN D AN PE R US AHAAN D AE R AH PE R K R E D ITAN K E C AMATAN
D E NG AN R AHMAT T UHAN Y ANG MAHA E S A
B UPATI K UNING AN,
Menimbang :

a. bahwa dalam rangk a mendorong k inerja Perusahaan D aerah
B ank Perk reditan R ak yat K uningan dan Perusahaan D aerah
Perk reditan K ecamatan dalam mencapai sasaran dan untuk
memberik an k ontribusi terhadap peningk atan pertumbuhan
ek onomi rak yat dan Pendapatan Asli D aerah telah ditetapk an
Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 5 Tahun 2008
tentang Penyertaan Modal D aerah K abupaten K uningan pada
Perusahaan D aerah B ank Perk reditan R ak yat K uningan dan

Perusahaan D aerah Perk reditan K ecamatan sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan D aerah K abupaten K uningan
Nomor 20 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Peraturan
D aerah K abupaten K uningan Nomor 5 Tahun 2008 tentang
Penyertaan Modal D aerah K abupaten K uningan pada
Perusahaan D aerah B ank Perk reditan R ak yat K uningan dan
Perusahaan D aerah Perk reditan K ecamatan;
b. bahwa realisasi Penyertaan Modal D aerah pada PD . B PR tidak
sesuai dengan besaran Penyertaan Modal sebagaimana yang
ditetapk an dalam Peraturan D aerah dimak sud huruf a,
sehingga perlu dilak uk an penyesuaian;
c. bahwa berdasark an pertimbangan dimak sud huruf a dan b,
untuk
menjamin k epastian huk um dipandang perlu
menetapk an Perubahan K edua Atas Peraturan D aerah
K abupaten K uningan Nomor 5 Tahun 2008tentang Penyertaan
Modal D aerah K abu paten K uningan pada Perusahaan D aerah
B ank Perk reditan R ak yat K uningan dan Perusahaan D aerah
Perk reditan K ecamatan;


Mengingat

:

1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang D asar Negara R epublik
Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-undang Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pembentuk an
D aerah-D aerah K abupaten D alam L ingk ungan Provinsi J awa
B arat
(B erita Negara R epublik Indonesia Tahun 1950);
S ebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 4
Tahun 1968 tentang Pembentuk an K abupaten Purwak arta
dan K abupaten S ubang dengan Mengubah Undang-Undang
Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pembentuk an D aerah-D aerah
K abupaten D alam L ingk ungan Provinsi J awa B arat (L embaran
Negara R epublik Indonesia Tahun 1968 Nomor 31, Tambahan
L embaran Negara R epublik Indonesia Nomor 2851);
3. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbank an
(L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun 1992 Nomor 31,

Tambahan L embaran Negara R epublik Indonesia Nomor 3472)
sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 10
Tahun 1998 (L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun
1998 Nomor 182, Tambahan L embaran Negara R epublik
Indonesia Nomor 3790);
4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995 tentang Perseroan
Terbatas (L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun 1995
Nomor 13, Tambahan L embaran Negara R epublik Indonesia
Nomor 3587);
5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1999 tentang B ank
Indonesia (L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun 1999
Nomor 66, Tambahan L embaran Negara R epublik Indonesia
Nomor 3843) sebagaimana telah diubah dengan UndangUndang Nomor 3 Tahun 2004 tentang Perubahan Atas
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1999 tentang B ank
Indonesia (L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun 2004
Nomor 7, Tambahan L embaran Negara R epublik Indonesia
Nomor 4357);
6. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang K euangan
Negara (L embaran Negara R epublik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan L embaran Negara R epublik Indonesia

Nomor 4286);
7. Undang-Undang
Nomor
1
Tahun
2004
tentang
Perbendaharaan
Negara
(L embaran
Negara
R epublik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan L embaran Negara
R epublik Indonesia Nomor 4355);
8. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentuk an
Peraturan Perundang-undangan (L embaran Negara R epublik
Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan L embaran
Negara R epublik Indonesia Nomor 5234);
9. Undang-Undang
Nomor

23
Tahun
2014
tentang
Pemerintahan D aerah (L embaran Negara R epublik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan L embaran Negara
R epublik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah diubah
dengan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang
R epublik Indonesia Nomor 2 Tahun 2014 tentang Perubahan
Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan D aerah (L embaran Negara R epublik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 246, Tambahan L embaran Negara
R epublik Indonesia Nomor 5589);
2

10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 T ahun 2005 tentang
Pengelolaan K euangan D aerah (L embaran Negara R epublik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan L embaran
Negara R epublik Indonesia Nomor 4578);
11. Peraturan Pemerintah Nomor 38 T ahun 2007 tentang

Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah,
Pemerintah D aerah Provinsi dan Pemerintah D aerah
K abupaten/ K ota (L embaran Negara R epublik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan L embaran Negara R epublik
Indonesia Nomor 4737);
12. Peraturan Pemerintah Nomor 27 T ahun 2014 tentang
Pengelolaan B arang Milik Negara/ D aerah (L embaran Negara
R epublik Indonesia Tahun 2014 Nomor 92, Tambahan
L embaran Negara R epublik Indonesia Nomor 5533);
13. Peraturan Otoritas J asa K euangan Nomor 20/ POJ K .03/ 2014
tentang B ank Perk reditan R ak yat;
14. Peraturan B ank Indonesia Nomor 8/ 26/ PB I/ 2006 tentang
B ank Perk reditan R ak yat;
15. Peraturan Menteri D alam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
tentang Pedoman Pengelolaan K euangan D aerah sebagaimana
telah diubah terak hir dengan Peraturan Menteri D alam Negeri
Nomor 21 Tahun 2011;
16. Peraturan Menteri D alam Negeri Nomor 22 Tahun 2006
tentang Pengelolaan B ank
Perk reditan R ak yat Milik

Pemerintah D aerah;
17. Peraturan Menteri D alam Negeri Nomor 1 Tahun 2014
tentang Pembentuk an Produk Huk um D aerah (B erita Negara
R epublik Indonesia Tahun 2014 Nomor 32);
18. Peraturan D aerah Provinsi J awa B arat Nomor 14 Tahun 2006
tentang Perusahaan D aerah Perk reditan R ak yat dan
Perusahaan D aerah Perk reditan K ecamatan sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan D aerah Provinsi J awa B arat
Nomor 30 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan
D aerah Provinsi J awa B arat Nomor 14 Tahun 2006 tentang
Perusahaan D aerah Perk reditan R ak yat dan Perusahaan
D aerah Perk reditan K ecamatan (L embaran D aerah Provinsi
J awa B arat Tahun 2010 Nomor 31, Tambahan L embaran
D aerah Provinsi J awa B arat Nomor 93);
19. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 19 Tahu n
2004 tentang Pendirian Perusahaan D aerah B ank Perk reditan
R ak yat K uningan H asil Merger (L embaran D aerah K abupaten
K uningan Tahun 2004 Nomor 21, Tambahan L embaran
D aerah K abupaten K uningan Nomor 62);
20. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 3 Tahun 2008

tentang K ewenangan Pemerintahan D aerah (L embaran D aerah
K abupaten K uningan Tahun 2008
Nomor 68 seri E ,
Tambahan L embaran D aerah K abupaten K uningan Nomor
70);
21. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 5 Tahun 2008
tentang Penyertaan Modal D aerah K abupaten K uningan Pada
Perusahaan D aerah B ank Perk reditan R ak yat K uningan D an
3

Perusahaan D aerah Perk reditan K ecamatan (L embaran D aerah
K abupaten K uningan Tahun 2008
Nomor 70 seri E ,
Tambahan L embaran D aerah K abupaten K uningan Nomor
72);
22. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 9Tahun 2011
tentang Penyertaan Modal D aerah Pada Pihak K etiga
(L embaran D aerah K abupaten K uningan Tahun 2011 Nomor
140 S eri D , Tambahan L embaran D aerah K abupaten
K uningan Nomor 41);

23. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 21 Tahun
2013 tentang Pedoman Pembentuk an Produk Huk um D aerah
(L embaran D aerah K abupaten K uningan Tahun 2011 Nomor
140 S eri D , Tambahan L embaran D aerah K abupaten
K uningan Nomor 41);
24. Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 29 Tahun
2013 tentang Pok ok -Pok ok Pengelolaan K euangan D aerah
(L embaran D aerah K abupaten K uningan Tahun 2013 Nomor
29 S eri A , Tambahan L embaran D aerah K abupaten K uningan
Nomor 26);

D engan Persetujuan B ersama
D E WAN PE R WAK ILAN R AK Y AT D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN
dan
B UPATI K UNING AN
ME MUTUS K AN :
Menetapk an :

PE R ATUR AN D AE R AH TE NTANG PE R UB AHAN K E D UA ATAS
PE R ATUR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN NOMOR 5

TAHUN 2008 TE NTANG PE NY E R T AAN MOD AL D AE R AH
K AB UPATE N K UNING AN PAD A PE R US AHAAN D AE R AH B ANK
PE R K R E D ITAN R AK Y AT K UNING AN D AN PE R US AHAAN D AE R AH
PE R K R E D ITAN K E C AMATAN.

Pasal I
B eberapa k etentuan dalam Peraturan D aerah K abupaten K uningan
Nomor 5 Tahun 2008 tentang Penyertaan Modal D aerah K abupaten
K uningan Pada Perusahaan D aerah B ank Perk reditan R ak yat
K uningan D an Perusahaan D aerah Perk reditan K ecamatan
(L embaran D aerah K abupaten K uningan Tahu n 2008 Nomor 70 S eri
E , Tambahan L embaran D aerah K abupaten K uningan Nomor 72),
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan D aerah K abupaten
K uningan Nomor 20 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Peraturan
D aerah K abupaten K uningan Nomor 5 Tahun 2008 tentang
Penyertaan Modal D aerah K abupaten K uningan Pada Perusahaan
D aerah B ank Perk reditan R ak yat K uningan D an Perusahaan D aerah
Perk reditan K ecamatan (L embaran D aerah K abupaten K uningan
Tahun 2011 Nomor 151 S eri E , Tambahan L embaran D aerah
K abupaten K uningan Nomor 51) , diubah sebagai berik ut:


4

1. K etentuan Pasal 3 diubah, sehingga berbunyi sebagai berik ut :
Pasal 3
(1) Penyertaan Modal D aerah pada PD . B PR K uningan
berdasark an
modal
dasar
seluruhnya
sebesar
R p.
25.000.000.000,00 (dua puluh lima milyar rupiah).
(2) Penyertaan Modal yang telah disetor pada PD . B PR K uningan
sampai dengan Tahun Anggaran 2014 adalah sebesar R p.
15.301.803.303,00 (L ima belas milyar tiga ratus satu juta
delapan ratus tiga ribu tiga ratus tiga rupiah).
(3) S elain Penyertaan Modal sebagaimana dimak sud pada ayat
(2), untuk k elangsu ngan usaha PD . B PR diberik an tambahan
penyertaan modal dalam bentuk aset k antor PD . B PR
meliputi :
a. Tanah seluas 468, 75 m²(gambar terlampir) dengan nilai
aset R p. 217.500.000,- (D ua ratus tuju h belas juta lima
ratus ribu rupiah).
b. B angunan seluas 295 m²(gambar terlampir) dengan nilai
aset R p. 863.143.000,- (D elapan ratus enam puluh tiga
juta seratus empat puluh tiga ribu rupiah).
(4) S elain Penyertaan Modal sebagaimana dimak sud pada ayat
(3), untuk memenuhi k ek urangan modal disetor diberik an
tambahan penyertaan modal sebesar R p. 8.617.553.697
(D elapan milyar enam ratus tujuh belas juta lima ratus lima
puluh tiga ribu enam ratus sembilan puluh tujuh rupiah).
(5) Untuk memenuhi penyertaan modal sebagaimana dimak sud
pada ayat (4) diberik an secara bertahap dianggark an dalam
APB D mulai Tahun Anggaran 2015 sampai dengan tahun
Anggaran 2018.
(6) Penyertaan Modal sebagaimana dimak sud pada ayat (4)
berasal dari k euntungan bersih PD . B PR K uningan bagian
Pemerintah D aerah, setiap tahun disisihk an sebesar 75 %
(tujuh puluh lima prosen) dari seluruh k euntungan yang
diterima oleh Pemerintah D aerah melalui K as D aerah, yang
diperhitungk an dari k euntungan tahu n sebelumnya, dan
disesuaik an dengan sisa k ewajiban Pemerintah D aerah.
(7) S elain k etentuan sebagaimana dimak sud pada ayat (6),
untuk pemenuhan k ewajiban modal disetor dapat diberik an
penyertaan modal sesuai dengan k emampuan K euangan
D aerah.

5

2. K etentuan Pasal 4 diubah, sehinggaberbunyi sebagai berik ut :

Pasal 4
(1) Penyertaan Modal yang telah disetor pada Perusahaan
D aerah Perk reditan K ecamatan sampai dengan B ulan
Ok tober Tahun Anggaran 2014 adalah sebesar R p.
1.208.261.575,00 (S atu milyar dua ratus delapan juta dua
ratus enam puluh satu ribu lima ratus tujuh puluh lima
rupiah).
(2) S elain k etentuan sebagaimana dimak sud pada ayat (1),
Pemerintah D aerah dapat memberik an tambahan penyertaan
modal yang disesuaik an dengan k emampuan k euangan
D aerah.

Pasal II
Peraturan D aerah ini mulai berlak u pada tanggal diundangk an.
Agar
setiap
orang
dapat
mengetahuinya,
memerintahk an
pengundangan Peraturan D aerah ini dengan penempatannya dalam
lembaran D aerah.

D itetapk an di
K uningan
Pada tanggal7 J anuari 2015

D iundangk an di K uningan
Pada tanggal 7 J anuari 2015

L E MB AR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN TAHUN 2015 NOMOR 2S E R IE
NOR E G PE R ATUR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN, PR OV INS I J AWA B AR AT
270/ 2014

6

PE NJ E L AS AN
ATAS
PE R ATUR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN
NOMOR 2 TAHUN 2015
TE NTANG

PE R UB AHAN K E D UA ATAS PE R ATUR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN
NOMOR 5 TAHUN 2008 TE NTANG PE NY E R TAAN MOD AL D AE R AH K AB UPATE N
K UNING AN PAD A PE R US AHAAN D AE R AH B ANK PE R K R E D ITAN R AK Y AT
K UNING AN D AN PE R US AHAAN D AE R AH PE R K R E D ITAN K E C AMATAN

I. UMUM.
Peraturan D aerah ini dimak sudk an untu k mengadak an peru bahan atas
Peraturan D aerah K abupaten K uningan Nomor 5 Tahu n 2008 tentang
Penyertaan Modal D aerah K abupaten K uningan Pada Perusahaan D aerah
B ank Perk reditan R ak yat K uningan D an Perusahaan D aerah Perk reditan
K ecamatan.

Perubahan ini perlu dilak uk an k arena adanya k etidak sesuaian antara
realisasi Penyertaan Modal D aerah pada PD . B PR dan PD .PK dengan besaran
Penyertaan Modal yang ditetapk an dalam Peraturan D aerah Nomor 5 Tahun
2008.

II. PE NJ E L AS AN PAS AL D E MI PAS AL .
Pasal I
C uk up jelas
Pasal II
C uk up jelas.

TAMB AHAN L E MB AR AN D AE R AH K AB UPATE N K UNING AN T AHUN 2015NOMOR 2

7