Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Konsumen Remaja Usia 15 - 18 Tahun dalam Upaya Membentuk Loyalitas Merek

Abstract
Mobile telecommunications and mobile phone sale’s volume is significantly increasing,
especially in mobile smartphone. The progress of technology and science about smartphone
is one of the main factor in increasing mobile smartphone. Consumer the purpose of to
determine the teenager consumer behavior from 15-18 years old on using smartphone.
The study is 11 respondents age 15-18 years old were involved in this study. The data
obtained by using in-depth interview and analyzed by using analysis content.
The data showed that teenager consumer are included into of habitual buyers, but teens
doesn’t have a sense of desire to be loyal to a brand smartphone because refrerence group
may easily influence to them switch to another brand of smartphone. This study showed that
factors : price, application, quality, and technology make the teenager consumer to be loyal
to the particular smartphone’s brand.

Keywords: Teenagers Consumer, Smartphone, Brand Loyalty

SARIPATI
Telekomunikasi seluler semakin berkembang serta volume penjualan telepon seluler pun
mengalami peningkatan yang begitu signifikan terutama pada produk telepon selular
smartphone. Kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan tentang smartphone merupakan
salah satu faktor utama semakin maraknya pengguna telepon selular smartphone terutama
dikalangan remaja pada saat ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui

perilaku konsumen remaja usia 15-18 tahun dalam upaya membentuk loyalitas merek.
Penelitian ini melibatkan 11 responden dari konsumen remaja usia 15-18 tahun. Data
diperoleh dengan wawancara mendalam dan dianalisis menggunakan analisi konten.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsumen remaja yang masuk dalam Habitual Buyer
namun konsumen remaja tidak memiliki rasa keinginan untuk loyal pada suatu merek
smartphone, karena responden remaja mudah terpengaruh dari rekomendasi orang lain
untuk berpindah ke merek smartphone merek lain. Penelitian ini juga menunjukkan ada
beberapa faktor yang membuat konsumen remaja untuk loyal pada merek produk smartphone
seperti aplikasi, fitur, kualitas, dan teknologi.

Kata Kunci : Konsumen Remaja, Smartphone, Loyalitas Merek