Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kejadian Kardiovaskular Mayor (KKM) pada Pasien Infark Miokard Akut (IMA)

ii

ABSTRAK
Pendahuluan: Faktor prediktor KKM pada pasien Infark Miokard Akut dinilai
penting untuk diteliti dikarenakan tingginya mortalitas pasien Infark Miokard
Akut (IMA) meski telah mendapat perawatan di rumah sakit.
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa yang
mempengaruhi Kejadian Kardiovaskular Mayor (KKM) pada pasien Infark
Miokard Akut.
Metode: Penelitian ini merupakan penelitian analitik yang dilakukan dengan
metode case control. Sebanyak 116 subjek yang memenuhi kriteria inklusi dan
eksklusi diambil dari data rekam medis pasien Infark Miokard Akut yang dirawat
inap di RSUP Haji Adam Malik Medan pada tanggal 1 Januari 2104-31 Desember
2015. Data usia, jenis kelamin, heart rate, tekanan darah sistolik, hemoglobin,
leukosit, riwayat diabetes, riwayat merokok, natrium darah serta LDL kemudian
dibandingkan dengan KKM selama perawatan. Analisis bivariat dilakukan dengan
uji chi-square dan analisis multivariat dilakukan dengan uji regresi logistik
metode backward wald.
Hasil: Analisis bivariat menunjukkan hasil yang signifikan (P