Analisis Pola Asuh Orangtua Remaja Dalam Mengantisipasi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba di Kampung Kubur

ANALISIS POLA ASUH ORANGTUA REMAJA DALAM
MENGANTISIPASI BAHAYA PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI
KAMPUNG KUBUR KECAMATAN MEDAN PETISAH

Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana Sosial
Universitas Sumatera Utara
Oleh:

NUR ATIKAH RAHMY HARAHAP
120902014

DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

ABSTRAK

NAMA : NUR ATIKAH RAHMY HARAHAP
NIM

: 120902014

ANALISIS POLA ASUH ORANGTUA REMAJA DALAM MENGANTISIPASI
BAHAYA PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KAMPUNG KUBUR
KECAMATAN MEDAN PETISAH

(Skripsi ini terdiri dari 6 bab, 82 halaman, 2 bagan, 10 tabel serta 22 kepustakaan dan
13 yang berasal dari internet dan lainnya).

Penelitian dalam skripsi ini dilatarbelakangi oleh penyebaran narkoba pada
kalangan remaja sudah tidak terkendali lagi yang membuat banyak orangtua merasa
resah dan khawatir atas perkembangan serta pertumbuhan anaknya ketika berada di

luar rumah. Terbukti anak berusia 10 tahun sudah positif narkoba yang sudah
terindikasi narkoba dan itu merupakan bentuk pengkaderan narkoba. Adapun yang
menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bagaimana bentuk pola
asuh yang dilakukan oleh orangtua remaja dalam mengantisipasi bahaya
penyalahgunaan narkoba di Kampung Kubur.
Penelitian ini berbentuk deskriptif kualitatif yang dilaksanakan di Kampung
Kubur Kecamatan Medan Petisah. Adapun yang menjadi subjek penelitian ini berupa
informan yang ditetapkan secara purposive cluster sampling (sampel kelompok).
Teknik pengumpulan data yang dipakai dalam penelitian ini adalah teknik analisis
data deskriptif dengan pendekatan kualitatif, yaitu dengan mengumpulkan,
mengelola, menyajikan, dan menjabarkan hasil penelitian yang didapatkan peneliti
dari lapangan dan akan disimpulkan dengan bentuk Life Story sehingga pada
akhirnya dapat menghasilkan suatu analisis yang baik.
Hasil dari penelitian didapat bahwa dalam mendidik anak remaja, orangtua
kelima informan memiliki tipe pola asuh yang berbeda. Secara berturut dari
informan, I, II, III, IV, dan V tipe pola asuh yang diterapkan adalah pola asuh tipe
demokratis, otoriter, dan penelantar. Dari hasil data di lapangan, pola asuh orangtua
remaja lebih dominan kepada pola asuh demokratis yang berkombinasi dengan pola
asuh otoriter. Peneliti mencoba untuk mengerucutkan tipe pola asuh orangtua remaja
berdasarkan kecenderungan indikator-indikator tipe pola asuh yang telah peneliti

tetapkan.
Kata Kunci : Analisis, Pola Asuh Orangtua, Bahaya Narkoba
i
Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA
FACULTY OF SOCIAL AND POLITICAL
DEPARTEMENT OF SOCIAL WELFARE

ABSTRACT

NAME : NUR ATIKAH RAHMY HARAHAP
NIM

: 120902014

ANALYSIS OFPARENTING TEENS PATTERN IN ANTICIPATION THE DANGER
OF DRUGS ABUSE IN KAMPUNG KUBUR
DISTRICT OF MEDAN PETISAH


(This thesis is consist of 6 chapters, 82 pages, 2 charts, 10 tables, 22 literature and 13
derived from the internet, ect).

The research is motivated by the spread of drugs in teenagers had been
already out of control that makes many parents feel anxious and concerned about the
development and growth of their children when they are outside the home. Proven 10
year old child had been indicated positive drugs and it is a form of drug cadre. As for
the purpose of this study was to describe how the shape of parenting teens pattern in
anticipation of the dangers of drug abuse in Kampung Kubur.
This research is a descriptive qualitative held in Kampung Kubur Medan
Petisah districts. The subject of this research is the informant that the set in purposive
sampling cluster (sample group). Data collection techniques usedin this research was
descriptive data analysis with qualitative approach, namely to collect, manage,
present, and describes the results of research found by researches from the field and
will be concluded in the form of life story that eventually could yield good analysis.
The results of the study in can be found in educating children, teenagers,
parents fifth informants have different types of parenting. The succession of
informants I,II,III, IV, and V type applied parenting type of democratic,
authoritarian, and neglect. From the result of field data, adolescent parenting type of
dominant the democratic parenting style that combines with the authoritarian

parenting. Researchers tried to pursing the type of teen parenting parents based on
trend indicators are the type of parenting has researches set.
Keywords: Analysis, Parenting Parents, Dangers of Drugs

ii
Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH SWT atas segala
limpahan rahmat dan karunianya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang
berjudul “Analisis Pola Asuh Orangtua Remaja dalam Mengantisipasi Bahaya
Penyalahgunaan Narkoba di Kampung Kubur”.Penulisan penelitian ini merupakan
salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial.
Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada semua pihak
yang telah membantu kelancaran penulisan skripsi ini baik langsung maupun tidak
langsung sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan baik.
Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih yang sebesarbesarnya kepada :
1. Bapak Dr. Muriyanto Amin, S.sos, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial
dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Hairani Siregar, S.Sos, M.SP. selaku Ketua Departemen Ilmu

Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sumatera Utara.
3. Bapak Agus Suryadi, S.Sos, M.Si selaku dosen pembimbing penulis yang
telah bersedia membimbing, meluangkan waktu, tenaga, kesabaran, dan
memberi dukungan dalam penyelesaian skripsi ini. Terimakasih pak, sudah
berkenan membagi ilmunya kepada saya. Semoga ilmu pengetahuan yang
Bapak berikan dapat menjadi bekal pembelajaran bagi saya ke depannya.
4. Seluruh Dosen di Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial yang telah
memberikan pembelajaran kepada penulis selama kuliah di departemen ini,
dan pegawai administrasi Fisip USU.

iii
Universitas Sumatera Utara

5. Untuk kedua orangtuaku Ibunda Rahma Sari Lubis dan Ayahanda Abd
Rahman Harahap yang sangat aku cintai dan aku sayangi, terimakasih atas
dukungannya selama ini. Kalianlah pacuan semangatku untuk menyelesaikan
skripsi. Ketika aku lagi lelah dan gak mood mengerjakannya, kalian selalu
memberikan motivasi yang luar biasa agar aku tetap semangat.
6. Kepada


uda’

Torang

yang

telah

membantu

membimbing

untuk

menyelesaikan skripsi ini, terimakasih atas bimbingan dan supportnya.
7. Sahabat terbaikku selama perkuliahan Welni Satria, Nisa Amaliyah, Ettika br
Sembiring yang dari jalur undangan dan sampai sekarang, kita lalui dengan
penuh rasa senang maupun susah bersama-sama. Buat Poetri Azela Aisyah
juga yang dari semester 1 dan sampai sekarang teman yang manis, yang

dulunya kita selalu berlima ( Aku, Welni, Nisa, Etika, dan Poetri) kemanapun
kita selalu sama, tetapi karena sibuk dengan masing-masing segala aktifitas,
walaupun begitu sayangku gak pernah pudar pada kalian. Terimakasih buat
setiap hal yang kita lewati ya ! Sukses buat kita ke depannya.
8. Kepada teman-teman seperjuangan Gadis Vania Yasmin Ginting, Helen
Putriana yang kalau datang ke rumah gak pernah kabarin, terimakasih atas
supportnya selama ini. Buat Hotma Uli Purba, Ester Sri Ningsih teman dari
PKL 1, PKL 2 dan sampai sekarang, aku masih ingat kita dulu mencari
tempat PKL susah kali sampai hujan badai pun kita lalui bersama. Perjuangan
yang sangat gak akan ku lupakan.
9. Teman-teman kessos 2012 yang namanya tidak dapat disebutkan satu per
satu, terimakasih buat kebersamaan dan dukungan selama proses perkuliahan
kita. Sukses buat kita! VIVA KESSOS!!!!!

iv
Universitas Sumatera Utara

10. Terimakasih kepada pihak Kampung Kubur Kelurahan Petisah Tengah
Kecamatan Medan Petisah Kota Medan yang telah memberikan izin penulis
melakukan penelitian terhadap anak remaja dan orangtua yang ada di

sekitaran Kampung Kubur.
11. Untuk anak-anak remaja dan orangtua yang ada di sekitaran Kampung Kubur
yang telah bersedia menjadi informan dalam memberikan kontribusi dalam
pembuatan skripsi ini.
12. Untuk abangda Yogi Hulu dan abangda Yusuf terimakasih sudah membagi
ilmunya dan juga supportnya dalam menyelesaikan skripsi ini.
13. Terimakasih kepada keluarga besar Ukmi As-Siyasah Fisip USU yang telah
mengajarkan saya tentang ukhuwah yang sebenarnya, mengenal karakter dari
setiap anggota, memberikan saya kesempatan untuk menjadi Ketua
Departemen P2K tahun 2015, walaupun hanya sebentar saya menjabat tetapi
saya bisa merasakan bagaimana perjuangan dari seorang ketua departemen.
Buat sekretaris P2K yaitu Era Lusi Yanni, terimakasih sudah mau membantu
kakak untuk menjalankan amanah ini. Anggota dari P2K yaitu Imam Ardhy,
Alvin Liasta, Sri Ayu Idawiyah, dan Elliyanora, terimakasih sudah
meluangkan waktu, tenaga, dan pikirannya untuk datang syuro dan ikut
kegiatan-kegiatan yang telah kita laksanakan.
14. Untuk abangda Abdul Halim yang lagi di kampungnya yaitu Cirebon,
terimakasih telah memberikan langkah-langkah pembuatan judul yang benar
untuk proses membuat skripsi. Abangda Saipul Bahri yang lagi di perantauan,
terimakasih atas supportnya, sukses buat ke depannya bang.

15. Buat sahabatku dari SMA dan sampai sekarang Deby Purnama terimakasih
atas persahabatan kita selama ini. Kita lalui senang maupun susah, hujan

v
Universitas Sumatera Utara

badai kita tempuh, angin sepoi-sepoi kita nikmati bersama, teman curhat,
yang lagi semangat nyusun skripsi, dan semangat menunggu jodoh datang.
16. Buat “kamu” yang dulunya kita sering jumpa di sekitaran Fisip, kalau jumpa
kita sering bilang nama marga satu sama lain, saling sapa, yang dulunya aku
mau pinjam helm tapi kamu gak ngasi karena memang helmnya gak ada,
semoga kamu tidak lelah dalam berjuang apapun yang sedang kamu
perjuangkan.
17. Terakhir untuk semua pihak yang tidak bisa disebut satu per satu yang telah
memberikan dukungan dalam penyelesaian skripsi ini.
Semoga ALLAH SWT senantiasa memberikan anugerah dan limpahan
berkah untuk membalas segala kebaikan yang sudah penulis dapatkan.
Sungguh penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memerlukan kritik dan
saran yang sifatnya membangun, untuk itu diharapkan masukannya. Akhirnya
penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat kepada semua

pihak, terutama bagi kemajuan Ilmu Kesejahteraan Sosial ke depannya.
Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis mohon maaf atas
ketidaksempurnaan tersebut.

Medan, Juli 2016

Penulis

NUR ATIKAH RAHMY HARAHAP

vi
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
ABSTRAK .................................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ............................................................................................... iii
DAFTAR ISI ............................................................................................................ vii
DAFTAR BAGAN ..................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL ....................................................................................................... x
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................. xi

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ......................................................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah .................................................................................................... 9
1.3 Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian................................................................ 10
1.3.1 Tujuan Penelitian ............................................................................................. 10
1.3.2 Manfaat Penelitian ........................................................................................... 10
1.4 Sistematika Penulisan ............................................................................................... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Analisis ..................................................................................................................... 12
2.2 Pengertian Pola Asuh Orangtua ............................................................................... 12
2.2.1 Keluarga .......................................................................................................... 12
2.2.2 Ciri-ciri Keluarga ............................................................................................ 13
2.2.3 Tugas dan Fungsi Keluarga ............................................................................. 14
2.2.4 Pola Asuh Orangtua......................................................................................... 17
2.3 Remaja ...................................................................................................................... 28
2.4 Mengantisipasi.......................................................................................................... 34
2.5 Narkoba .................................................................................................................... 35
2.5.1 Narkotika ......................................................................................................... 36
2.5.2 Penyalahgunaan Narkoba ................................................................................ 38
2.6 Kerangka Pemikiran ................................................................................................. 42
2.7 Definisi Konsep ........................................................................................................ 45

BAB III METODE PENELITIAN
3.1 Tipe Penelitian .......................................................................................................... 46
3.2 Lokasi Penelitian ...................................................................................................... 46
3.3 Informan Penelitian .................................................................................................. 47
vii
Universitas Sumatera Utara

3.4 Teknik Pengumpulan Data ....................................................................................... 48
3.5 Teknik Analisis Data ................................................................................................ 59

BAB IV DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN
4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ........................................................................ 50
4.2 Sejarah Kampung Kubur .......................................................................................... 50
4.3 Luas Wilayah ............................................................................................................ 51
4.4 Kependudukan .......................................................................................................... 51
4.4.1 Penduduk Berdasarkan Agama ....................................................................... 52
4.4.2 Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian ...................................................... 52
4.4.3 Fasilitas, Sarana, dan Prasarana ...................................................................... 53
4.4.4 Organisasi Sosial dan Budaya ......................................................................... 53
4.4.5 Struktur Pemerintahan Kampung Kubur ......................................................... 54

BAB V ANALISIS DATA
5.1 Identitas Informan .................................................................................................... 55
5.2 Pengetahuan Informan Terhadap Narkoba ............................................................... 58
5.3 Informasi Orangtua Tentang Narkoba Pada Anak ................................................... 60
5.4 Keluarga dan Pola Asuh Keluarga ........................................................................... 61
5.4.1 Keluarga Sebagai Tempat Pemenuhan Kebutuhan Jasmani Anak .................. 63
5.4.2 Keluarga Sebagai Pemenuhan Psikologis ....................................................... 65
5.4.3 Sifat Diri Menurut Informan Remaja .............................................................. 66
5.5 Pola Asuh Orangtua.................................................................................................. 69

BAB VI PENUTUP
6.1 Kesimpulan ............................................................................................................... 77
6.2 Saran ......................................................................................................................... 78

DAFTAR PUSTAKA

viii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR BAGAN

Bagan 2.6

Kerangka Pemikiran .................................................................................. 42

Bagan 4.4.5 Struktur Pemerintahan Kampung Kubur ................................................... 54

ix
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Jumlah Penduduk Berdasarakan Agama ...................................................... 52
Tabel 4.2 Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian....................................... 52
Tabel 4.3 Fasilitas Sarana dan Prasarana ..................................................................... 43
Tabel 5.1 Identitas Informan ........................................................................................ 55
Tabel 5.2 Pengetahuan Informan Tentang Narkoba ..................................................... 59
Tabel 5.3 Informasi Informan Kepada Remajanya ...................................................... 61
Tabel 5.4 Kebutuhan Jasmani Informan Remaja ......................................................... 64
Tabel 5.5 Kebutuhan Psikologis Informan Remaja...................................................... 66
Tabel 5.6 Sifat Diri Informan ....................................................................................... 67
Tabel 5.7 Pola Asuh Orangtua di Kampung Kubur ..................................................... 70

x
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

1. Daftar Pertanyaan Informan Penelitian.
2. Surat Izin Penelitian dari Wakil Dekan I FISIP USU.
3. Surat Balasan Izin Penelitian dari Pemerintah Kota Medan Kelurahan
Petisah Tengah Kecamatan Medan Petisah.

xi
Universitas Sumatera Utara