Abstrak Bahasa Indonesia dan Bahasa Ingg (2)

ABSTRAK

Nama
: Raden Chandra Sukma Kelana
Program Studi : Pasca Sarjana
Judul
: Analisis Loyalitas Pasien dan Kualitas Layanan
di Poliklinik Ortodonsi RSUP. Dr. Hasan Sadikin Bandung
Tahun 2010
Penelitian ini membahas hubungan antara kualitas layanan, kepuasan, dan
loyalitas pasien. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain studi
cross-sectional. Responden berjumlah 96 orang dan merupakan pasien yang harus
melakukan kunjungan ulang. Hasil analisis statistik menunjukkan tidak terdapat
hubungan antara penilaian kualitas layanan dengan karakteristik pasien (p-value >
0,05). Tidak terdapat hubungan antara kepuasan dengan karakteristik pasien (pvalue > 0,05). Tidak terdapat hubungan antara loyalitas pasien dengan
karakteristik pasien (p-value > 0,05). Terdapat hubungan antara kualitas layanan
dengan kepuasan pasien (p-value = 0,000).Terdapat hubungan antara kepuasan
dengan loyalitas pasien (p-value = 0,0002). Terdapat hubungan antara kualitas
layanan dengan loyalitas pasien (p-value = 0,037). Kembalinya pasien dapat
dikarenakan kepercayaan terhadap dokter. Tidak kembalinya pasien dapat
dikarenakan pasien kecewa pada pelayanan atau beralih ke sarana pelayanan lain.


Kata kunci:
karakteristik, kualitas, kepuasan, loyalitas

viii
Universitas Indonesia

ABSTRACT

Name
: Raden Chandra Sukma Kelana
Study Program: Post Graduate
Title
: Patient Loyalty Analysis and Service Quality in
The Orthodontic Clinic RSUP. Dr. Hasan Sadikin Bandung
in 2010
This research discussed the relationship of service quality, satisfaction, and patient
loyalty. This was a quantitative research with cross-sectional design of study. Data
was acquired from 96 respondents who were required to do control by physician.
Statistical findings demonstrated that there was no difference of satisfaction

service quality with patient’s characteristics (p-value > 0,05). There was no
difference of satisfaction with patient’s characteristics (p-value > 0,05). There was
no difference of patient loyalty with patient’s characteristics (p-value > 0,05).
There was relationship between each dimension of service quality with patient’s
(p-value > 0.000). There was relationship between of satisfaction with patient
loyalty (p-value > 0.0002). There was relationship between service quality with
patient loyalty (p-value > 0.037). Actual return behavior could be influenced by
the patient’s trust to physician. Unreturned behavior of patient due to
disappointment ni service quality or switch to another service of facility

Key words:
characteristic, quality, satisfaction, loyalty

ix

Universitas Indonesia

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

Pencerahan dan Pemberdayaan (Enlightening & Empowering)

0 64 2

KEABSAHAN STATUS PERNIKAHAN SUAMI ATAU ISTRI YANG MURTAD (Studi Komparatif Ulama Klasik dan Kontemporer)

5 102 24