Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Faktor Risiko Serta Penanganan Awal Diare Akut Pada Anak di Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat

  Lampiran 1

CURRICULUM VITAE

  Nama : Muhammad Iqbal Tempar / Tanggal Lahir : Kisaran / 23November 1993 Agama : Islam Alamat : Jalan Abdul Hakim Komplek Classic III Setiabudi Residence No. 56B Tanjungsari Medan Riwayat Pendidikan :

  1. TK Aisyah Bengkulu 1998-1999

  2. SD Swasta Panca Karya Kabupaten Langkat 1999- 2005

  3. SMP N 1 Stabat Kabupaten Langkat 2005-2008

  4. SMA N 1 Stabat Kabupaten Langkat 2008-2011

  5. Universitas Sumatera Utara Pendidikan Dokter Umum Fakultas Kedokteran 2011- Sekarang Riwayat Pelatihan : -

  Riwayat Organisasi : -

  Lampiran 2: Lembar Penjelasan dan Persetujuan

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN

  Kepada Yth. Calon Responden Penelitian Masyarakat Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat Dengan hormat, saya yang bertanda tangan di bawah ini, Nama : Muhammad Iqbal Nim : 110100127

  Adalah mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Medan yang sedang melakukan penelitian dengan judul “Tingkat Pengetahuan Ibu tentang Faktor Risiko serta Penanganan Awal Diare Akut pada Anak di Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat”

  Penelitian tidak menimbulkan akibat yang merugikan bagi saudara/i sebagai responden, kerahasiaan semua informasi yang diberikan akan dijaga dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian. Jika saudara/i tidak bersedia menjadi responden maka tidak ada ancaman bagi saudara/i serta memungkinkan untuk mengundurkan diri dari mengikuti penelitian ini.

  Apabila saudara/i setuju, maka saya mohon kesediaannya untuk menandatangani persetujuan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan yang saya telah saya buat. Atas perhatian dan kesedian saudara/i menjadi responden, saya mengucapkan terima kasih.

  Medan, 11 November 2014 Peneliti, (Muhammad Iqbal)

LEMBAR PERSETUJUAN PENELITIAN

  

(Informed Consent)

  Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bersedia untuk menjadi responden penelitian yang dilakukan oleh Mahasiswa Fakultas Kedokteran Unversitas Sumatera Utara yang bernama Muhammad Iqbal, NIM 110100127 dengan judul penelitian “Tingkat Pengetahuan Ibu tentang Faktor Risiko serta Penanganan Awal Diare Akut pada Anak di Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat”.

  Saya mengerti bahwa penelitian tidak akan berakibat buruk terhadap saya dan keluarga saya. Kerahasian semua informasi yang diberikan akan dijaga oleh peneliti dan hanya akan didigunakan untuk penelitian. Medan, 11 November 2014 Responden, ( ) Lampiran 3: Lembar Kuesioner

LEMBAR KUESIONER PENELITIAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG FAKTOR RISIKO SERTA PENANGANAN AWAL DIARE AKUT PADA ANAK DI KECAMATAN TANJUNGPURA KABUPATEN LANGKAT

  A. Petunjuk Pengisian

  1) Bacalah pertanyaan dibawah ini dengan baik dan berilah tanda (V) pada alternatif jawaban yang sesuai dengan saudara/i ketahuai.

  2) Partisipasi saudara/i sangat bermanfaat dalam penelitian ini dan saya ucapkan terima kasih.

  B. Identitas Responden

  Nama : Umur : tahun Pendidikan Terakhir : Pekerjaan : Alamat : Suku :

  C. Pertanyaan Kuisioner Pengetahuan tentang Diare Akut pada Anak 1.

  Apa yang dimaksud dengan diare ?

  a) Buang air besar sekali sehari

  b) Buang air besar lembek kurang dari 3 kali sehari

  c) Buang air besar encer 3 sampai 4 kali atau lebih dalam sehari

  d) Buang air besar 2 kali sehari 2.

  Menurut Ibu, apakah penyakit diare itu dapat menular dari satu anak ke anak yang lain? a)

  Tidak tahu

  b) Tidak menular c) Bisa menular

  d) Sangat menular 3.

  Menurut Ibu berapa lama rentang waktu yang dikatakan sebagai diare akut ?

  a) Kurang dari 1 minggu

  b) 1 minggu – 2 minggu c) 2 minggu – 3 minggu d)

  Lebih dari 3 minggu 4. Menurut Ibu, apa saja tanda anak yang kekurangan cairan tubuh?

  a) anak merasa sangat haus b) mata anak cekung c) anak terlihat lesu, lunglai, ataupun tidak sadar d) semua benar

  Pengetahuan tentang Faktor Risiko Diare Akut pada Anak 5.

  Menurut Ibu, siapakah yang paling berisiko terkena penyakit diare?

  a) Anak remaja

  b) Lansia

  c) Orang dewasa

  d) Anak balita 6.

  Menurut Ibu, bagaimana seorang anak dapat terkena penyakit diare?

  a) Melalui pernafasan

  b) Melalui makanan atau minuman

  c) Melalui kontak fisik

  d) Melalui donor darah 7.

  Menurut Ibu, apa yang bisa menyebabkan diare pada anak?

  a) Sistem pertahanan tubuh yang kurang

  b) Kebersihan lingkungan yang buruk

  c) Makanan atau minuman yang kurang higienis

  d) Semua benar 8.

  Menurut Ibu, apakah ada hubungan kebersihan lingkungan sekitar dengan terjadinya diare akut pada anak? a)

  Tidak ada hubungan

  b) Tidak tahu

  c) Ada hubungan d) Sangat erat hubungannya 9.

  Menurut pengetahuan Ibu,seberapa aman penggunaan air sungai sebagai kebutuhan sehari-hari? a)

  Tidak aman

  b) Cukup aman

  c) Aman

  d) Tidak tahu 10.

  Menurut Ibu, air yang bagaimana yang dikatakan sehat?

  a) Air yang jernih

  b) Air yang tidak berbau

  c) Air yang tidak berasa

  d) Air yang jernih, tidak berbau dan tidak berasa 11.

  Menurut Ibu, apakah hubungan kekurangan nutrisi terhadap terjadinya penyakit diare akut pada anak ? a) Tidak ada hubungan

  b) Memperbesar faktor risiko anak terkena diare

  c) Memperkecil faktor risiko anak terkena diare

  d) Kekurangan nutrisi merupakan penyebab utama terjadinya diare 12.

  Menurut yang Ibu ketahui, apakah salah satu penyebab sering terjadinya diare akut pada anak? a)

  Anak tidak pernah diimunisasi

  b) Imunisasi anak tidak lengkap

  c) Imunisasi anak lengkap

  d) Tidak ada hubungan antara imunisasi dengan diare akut 13.

  Seberapa lama pemberian ASI Eksklusif ?

  a) 6 bulan b) 5 bulan c) 4 bulan d) 3 bulan

14. Apa manfaat pemberian ASI pada anak dalam terjadinya diare pada anak ?

  a) Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

  b) Meningkatkan kecerdasan pada anak

  c) Meningkatkan kreativitas anak

  d) Meningkatkan status gizi pada anak

  15. Bagaimana cara Ibu menjaga kebersihan tangan pada saat memberikan makanan pada anak Ibu ? a)

  Mencuci tangan dengan air

  b) Mencuci tangan dengan air dan sabun

  c) Tidak mencuci tangan

  d) Menggunakan kain lap atau tissue 16.

  Apa manfaat menjaga kebersihan alat masak pada saat membuat makanan untuk anak Ibu ? a)

  Menjaga dari kontaminasi kuman

  b) Membuat makanan menjadi lebih enak

  c) Membuat anak semakin berselera makan

  d) Tidak ada manfaatnya 17.

  Dimana sebaiknya Ibu menyimpan makanan agar tidak tercemar oleh kuman ?

  a) Dalam wadah tertutup

  b) Dalam wadah terbuka

  c) Di tempat terbuka

  d) Di dalam lemari pendingin atau kulkas

  Pengetahuan tentang Penanganan Awal Diare Akut pada Anak 18.

  Apa yang Ibu lakukan pertama kali apabila anak anda menderita diare ?

  a) Memberikan obat

  b) Membawa anak ke Rumah Sakit

  c) Memberikan Oralit

  d) Memperlakukan anak seperti biasa 19.

  Menurut Ibu, bagaimana pemberian minuman selama anak mengalami diare?

  a) Dihentikan

  b) Dikurangi

  c) Ditambah

  d) Seperti biasa 20.

  Apa manfaat pemberian Oralit dalam terjadinya diare pada anak ?

  a) Menyembuhkan diare

  b) Mengembalikan cairan tubuh yang hilang

  c) Mengembalikan konsistensi tinja

  d) Menghilangkan rasa haus

  21. Apa yang Ibu berikan apabila bayi Anda yang berumur lebih dari 6 bulan mengalami diare ? a)

  Hanya memberikan ASI

  b) Hanya memberikan makanan

  c) Memberikan ASI dan makanan seperti biasa

  d) Tidak memberikan apa-apa 22.

  Obat apa yang Ibu berikan apabila anak Anda terkena diare ?

  a) Obat antibiotik

  b) Obat absorben

  c) Obat antimotilitas

  d) Tidak langsung memberikan obat-obatan 23.

  Apakah manfaat pemberian zat Seng pada anak yang menderita diare akut?

  a) Memperbaiki keadaan anak dan memperpendek lama terjadinya diare

  b) Menghentikan diare pada anak

  c) Mengembalikan kebutuhan cairan

  d) Membunuh kuman penyebab penyakit diare 24.

  Berapa lama pemberian zat Seng tersebut ?

  a) 7 hari berturut-turut b) 8 hari berturut-turut c) 9 hari berturut-turut d) 10 hari berturut-turut

  25. Menurut Ibu kapan waktu yang tepat membawa anak yang terserang diare ke dokter ? a)

  Demam, tinja berdarah, dan terjadi berulang

  b) Makan atau minum sedikit, sangat haus

  c) Diare makin sering, atau belum membaik dalam 3 hari

  d) Semua benar

  Lampiran 4: Izin Survei Awal

  Lampiran 5: Izin Penelitian

  Lampiran 5: Izin Penelitian

  Lampiran 6: Surat Telah Melakukan Penelitian