PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI KELAS XI SE-KABUPATEN NIAS UTARA.

ABSTRAK

DALIFATI ZILIWU. Problematika Pembelajaran Biologi di KELAS XI

SMA Negeri

Se-Kabupaten Nias Utara. Program Pascasarjana

Universitas Negeri Medan 2011.

~

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang menghambat proses
pembelajaran biologi dan tingkat keprofesionalisme guru dalam pembelajaran
biologi di Kelas XI SMA Negeri Se -Kabupaten Nias Utara.
Penelitian ini bersifat deskripti( populasi dalam penelitian ini adalah semua
guru biologi dan semua siswa kelas XI SMA Negeri se-kabupaten Nias Utara.
Teknik penarikan sampel, untuk guru digunakan teknik total sampling dan
untuk siswa menggunakan teknik random sampling. Sampel guru untuk data
wawancara, sedangkan siswa sebagai sampel pada angket diambil 43% setiap
sekolah di 7 SMA Negeri se- Kabupaten Nias Utara. Teknik pengumpulan

data adatah dokumentasi, angket dan wawancara. Data dianalisis dengan
teknik persentase. Berdasarkan basil penelitian ini digambarkan bahwa faktor
penghambat proses pembelajaran biologi sebagai berilrut: I) Guru masih rendah
dalam menerapkan metode mengajar yang bervariasi; 2) Guru masih rendah
dalam menggunakan media pembelajaran biologi; 3) Rendahnya kompetisi siswa
dalam belajar biologi; 4) Siswa tidak memiliki buk:u pegangan biologi; 5)
Rendahnya kemauan siswa belajar biologi dalam kelompok; 6) Kesediaan buku
paket di perpustakaan sekolah sangat terbatas; 7) Sekolah tidak memiliki
perpustakaan; 8) Sekolah tidak memiliki laboratorium; 9) Tidak tersedia media
pembelajaran biologi; 10) Pelaksanaan evaluasi kegiatan belajar mengajar biologi
belum terlaksana dengan baik; II) Pelaksanaan supervisi pembelajaran biologi
belum terlaksana dengan baik; 12) Kuranya ketegasan sekolah mewajibkan
persiapan Rc:ncana pembc:lajaran biologi sebc:lum melaksanakan pembelajaran di
kelas; 13) Lambatnya sekolah menyesuaikan bila ada perubahan kurikulum ;14)
Kurangnya pembekalan kepada guru biologi.Tingkat keprofesionalisme guru
dalam pembelajaran biologi dapat disimpulkan dalam dua kategori: bc:rkategori
rendah yakni keprofesionalisme guru dalam menerapkan metode dan strategi
mengajar dan keprofesionatisme guru dalam melaksanakan evaluasi. dan kategori
sedang ada tiga yakni 1) Keprofesionalisme guru dalam menguasai bahan ajar, 2)
Keprofesionalisme guru memahami karakteristik siswa, dan 3) Keprofesionalan

guru dalam pengelolaan kelas.

~

\

ABSTRACT
Ziliwu, Dalifati. Biology Teaching Problematic in XI Grade et Senior High
School (SMA Negeri) in North Nias Regency. State University of Negeri
Medan Master Post Graduate Program 2011.
The goal of this research is recognize the factors that obstructs biology
teaching process and teacher professionalism level in biology teaching at 11 Ut
grade of whole SMA Negeri in North Nias Regency. This research is a
descriptive research, the population was all the biology teachers and all the
students in North Nias Regency. The techniques used for taking sample are for

the teachers used total sampling technique and for the students was random






sampling technique. Teachers sample for the interview data, whiie the students
as the sample for questionnaire taken 43% for every school in 7 (seven) senior
high .school .in North Nias Rt;gency. Techniques of coJJect.ing t.be data were
documentation, questionnaire and interview. Data was analyzed with the
percentage technique. Base on the research result to be described that the
obstruction factors in biology tea~bing
proces:!t were as folloW:!.: l) Tea~bts
are still lack of applying various methods; 2) Teachers were still lack of using
biology teaching media; 3) the students were not competitive in learning
biology; 4) The students have no biology books; 5) The students were still
lack of learning in the group; 6) Books availability in the school library was
very limited; 7) School had no library; 8) School has no laboratory; 9) Biology
teaching media was not available; 10) The implementation of evaluation
biology teaching learning activity and process does not run well; 11) The
implementation of biology teaching evaluation was not run well; 12) The
sch~l
was not strongly obliging the biology teaching planning before
~hia;

13) The schools are late to adjust if the curriculum changing; 14)
The ~of
preparedness for the biology teachers. Bused on these fi.nd~
thus the teachers professionalism in biogi teaching can be classified in two
categories. Firshy, low kategory consists of the teachers proffesionalism in
spplying teaching .m ethods tmd stmtegies, the teachers proffeskmalism in
evaluation. And secondhy, middle category comprised: 1) Professionalism of
teachers to master the material of teaching; 2) Professionalism of teachers to
comprehend the students characteristic; 3) Professionalism of teachers in
managing the class.

J ej:'.s
MILIK PERPUSTAKAAN

UNIMED

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BIOLOGI
DI SMA NEGERI KELAS XI SE-KABUPATEN
NIASUTARA


TESIS
Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan
Dalam Memperoleh Gelar Magister Pendidikan
Program Studi Pendidikan Biologi

Oleh:

DALIFATI ZILIWU
NIM : 809745004

'I

I,
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
MEDAN

2011

PROBLEMA'fiKA PEMBELA.JARAN BIOUJGI

DI SMA NEGERJ KELAS XI SE- KABUPATEN NIAs UTARA

.~

f

(

Disusun dan diajokan oleh

j

DALIFATI ZILIWu
NIM: 809745004

Telall dipertahaokan di depao Paoiffa Ujian Tes;,
Pada TaoggaJ Februarj 2011 dan Dinyatakao Telah Memenuhi
Salah satu Syarat Uotuk MemperoJe• Gelar Magister Peodldikao pada
Program Studi Pendidikan Biologi
Medan, 21 Februari 2011

Menyetujui

l

Tim Pembimbing
Dosen Pembimbing I,
Dosen Pembimbing U,

Dr. Hasruddin, M.Pd
NIP.l96404241989031027

Dr. rer.nat Binari Manurung, M.Si
NIP.l96404041989031006

Mengetahui:
l
.-,.

Ketua Program Studi
Biologi


~

Dr. Hasrud"din, M.Pd
NIP.t964fu241989031027

PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI
liNTUK l'ESIS MAGISTER PENDIDJKAN

NO
TANDA TANGAN

1.

. . . .t.1. .0#c.:.. . . ..

Dr. Hasruddin, MPd.

NIP.196404241989031027


2.
Dr. rer.nat Binari Manurung, M.Si.

N1P.196404041989031006

3.

Prof.Dr. Herbet Sipahutar, M.Sc.

N1P.19640404I98903I006

·-~

4.
Dr. Faoziyah Harahap. M,Si.
NIP.t9640404t989031006

s.

Drs. Syarifuddin,M.&., Ph.D.


NIP.I9640404t989031006

·····•·····································

KATAPENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas kebaikan dan pertolonganNya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis ini yang berjudul "Problematika
pembelajaran biologi di kelas XI SMA se-Kabupaten Nias Utara".
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Tesis ini tidak lepas dari peran
serta berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan
terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada:
1. Rektor Universitas Negeri Medan yang telah memberikan kesempatan kepada
penulis untuk menyelesaikan studi di Unimed.
2. Direktur Pascasarjana Unimed yang telah memben"k!lfl kemudahan pelayanan
administrasi dalam penyusunan Tesis.
3. Ketua Program

Studi pendidikan biologi Unimed yang telah memberikan

kemudahan dan kelancaran dalam penyusunan Tesis.

4. Dr.: Itasruddin, M.Pd. selaku Pembimbing I yang penuh kesabaran dalam
membimbing dan memberi motivasi sehingga Tesis ini dapat selesai.
5. Dr. rer.nat Binari Manurung, M.Si. selaku Dosen Pembimbing II yang selalu

memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis sehingga Tesis ini dapat
selesai.
6. Prof. Dr. Herbet Sipahutar, M.Sc. yang telah menguji dan memberi masukan
terhadap penyusunan Tesis ini.
7.

Dr. Fauziyah Harahap. M.Si. yang telah menguji dan memberi masukan
terhadap penyusunan Tesis ini.

Ill

8. Drs. Syarifuddin. M.Sc., Ph.D. yang telah menguji dan memberi masukan
terhadap penyusunan Tesis ini.
9. Bapak Kepala Dinas Disbudpora Kabupaten Nias Utara yang telah memberi izin
mengadakan penelitian di wilayah Kabupaten Nias Utara.
10. Semua Bapakllbu kepala Sekolah SMA Negeri se-Kabupaten Nias Utara yang
telah memberikan ijin untuk melaksanakan penelitian.
11. Semua Bapakllbu guru pengasuh mata pelajaran Biologi SMA Negeri seKabupaten Nias Utara, atas bantuan dan kerja samanya selama melaksanakan
penelitian.
12. Terima kasih kepada keluarga yakni Isteri tercinta, anaknda Welfin, Ibu tercinta

dan sanak
~udar/i

yang telah memberikan dukungan dan motivasi kepada

penulis dalam menyelesaikan tesis ini.
13. Semua pihak dan instansi terkait yang tel$ membantu selama pelaksanaan
penelitian sampai selesainya penulisan tesis ini. Penulis menyadari bahwa dalam
penulisan Tesis ini masih jauh dari sempuma. Oleh karena itu dengan penuh

J\
j\

rendah hati penulis akan.menerima saran dan kritik untuk menyempurnakan Tesis
ini.

f

Akhirnya penulis berharap semoga Tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis
khususnya dan bagi semua pihak pada umumnya.

Medan,

Maret 2011

Penulis

Dalifati Ziliwu

iv

Daftar Pustaka

Aqib Zainal, 2009. Menjadi Guru Profesional Berstandar Nasional. Bandung:
Y ram_l~J¥id.
Arikunto Suharsini, 2009.
Aksara.

Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan.Jakarta:Bumi

Uno, H.B., 2010. Profesi kependidikan.Jakarta: Bumi Aksara.
Budiono, 2001. Kurikulum Berbasis Kompetensi Mata Pelajaran Biologi: Jakarta:
Depdiknas.
Daryanto, 2009. Paduan Proses Pembelajaran Kreatif dan Jnovatif. Jakarta:
Publisher.
Deify Refni, 2007.Kinerja Guru dalam Melaksanakan Studi Evaluasi terhadap
Lulusan Program Akta Mengajar FKIP-UT. Jakarta: Universitas Terbuka.
Depdiknas, 2007. Model Penilaian Kelas Kurikulum berbasis Kompetensi SMA.
Jakarta. Depdiknas.
Dyah Sulistiyawati. 2006. Analisis Hambatan Proses Pembelajaran Biologi dan Cara
Pemecahannya dalam Pelaksanaan Kurikulum Bagi Guru Kelas X SMA
Negeri se-Kabupaten Semarang. (Tesis). Univitas Negeri Semarang.
Hamzah Amir, (2005). Dampak faktor latar belakang pendidikan, pengalaman
pelatihan, beban kerja, pengalaman mengajar, dan kemampuan kognitif guru
terhadap keprofesionalan guru biologi tentang laboratorium pada Sekolah
Menengah Atas (SMA) di Kabupaten Aceh Besar. (Tesis). Aceh
Hartono, 2004. Statistik untuk Penelitian. Yogjakarta: Pustaka Belajar.
Huda Hasbul, 2008. Upaya Guru Bahasa Arab dalam Mengatasi Problematika
Membeca dan Menulis Teks Bahasa Arab bagi Siswa Kelas VII MTs Negeri
Banjar Negara (Tesis) Purwokerto: STAIN.
Iskandar, 2009. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Gaung Persada.
Jamal Husni. 2006. Kmerja Guru dalam Mengadobsi Inovasi
Kasus Kurikulum Berbasis Kompetensi Pada SMA Negeri di Propinsi Jambi.
(Tesis) Jambi: Universitas Negeri Jambi.
Kunandar, 2005. Guru Profesional. Jakarta: Raja grafindo persada
MuhibbinSyah, 2003. Psikologi Pendidikan: Bandung: Remaja Rosdakaria.
103

..

Yamin Martinis, 2010. Standarisasi Kinerja Guru. Jakarta: Gaung Persada (GP
Press).
Mulyasa, 2005. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Rosda Karya.
Nasda Elvia, 2009. Profil kepa/a sekolah yang diinginkan Guru dan Siswa SMA
Negeri di Kabupaten Deliserdang. Medan : Unimed.

Prayitno, http://konselingindonesia.com Menggunakan Joom/af Generated: 29
July, 2010,03:29.
Peterson Kathy, 2007. 55 Dilema dalam Pengajaran.
Widiasarana Indonesia.

Jakarta: PT. Gramedia

Riduwan, 2009. Metode dan Teknik Menyusun Tesis. Bandung: Alfabeta.
Sardiman, 2010. lnteraksi Motivasi belajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Saudagar Fachruddin, 2010. Pengembangan Profesionalitas Guru. Jakarta: Gaung
Persada.
Sukardi, 2005. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
SanjayaWina, 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses
Pendidikan.Jakarta: Kencana.
Sanjaya Wina, 2009. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses
Pendidikan.Jakarta: Prenada Media.
Sujana Nana, 2009. Penilaian Hasil proses Be/ajar mengajar.Bandung: Remaja
Rosdaka.
Sugiyono, 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alvabeta
Saondi Ondri, 2009. Etika Profesi Keguruan.Bandung: Aditama.
Slameto, 2006. Be/ajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi, (Jakarta : PT.
Rineka.
Sulistiyawati, 2006. Ana/isis Hambatan Proses Pembelajaran Biologi dan Cara
Pemecahahannya da/am Pelaksanaan Kurikulum Bio/ogi Bagi Guru Kela X
SMA Negeri se-Kabupaten Semarang.Semarang: UNNES.

.

104

Trianto, 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif.Jakarta:
Prenada Media.
Undang-Undang No.20 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen.
Undang-Undang No.l4 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Undang-Undang No.20 Tahun 2003 Tentang Standar kompetensi Guru.

.

105

Dokumen yang terkait

ANALISIS PEMANFAATAN LABORATORIUM DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI SMA SE-KECAMATAN RANTAU UTARA DI KELAS XI IPA TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

0 7 21

KEMAMPUAN GURU BIOLOGI KELAS XI DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN PEKALONGAN Kemampuan Guru Biologi Kelas XI dalam Penerapan Kurikulum 2013 di SMA Negeri se-Kabupaten Pekalongan Semester Genap Tahun Ajaran 2014/2015.

0 4 12

KEMAMPUAN GURU BIOLOGI KELAS XI DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN PEKALONGAN Kemampuan Guru Biologi Kelas XI dalam Penerapan Kurikulum 2013 di SMA Negeri se-Kabupaten Pekalongan Semester Genap Tahun Ajaran 2014/2015.

0 4 16

PROBLEMATIKA GURU MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SMA NEGERI SE-KECAMATAN WONOGIRI DALAM PELAKSANAAN Problematika Guru Mata Pelajaran Biologi Kelas X SMA Negeri Se-Kecamatan Wonogiri Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013.

0 2 15

BAB I Problematika Guru Mata Pelajaran Biologi Kelas X SMA Negeri Se-Kecamatan Wonogiri Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013.

0 2 6

PROBLEMATIKA GURU MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SMA NEGERI SE-KECAMATAN WONOGIRI DALAM PELAKSANAAN Problematika Guru Mata Pelajaran Biologi Kelas X SMA Negeri Se-Kecamatan Wonogiri Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013.

0 2 15

ANALISIS PERENCANAAN DAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN ACEH TIMUR.

1 6 28

Perangkat Pembelajaran BIOLOGI SMA Kelas XI Semester 2 Biologi 11

6 31 30

Kesiapan Laboratorium Biologi di SMA Negeri Se-Kabupaten Pati Dalam Mendukung Pembelajaran.

1 1 70

Analisis Pelaksanaan Manajemen Laboratorium Pada Pembelajaran Biologi Kelas XI SMA Negeri Kabupaten Muaro Jambi

0 0 8