T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Belajar Menggunakan Audio Visual Untuk Mata Pelajaran IPS Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di SMP Negeri 1 Ampel

Perancangan Media Belajar Menggunakan Audio Visual Untuk Mata
Pelajaran IPS Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa
(Studi Kasus kelas VIII E dan VIII F SMP Negeri 1 Ampel)
1)

Jatu Kusuma Dewi 2)Lina Sinatra Wijaya
3)
Anthony YM. Tumimomor

Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Indonesia
Email: 1)702010120@student.uksw.edu,2)lina.sinatra@staff.uksw.edu,
3)
ant.tumimomor@gmail.com
Abstract
The results of observation showed that a social studies teacher at SMP Negeri 1
Ampel considered less in utilizing existing the equipment for teaching and learning in the
classroom. Most teachers do not use the equipment as a medium for student learning. In
the learning process, the teachers have been using cooperative learning methods because
they have implemented the 2013 curriculum, but in this learning process, they have not
used multimedia, so it does not fit with the applied curriculum. Research on the design of

multimedia - Audio -visual based learning using audio visual is conducted. This research
was carried out by using the experimental method. The results showed that the use of
audio-visual media learning can improve student learning outcomes 87.50 % for the
social studies subject in SMP N 1 Ampel.
Keywords : learning Media , Audio Visual , Social Subjects , Cooperative , Learning
Result .
Hasil observasi penelitian, guru pada mata pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Ampel
dinilai kurang memanfaatkan peralatan yang sudah ada untuk proses belajar mengajar
dikelas. Sebagian besar guru belum memanfaatkan peralatan untuk media belajar siswa.
Proses pembelajarannya guru telah menggunakan metode pembelajaran kooperatif
karena sudah menerapkan kurikulum 2013 akan tetapi dalam penggunaan media
pembelajarannya belum berbasis multimedia sehingga belum sesuai dengan kurikulum
yang diterapkan saat ini. Oleh karena itu dilakukan penelitian tentang perancangan media
belajar yang berbasis multimedia berupa audio visual. Penelitian ini dilakukan dengan
menggunakan metode eksperimen. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan media
belajar audio visual dapat meningkatkan hasil belajar siswa menjadi 87.50 % pada mata
pelajaran IPS di SMP N 1 Ampel.
Kata Kunci : Media belajar, Audio visual, Mata Pelajaran IPS, Kooperatif, Hasil

belajar.

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer
Universitas Kristen Satya Wacana
2)
Staff Pengajar Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga
3)
Staff Pengajar Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

1