Wisata Vihara Avalokitesvara (Studi Etnografi Mengenai Wisata Religi di Kota Pematangsiantar)

WISATA VIHARA AVALOKITESVARA
(Studi Etnografi mengenai Wisata Religi di Kota Pematangsiantar)

SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi syarat mendapat gelar
Sarjana Ilmu Sosial dalam bidang Antropologi

Disusun Oleh :
FITRIA ANGGINA SIREGAR
120905019

DEPARTEMEN ANTROPOLOGI SOSIAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Skripsi ini berjudul Wisata Vihara Avalokitesvara (Studi Etnografi Mengenai

Wisata Religi di Kota Pematangsiantar), disusun oleh Fitria Anggina Siregar,
NIM 120905019, berjumlah 107 halaman dengan 9 gambar dan 2 tabel.
Penelitian yang telah dilakukan ini mengkaji tentang wisata Vihara
Avalokitesvara. Wisata Vihara Avalokitesvara merupakan objek wisata religi yang
secara langsung menyentuh dan melibatkan masyarakat, sehingga membawa berbagai
manfaat terhadap masyarakat setempat dan sekitarnya.
Penelitian ini dilakukan di Jalan Pane, Kecamatan Siantar Selatan, Kota
Pematangsiantar, Sumatera Utara. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk
mengetahui bagaimana sejarah berdirinya objek wisata Vihara Avalokitesvara, alasan
atau motivasi mengunjungi Vihara Avalokitesvara, serta pandangan terhadap
penambahan fungsi Vihara Avalokitesvara.
Untuk menjawab permasalahan tersebut, digunakan pendekatan penelitian
kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah observasi dan juga
wawancara kepada Bhikksu yang sekaligus menjadi pimpinan di Vihara
Avalokitesvara, dan juga para wisatawan yang berkunjung ke Vihara Avalokitesvara.
Secara akademis penelitian ini dapat memperkaya literatur serta menambah
wawasan keilmuan dalam kaitanya dengan ilmu antropologi pariwisata. Penelitian ini
juga

diharapkan


mampu

memberikan

masukan

kepada

pihak-pihak

yang

berkepentingan dalam hal pengembangan pariwisata, serta beguna bagi para pelaku
pariwisata.
Dari hasil penelitian di lapangan dapat disimpulkan bahwa Vihara
Avalokitesvara sudah hampir 100 tahun. Sejak didirikannya patung Dewi Kwan Im
tertinggi di Asia Tenggara, banyak mencuri perhatian orang untuk melihat patung
tersebut secara dekat. Perubahan fungsi Vihara Avalokitesvara menjadi tempat wisata
sudah disahkan oleh Dinas Pariwisata kota Pematangsiantar pada tahun 2005. Pihak

Vihara Avalokitesvara tidak keberatan dengan dijadikannya rumah ibadah umat

ii
Universitas Sumatera Utara

Buddha tersebut sekaligus menjadi tempat wisata. Patung Dewi Kwan Im didirikan
sebagai bukti rasa bersyukur mereka dan bukti terimakasih mereka kepada Dewi
Kwan Im yang mereka anggap adalah dewi cinta kasih yang sudah menolong hidup
mereka. Patung Dewi Kwan Im di dirikan di kota Pematangsiantar karena di Vihara
Avalokitesvara adalah tempat yang memadai untuk di dirikannya patung sebesar 22,8
meter tersebut dibandingkan di negara-negara lain di Asia Tenggara, dan patung
Dewi Kwan Im ini didirikan karena antusias dan jiwa sosial umat Buddha di
Pematangsiantar yang sangat besar.

Kata Kunci : Wisatawan, Motivasi, Vihara Avalokitesvara

iii
Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP

Fitria Anggina Siregar yang akrab
dipanggil Gina, lahir di Pematangsiantar
pada tanggal 27 Maret 1993. Anak ketiga
dari tiga bersaudara dari pasangan Syahrul
Siregar dan Nurliana Situmorang, beragama
Islam dan berdarah Batak.
Penulis menyelesaikan pendidikan
menengah

atas

dari

SMA

Negeri

2

Pematangsiantar pada tahun 2011 dan lulus jalur undangan di Hubungan

Internasional Universitas Riau. Kemudian pada tahun 2012 penulis mengikuti
SNMPTN dan lulus seleksi untuk masuk di Departemen Antropologi Sosial, Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara.
Email: fitriaanggina@gmail.com

iv
Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan
karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Penulisan dan
penyusunan penelitian ini dilakukan guna memenuhi salah satu syarat untuk
memperoleh gelar sarjana sosial pada bidang antropologi dari departemen
antropologi. Skripsi ini berjudul “Wisata Vihara Avalokiresvara (Studi Etnografi
Mengenai Wisata Religi di Kota Pematangsiantar).
Dalam penyusunan skripsi ini banyak hambatan yang dihadapi, hal ini
dikarenakan keterbatasan pengetahuan, pengalaman dalam menulis kepustakaan dan
materi penulisan. Namun, berkat pertolongan Allah SWT yang memberikan
ketabahan, kesabaran dan kekuatan sehingga kesulitan tersebut dapat dihadapi.
Dalam penulisan skripsi ini dilakukan pembahasan mengenai sejarah,

motivasi, serta pandangan terhadap Wisata Vihara Avalokitesvara di Kota
Pematangsianntar. Adapun penguraian yang dilakukan oleh penulis pada skripsi ini
adalah :
Bab I penelitian yang dilakukan merupakan deskripsi mengenai Vihara
Avalokitesvara dan patung Dewi Kwan Im, adapun Vihara Avalokitesvara adalah
salah satu tempat wisata religi di kota Pematangsiantar.
Bab II memuat deskripsi mengenai wilayah Kota Pematangsiantar dan lokasi
Vihara Avalokitesvara, serta sejarah Vihara Avalokitesvara.

v
Universitas Sumatera Utara

Bab III memuat deskripsi mengenai alasan atau motivasi wisatan berkunjung
ke Vihara Avalokitesvara, serta karakteristik pengunjung, dan kegiatan pengunjung.
Bab

IV

memuat


deskripsi

mengenai

penambahan

fungsi

Vihara

Avalokitesvara menurut pandangan Bhikksu dan pengunjung.
Bab V memuat deskripsi mengenai hubungan pandangan dan motivasi
wisatawan Vihara Avalokitesvara, serta analisis dari keseluruhan rumusan masalah.
Bab VI memuat kesimpulan dan saran penelitian mengenai wisata religi
Vihara Avalokitesvara, di kota Pematangsiantar.
Sebagai penutup dari penulisan skripsi ini, dilampirkan pula daftar
kepustakaan sebagai penunjang dalam penulisan termasuk juga sumber-sumber
lainnya, serta daftar pertanyaan penelitian.
Penulis telah mencurahkan segala kemampuan, tenaga, pikiran, serta waktu
dalam penyelesaian skripsi ini. Namun penulis menyadari masih banyak kekurangan.

Dengan kerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran yang dapat
membangun dari pembaca. Harapan dari penulis, agar skripsi ini dapat berguna bagi
seluruh pembacanya.

vi
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
HALAMAN PERSETUJUAN
PERNYATAAN ORIGINALITAS .....................................................................
ABSTRAK ............................................................................................................
UCAPAN TERIMAKASIH .................................................................................
RIWAYAT HIDUP ...............................................................................................
KATA PENGANTAR ..........................................................................................
DAFTAR ISI .........................................................................................................
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................
DAFTAR TABEL .................................................................................................

i
ii

iv
vii
viii
x
xiii
xiv

BAB I PENDAHULUAN .....................................................................................
1.1. Latar Belakang ....................................................................................
1.2. Tinjauan Pustaka .................................................................................
1.2.1. Konsep Pariwisata ...................................................................
1.2.2. Pariwisata dan Ilmu Antropologi ............................................
1.2.3. Pengertian Objek Pariwisata ...................................................
1.2.4. Jenis Objek Pariwisata .............................................................
1.2.5. Faktor Pendorong Pengembangan Objek Wisata ....................
1.2.6. Dampak Pariwisata ..................................................................
1.2.7. Daya Dukung Objek Wisata ....................................................
1.2.8. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan Pariwisata..
1.2.9. Motovasi Wisatawan ................................................................
1.2.10. Pengertian Wisata Religi ..........................................................

1.2.11. Pelayanan Pariwisata ................................................................
1.3. Perumusan Masalah..............................................................................
1.4. Tujuan dan Manfaat Penelitian.............................................................
1.5. Metode Penelitian .................................................................................
1.5.1. Tipe Penelitian............................................................................
1.5.2. Teknik Pengumpulan Data .........................................................
1.6. Rangkaian Pengalaman di Lapangan ..................................................

1
1
4
4
8
16
18
21
22
23
24
26

27
28
32
32
33
33
33
36

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN ...................................
2.1. Daftar Kecamatan di Kota Pematangsiantar .......................................
2.2. Demografi ............................................................................................
2.2.1. Penduduk ...................................................................................
2.3. Letak Geografis Vihara Avalokitesvara ..............................................
2.4. Jenis-jenis Tempat Wisata di Kota Pematangsiantar ...........................
2.5. Sejarah Avalokitesvara dan Patung Dewi Kwan Im ............................
2.5.1. Sejarah Berdirinya Vihara Avalokitesvara .................................
2.5.2. Vihara Avalokitesvara di Kota Pematangsiantar .......................
2.6. Sejarah Dewi Kwan Im .......................................................................

39
39
39
39
41
45
50
50
51
52

vii
Universitas Sumatera Utara

2.6.1. Dewi Kwan Im di Kota Pematangsiantar ..................................
2.7. Fasilitas ................................................................................................
2.8. Struktur Organisasi ..............................................................................
2.9. Dukungan Aksesibilitas Sarana dan Prasarana ...................................

52
54
76
77

BAB III MOTIVASI WISATA VIHARA AVALOKITESVARA ..................
3.1. Karakteristik Pengunjung Vihara Avalokitesvara ...............................
3.2. Pengunjung ..........................................................................................
3.2.1. Pengunjung Kelompok Anak-Anak ..........................................
3.2.2. Pengunjung Kelompok Remaja/Dewasa ...................................
3.2.3. Pengunjung Kelompok Orangtua ..............................................
3.3. Kegiatan Pengunjung ..........................................................................
3.3.1. Kegiatan Pengunjung Non Buddha ...........................................
3.3.2. Kegiatan Pengunjung Agama Buddha ......................................
3.4. Motivasi Wisatawan ............................................................................

78
78
79
79
80
81
83
83
83
84

BAB IV PENAMBAHAN FUNGSI VIHARA AVALOKITESVARA ...........
4.1. Pandangan Bhikksu .............................................................................
4.2. Pandangan Pengunjung .......................................................................
4.2.1. Pandangan Pengunjung (Remaja/Dewasa) ................................
4.2.2. Pandangan Pengunjung (Orangtua) ...........................................

89
93
94
94
95

BAB V HUBUNGAN PANDANGAN DENGAN MOTIVASI TERHADAP
VIHARA AVALOKITESVARA SEBAGAI TEMPAT WISATA
RELIGI .................................................................................................. 96
5.1. Analisis Wisata Vihara Avalokitesvara di Kota Pematangsiantar ....... 98
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ............................................................... 104
6.1. Kesimpulan ........................................................................................... 104
6.2. Saran
....................................... 105
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 106
LAMPIRAN

viii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR
Gambar

Keterangan

Halaman

Gambar 1

Suasana Renovasi Vihara Avalokitesvara

40

Gambar 2

Patung Dewi Kwan Im Setinggi 22,8 meter

58

Gambar 3

12 Patung Shio di Vihara Avalokitesvara

59

Gambar 4

Urutan Patung Shio

60

Gambar 5

Lonceng Raksasa

60

Gambar 6

Mantra

61

Gambar 7

Ruangan Ibadah

62

Gambar 8

Gapura

63

Gambar 9

Lapangan Parkir

64

ix
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
Tabel

Keterangan

Halaman

Tabel 1

Daftar Kecamatan di Kota Pematangsiantar

46

Tabel 2

Penduduk Kota Pematangsiantar

47

x
Universitas Sumatera Utara