T0__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Aplikasi Lelang Online Berbasis Web T0 BAB V

BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Lelang online adalah proses penjualan barang
atau jasa dengan cara menawarkan kepada penawar,
menawarkan tawaran harga lebih tinggi, dan kemudian
menjual barang kepada penawar tertinggi. Melihat
perkembangan system lelang kini hadir lelang online
dimana website ini memudahkan untuk melelang barang
yang dapat dilakukan di mana saja dan kapanpun, karna di
lelang online ini sudah berbasis web.
Dilelang online ini bias menjadi wadah bagi para
pecinta lelang online untuk melakukan kegiatan lelang atau
bagi para penjual dan pembeli yang ingin menjual atau
membeli barang yang sesuai baik dari kuwalitas maupun
harga. Jangan khawatir masalah keamanan lelang online
memiliki aturan-aturan sendiri bagi para seller dan buyer
selain itu lelang online ini tidak akan rumit dan berbeda
dengan website lelang lainnya.
Berdasarkan


penjelasan

diatas,

dapat

disimpulkan bahwa tugas akhir dengan judul “Perancangan
Aplikasi Lelang Online berbasis Web” dapat membantu
pekerjaan jika kita akan mempromosikan barang yang kita
lelang dengan website atau online.

5.2 Saran
Berdasarkan penjelasan diatas, saran yang dapat
dituliskan oleh penulis adalah sebagai berikut :
1) Diharapkan di masa mendatang, website yang dirancang
dan dibuat ini bisa digunakan sebagai media dalam
mempromosikan suatu barang maupun produk yang
ada.
2) Diharapkan pula di masa mendatang website ini dapat
dikembangkan sedemikian rupa sehingga memiliki

fitur-fitur baru yang tidak terdapat di tugas akhir ini.