Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

68

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil dari penelitian yang dilaksanakan di SMP Negeri 3 Kualuhulu Kabupaten Labuhan Batu Utara Tahun Ajaran 20152016 maka dapat ditarik kesimpulan bahwa melalui penerapan gaya mengajar resiprokal dapat meningkatkan hasil belajar passing bawah bola voli pada siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Kualuhulu Kabupaten Labuhan Batu Utara Tahun Ajaran 20152016.

B. Saran

1. Disarankan pada guru Pendidikan Jasmani SMP Negeri 3 Kualuhulu Kabupaten Labuhan Batu Utara untuk mempertimbangan penerapan gaya mengajar resiprokal dengan materi yang disesuikan karena hal ini dapat membangkitkan semangat belajar siswa. 2. Dari hasil penelitian ditemukan banyak siswa kurang memahami teknik dasar belajar passing bawah bola voli yang benar, disarankan pada guru agar melaksanakan pembelajaran melalui penerapan gaya mengajar resiprokal, diharapkan dapat memotivasi siswa untuk lebih semangat dalam belajar. 3. Kepada Mahasiswa FIK UNIMED agar dapat mencoba melakukan Penelitian Tindakan Kelas PTK melalui penerapan gaya mengajar resiprokal. 4. Untuk penulis sendiri sebagai persyaratan memperoleh gelar sarjana pendidikan. DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsini. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : Bumi Aksara. Arma, Abdoellah. 1991. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta: Yudhistira Ateng, Abdulkadir. 1992. Asas dan Landasan Pendidikan Jasmani. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Aqib Zainal, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru SD, SLB dan TK. Jakarta: Yrama Widya Cozens and Nixon. 1963. Pendidikan Jasmani .Jakarta : Gramedia Jakarta Djamarah dan Zein. 2002:119. Proses belajar mengajar. Bandung : Remaja Rosdakarya. Hamalik, Oemar. 2002. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara. Husdarta, Saputra. 2000. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional Direktorat Jenderal. Pendidikan Dasar dan Menengah Bagian Projek Penataran Setara D-III. http:id.wikipedia.orgwikipembelajaran http:www.scribd.comdoc15194604dalam sejarah-bola voli https:geraktangan.wordpress.comcategoryvolly-ball https:pojokpenjas.wordpress.com20071112hakikat-Pendidikan-jasmani Kruber, Dieter. 1984. Bola Volley, Pembinaan Teknik, Taktik, dan Kondisi. Jakarta : Gramedia Jakarta Lutan, Rusli. 2001. Olahraga Dan Etik. Jakarta : Direktorat Jendral Olahraga Mahendra. 2003. Bola Voli. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir. 2004. Pendidikan Jasmani, Teori dan Praktek. Jakarta : Erlangga. Nur kencana 1986 . Evaluasi pendidikan , Penerbit usaha Nasional Jakarta

Dokumen yang terkait

EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN GERAK DASAR PASSING BAWAH DALAM BERMAIN BOLA VOLI DENGAN MODIFIKASI PADA SISWA SMP NEGERI 22 BANDAR LAMPUNG KELAS VII B TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 10 66

PENINGKATAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR PASSING BAWAH BOLA VOLI DENGAN MENGGUNAKAN ALAT YANG DIMODIFIKASI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 SILIWANGI PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2011/2012

0 30 59

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR SERVIS BAWAH DALAM BERMAIN BOLA VOLI DENGAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS VII SMP MUHADIYAH TALANG PADANG TAHUN AJARAN 2012/2013

0 7 15

PENGARUH PEMBELAJARAN PAIKEM TERHADAP HASIL BELAJAR PASSING ATAS BOLA VOLI PADA SISWA KELAS VII SMP 3 TERUSAN NUNYAI LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 12 64

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SUKADANA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN AJARAN 2012/2013

0 7 59

PEMBELAJARAN PASSING BAWAH MENGGUNAKAN METODE BERMAIN PADA PERMAINAN BOLA VOLI SISWA SD KELAS V

0 4 13

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLA VOLI MELALUI VARIASI PEMBELAJARAN

3 4 13

1 UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLA VOLI MELALUI VARIASI PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK

1 0 8

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PASSING BAWAH BOLA VOLI PADA

0 6 10

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BOLA VOLI MINI DENGAN BOLA PLASTIK SEKOLAH DASAR NEGERI KERTASARI KECAMATAN LIGUNG KABUPATEN MAJALENGKA Yayat Ruhiatna SDN Kertasari Ligung ABSTRAK - UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BOLA VOLI MINI DENGAN B

0 0 7