Lokasi, Populasi dan Sampel Penelitian Desain Penelitian

Fitri Aprilia Suda, 2014 Pendapat mahasiswa tentang simulasi keterampilan dasar mengajar dalam mata kuliah belajar dan pembelajaran Tata Boga Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi, Populasi dan Sampel Penelitian

1. Lokasi Penelitian Lokasi penelitian merupakan tempat dilaksanakannya penelitian guna memperoleh data yang diperlukan. Penelitian “Pendapat Siswa tentang Simulasi Keterampilan Dasar Mengajar dalam Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Tata Boga” dilaksanakan di Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan FPTK Universitas Pendidikan Indonesia UPI yang beralamat di Jalan Dr. Setiabudhi No. 207 Bandung. 2. Populasi Sugiyono 2006:90 meng emukakan bahwa populasi adalah “wilayah generalisasi yang terdiri atas objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Sedangkan menurut Arikunto 2010:173 “populasi adalah keseluruhan subjek penelitian ”. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan Tata Boga angkatan tahun 2011 di Universitas Pendidikan Indonesia UPI. 3. Sampel Menurut Sugiyono 2006:91 “sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut ”. Pengambilan sampel harus dilakukan sedemikian rupa sehingga diperoleh sampel contoh yang benar-benar dapat berfungsi sebagai contoh atau dapat menggambarkan keadaan populasi yang sebenarnya. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampel jenuh yang diambil dari seluruh subjek populasi sebagai sumber data dalam penelitian ini. Menurut Sugiyono 2006:96 “sampel jenuh adalah teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel”. Fitri Aprilia Suda, 2014 Pendapat mahasiswa tentang simulasi keterampilan dasar mengajar dalam mata kuliah belajar dan pembelajaran Tata Boga Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan Tata Boga angkatan tahun 2011.

B. Desain Penelitian

Desain penelitian merupakan tahapan berupa gambaran secara umum tentang rancangan yang digunakan dalam melakukan penelitian. Adapun langkah-langkah untuk penelitian yang telah dilakukan adalah sebagai berikut : 1. Penyusunan BAB Imengenai latar belakang masalah yang diteliti, identifikasi dan rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian. 2. Penyusunan BAB II mengenai kajian pustaka. 3. Penyusunan BAB III mengenai metode penelitian. 4. Penyusunan kisi-kisi instrumen penelitian untuk memudahkan dalam penyusunan instrumen penelitian. 5. Penyusunan instrumen penelitian yaitu dengan menggunakan angket. 6. Pengumpulan data penelitian dilakukan dengan cara menyebarkan angket. 7. Mengumpulkan kembali instrumen yang telah diisi oleh responden dan menginventarisir jawaban dari angket. 8. Mentabulasi data yang diperoleh dari instrumen penelitian kemudian mengumpulkan dan menghitung persentase yang diperoleh dari responden. 9. Membuat penafsiran, pembahasan hasil penelitian, kemudian menarik kesimpulan hasil penelitian. 10. Pembuatan rekomendasi penelitian ditujukan kepada yang berkepentingan atau yang terkait dengan permasalahan dalam penelitian ini.

C. Metode Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH MINAT BELAJAR MAHASISWA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR DOSEN TERHADAP MOTIVASI Pengaruh Minat Belajar Mahasiswa Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Keterampilan Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Pada Mata Kuliah Teori Aku

0 4 14

PENGARUH MINAT BELAJAR MAHASISWA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR DOSEN TERHADAP MOTIVASI Pengaruh Minat Belajar Mahasiswa Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Keterampilan Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Pada Mata Kuliah Teori Aku

0 3 17

PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH DASAR AKUNTANS KEUANGAN I DITINJAU DARI SIKAP MAHASISWA TENTANG CARA MENGAJAR Prestasi Belajar Mata Kuliah Dasar Akuntans Keuangan I Ditinjau Dari Sikap Mahasiswa Tentang Cara Mengajar Dosen Dan Proses Pembelajaran Pada Mahas

0 1 16

PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH DASAR AKUNTANS KEUANGAN I DITINJAU DARI SIKAP MAHASISWA TENTANG CARA MENGAJAR Prestasi Belajar Mata Kuliah Dasar Akuntans Keuangan I Ditinjau Dari Sikap Mahasiswa Tentang Cara Mengajar Dosen Dan Proses Pembelajaran Pada Mahas

0 1 11

PENDAPAT MAHASISWA TENTANG LABORATORIUM SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN PRAKTEK MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA.

0 1 37

KESULITAN MAHASISWA BELAJAR ANALISIS BUTIR SOAL DALAM MATA KULIAH EVALUASI PEMBELAJARAN TATA BOGA.

0 8 34

PENDAPAT GURU PAMONG TENTANG KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR PRAKTIKAN PPL PRODI PENDIDIKAN TATA BOGA.

0 2 30

MANAJEMEN WAKTU BELAJAR MAHASISWA PADA PENYELESAIAN TUGAS MATA KULIAH SEMINAR TATA BOGA.

0 4 28

PENDAPAT MAHASISWA TENTANG SIMULASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR DALAM MATA KULIAH BELAJAR DAN PEMBELAJARAN TATA BOGA - repository UPI S PKK 0907073 Title

0 0 3

PENDAPAT GURU PAMONG TENTANG KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR PRAKTIKAN PPL PRODI PENDIDIKAN TATA BOGA - repository UPI S PKK 0900850 Title

0 0 3