Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Maksud dan Tujuan Lokasi Studi

2 Yogie Aprianto, 2014 Analisis Jaringan Distribusi Pada PDAM Tirta Raharja Untuk Pelayanan Di Komplek Galih Parwati Kec. Baleendah Kab. Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu tekanan air pada tiap titik pada pipa. Dengan diketahuinya nilai-nilai parameter jaringan distribusi tersebut maka diharapkan kegiatan optimasi jaringan distribusi akan lebih efektif karena bisa menyesuaikan nilai-nilai parameter tersebut pada suatu lokasi dengan standar yang dibutuhkan. Adapun judul Tugas Akhir ini yaitu : “Analisis Jaringan Distribusi Pada PDAM Tirta Raharja Untuk Pelayanan Di Komplek Galih Parwati Kec. Baleendah Kab. Bandung ”.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang diatas dapat diidentifikasikan permasalahannya sebagai berikut : a. Berapakah kapasitas debit setiap pipa yang digunakan untuk satu wilayah Komplek Galih Parwati ? b. Berapa tekanan air di lapang pada satu wilayah di Komplek Galih Parwati ? c. Apakah debit dan system jaringan yang tersedia sudah sesuai dengan kriteria perencanaan ? d. Mengapa debit tidak sampai pada konsumen ?

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan permasalahan yang telah diungkapkan diatas dengan menyadari keterbatasan yang ada pada penulis, maka perlu diadakan pembatasan masalah pada ruang lingkup dalam Tugas Akhir ini. Ruang lingkup yang akan di analisis dalam Tugas Akhir ini yaitu dibatasi pada aspek sebagai berikut : a. Menggunakan data pemakaian air dari tanggal 19 Mei sampai 27 Juni. b. Mengetahui elevasi yang di hasilkan dari pengukuran langsung di lapangan. c. Analisis jaringan menggunakan program Epanet versi 2.0 .

1.4 Maksud dan Tujuan

Adapun maksud dan tujuan dalam analisis Jaringan Distribusi ini yaitu : a. Mengetahui kapasitas debit setiap pipa yang digunakan untuk satu wilayah Komplek Galih Parwati. 3 Yogie Aprianto, 2014 Analisis Jaringan Distribusi Pada PDAM Tirta Raharja Untuk Pelayanan Di Komplek Galih Parwati Kec. Baleendah Kab. Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b. Mengetahui tekanan air dari system jaringan air bersih untuk wilayah Komplek Galih Parwati. c. Mengetahui tekanan air dilapang untuk satu wilayah Komplek Galih Parwati.

1.5 Lokasi Studi

Lokasi studi yang dianalisis adalah Komplek Galih Parwati di Kec. Baleendah Kab. Bandung. Untuk lebih Jelasnya dapat dilihat pada gambar peta berikut ini : Gambar 1.1 Peta Lokasi Sumber :http.www. Google.earth.com komplek galih parwati 4 Yogie Aprianto, 2014 Analisis Jaringan Distribusi Pada PDAM Tirta Raharja Untuk Pelayanan Di Komplek Galih Parwati Kec. Baleendah Kab. Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1.6 Sistematika Penulisan