Struktur Organisasi Skripsi PENDAHULUAN

Ari Aryanto, 2014 Status Identitas Vokasional Peserta Didik Berdasarkan Jenis Kelamin Dan Jenis Sekolah Studi terhadap Peserta Didik Kelas X SMA dan SMK di Kota Bandung Tahun Ajaran 20132014 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu sekolah karena telah diperoleh informasi mengenai gambaran status identitas vokasional. 2 Bahan kajian dan informasi awal bagi peneliti selanjutnya yang berhubungan dengan identitas vokasional.

1.5 Struktur Organisasi Skripsi

Pada bab I berisi latar belakang penelitian, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan struktur organisasi skripsi. Pada bab II dibahas mengenai kajian pustaka mengenai identitas vokasional, jenis kelamin dan jenjang pendidikan menengah. Pada bab III berisi penjabaran rinci mengenai: desain penelitian; partisipan; populasi dan sampel; prosedur penelitian, dan analisis data,. Bab IV berisi akan temuan penelitian yang kemudian dibahas dengan berbagai pendapat para ahli maupun data-data penelitian lain. Bab V terdiri dari simpulan penelitian dan rekomendasi bagi para pelaku bimbingan dan konseling serta peneliti selanjutnya. Ari Aryanto, 2014 Status Identitas Vokasional Peserta Didik Berdasarkan Jenis Kelamin Dan Jenis Sekolah Studi terhadap Peserta Didik Kelas X SMA dan SMK di Kota Bandung Tahun Ajaran 20132014 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian

Desain penelitian digunakan dengan Pendekatan kuantitatif. Seperti halnya pendapat Creswell 2012, hlm. 1-2 bahwa penelitian kuantitatif adalah penelitian akan masalah sosial berdasarkan pada pengujiannya dari sebuah teori yang terdiri dari variabel, yang diukur dengan angka, dan dianalisis dengan prosedur statistik untuk menentukan kebenaran teori. Data hasil penelitian ini berupa skor dan akan diproses melalui pengolahan statistik, selanjutnya dideskripsikan untuk mendapatkan gambaran status identitas vokasional. Metode yang digunakan adalah komparatif. Seperti yang diungkapkan Arikunto 2013, hlm. 310 Metode penelitian komparatif adalah penelitian yang membandingkan suatu kesamaan pandangan dan perubahan-perubahan pandangan orang ataupun kelompok. Dengan metode ini diharapkan diperoleh gambaran perbandingan status identitas vokasional berdasarkan jenis kelamin dan jenis sekolah.

3.2 Partisipan

Partisipan yang terlibat dalam penelitian ini adalah siswa Kelas X yang bersekolah di SMA Negeri 19 Bandung, SMA Negeri 3 Bandung, SMK Negeri 1 Bandung, dan SMK Negeri 2 Bandung.

3.3 Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X yang secara administratif terdaftar dan aktif dalam pembelajaran di SMA dan SMK di Kota Bandung yang telah dipilih. Penentuan sampel diambil dengan menggunakan two stage cluster sampling teknik berkelompok dua kelas.

Dokumen yang terkait

Efektivitas Teknik Modeling Melalui Konseling Kelompok Untuk Meningkatkan Karakter Rasa Hormat Peserta Didik (Quasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X di SMK Muhammadiyah 2 Bandung Tahun Pelajaran 20142015)

0 0 22

Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Sikap Profesional Guru terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Peserta Didik Kelas X IPS di SMA Negeri 1 Ceper Tahun Ajaran 2017/2018

0 0 14

PEDAGOGIK: PENGEMBANAGAN POTENSI PESERTA DIDIK TUNADAKSA PROFESIONAL : KETERAMPILAN VOKASIONAL BAGI PESERTA DIDIK TUNADAKSA Penulis

0 0 184

KLASIFIKASI JENIS KELAMIN BERDASARKAN CITRA WAJAH MENGGUNAKAN ALGORITMA ADABOOST-SVM

0 2 6

PENENTUAN BEBAN KERJA MENTAL PERAWAT BERDASARKAN SHIFT KERJA DAN JENIS KELAMIN MENGGUNAKAN METODE NATIONAL

0 1 8

PENGARUH PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIK PESERTA DIDIK (Penelitian terhadap Peserta Didik Kelas V SDN Paturaman Desa Sukaratu Kecamatan Wanaraja Kabupaten Garut Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 0 13

FEELING OF INFERIORITY SISWA OBESITAS BERDASARKAN JENIS KELAMIN DI SMPI KHAIRA UMMAH PADANG

0 0 24

Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, dan Kecerdasan Spiritual terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi pada Peserta Didik Kelas XI IPS di SMA Negeri 1 Bulu Tahun Ajaran 2017/2018

0 1 19

GAMBARAN KESIMETRISAN LENGKUNG GIGI PADA MAHASISWA FKG USU BERDASARKAN JENIS KELAMIN

0 0 13

DATA RESPONDEN NAMA : UMUR : JENIS KELAMIN : PEKERJAAN : JENIS BPJS I (NON PBI): BENTUK KUESIONER WAWANCARA KEPADA PASIEN

0 0 14