ERD Entity Relationship Diagram Tabel dan Relasi Jaringan Semantik Tampilan

35

3.5 ERD Entity Relationship Diagram

• Entitas member memiliki atribut id member yang digunakan sebagai primary key, user, password, nama, email, alamat dan nomer telepon. • Member memiliki relasi ke entitas barang. Satu member memesan banyak barang. Barang memiliki atribut id barang yang digunakan sebagai primary key, nama barang, harga, gambar dan pesanan. Barang yang dipesan oleh member disimpan ke entitas pemesanan. • Entitas pemesanan memiliki atribut id pesan yang digunakan sebagai primary key, id member yang digunakan sebagai foreign key, id barang yang digunakan sebagai foerign key, tanggal, ukuran dan banyak pesanan. Member memiliki relasi ke entitas pemesanan. Satu member memiliki banyak pemesanan. 36

3.6 Tabel dan Relasi

• Tabel barang mempunyai field id_barang, nama_barang, harga, gambar, keterangan. Tabel member mempunyai field id_member, user, pass, nama, email, alamat,no_tlp. • Tabel pesanan mempunyai field id_pesanan, id_barang, id_member, ukuran, banyak, tanggal, validasi. • Tabel barang dengan field id_barang sebagai primary key mempunyai relasi ke tabel pesanan dengan id_barang sebagai foreign key di tabel pesanan. Sehingga data Gambar 3.11 ERD Website Penjualan 37 id_barang yang terdapat di tabel pemesanan mengambil data dari id_barang pada tabel barang. • Tabel member dengan field id_member sebagai primary key mempunyai relasi ke tabel pesanan dengan id_member sebagai foreign key di tabel pesanan. Sehingga data id_member yang terdapat di tabel pemesanan mengambil data dari id_member pada tabel member. Gambar 3.12 Relasi Website Penjualan

3.7 Jaringan Semantik Tampilan

Jaringan semantik tampilan merupakan pedoman yang digunakan untuk membuat navigasi antar form sehingga akan memudahkan proses pembuatan aplikasi karena form yang berkaitan telah dipetakan. Jaringan semantik tampilan berupa 38 lingkaran berisi nomor yang mewakili form yang akan dibuat dan tanda huruf mewakili pemicu yang menghubungkannya. Gambar 3.13 Jaringan Semantik Tampilan Produk Pada Admin Gambar 3.13 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “tambah”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk”. g. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “tambah”. h. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk ”. i. T3 mengakses T5 dengan klik tombol “Delete”. j. T5 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk ”. k. T3 mengakses T6 dengan klik tombol “Edit”. l. T6 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk ”. 39 Gambar 3.14 Jaringan Semantik Tampilan Pesanan Pada Admin Gambar 3.14 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Pesanan”. d. T3 mengakses T2 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Status checkbox”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Pesanan”. g. T3 mengakses T5 dengan klik tombol “Print”. h. T5 mengakses T3 dengan klik tombol “Pesanan”. 40 Gambar 3.15 Jaringan Semantik Tampilan Member Pada Admin Gambar 3.15 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Member”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Hapus Member”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Member”. Gambar 3.16 Jaringan Semantik Tampilan Hubungi Pada Admin 41 Gambar 3.16 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Hubungi”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Hapus Pesan”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Hubungi”. Gambar 3.17 Jaringan Semantik Tampilan Ganti Password Pada Admin Gambar 3.17 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Password”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Ganti Password”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Hubungi”. 42 Gambar 3.18 Jaringan Semantik Tampilan Produk Pada Member Gambar 3.18 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Review Item”. f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk”. g. T3 mengakses T5 dengan klik tombol “Buy This Item”. h. T5 mengakses T3 dengan klik tombol “Produk”. i. T5 mengakses T6 dengan klik tombol “Banyak”. j. T5 mengakses T7 dengan klik tombol “Ukuran”. k. T5 mengakses T8 dengan klik tombol “Simpan Kirim”. 43 Gambar 3.19 Jaringan Semantik Tampilan Hubungi Kami Pada Member Gambar 3.19 diatas dapat dijelaskan seperti berikut: a. T1 mengakses T2 dengan klik tombol “login”. b. T2 mengakses T1 dengan klik tombol “Keluar”. c. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “ Hubungi Kami ”. d. T2 mengakses T3 dengan klik tombol “Keluar”. e. T3 mengakses T4 dengan klik tombol “Kirim Pesan f. T4 mengakses T3 dengan klik tombol “Hubungi Kami”. g. T3 mengakses T5 dengan klik tombol “Hapus”. h. T5 mengakses T3 dengan klik tombol “Hubungi Kami”.

3.8 Lembar Kerja Tampilan