T0 562013023 BAB III

(1)

11 BAB III

PERANCANGAN SISTEM

3.1Analisa Kebutuhan

Berdasarkan kebutuhan pengguna/masyarakat umum, pembuatan game ini bertujuan untuk menambah variasi dalam game yang bertemanakan First Person Shooter (FPS). Game merupakan salah satu media yang mudah dipahami untuk menyampaikan tujuan, cerita, atau sekedar media penyalur hiburan. Game yang mengusung tema sejenis saat ini telah banyak beredar di masyarakat, akan tetapi banyak diantara game tersebut mempunyai alur cerita yang rumit dan kebutuhan sistem yang berat.

3.2Lembar Kerja Tampilan

Berikut ini adalah perancangan gameFirst Person Shooter “Frontier Light”.

1.2.1 Lembar Kerja Tampilan Awal


(2)

Dalam lembar kerja tampilan awal ini pemain diarahkan untuk memilih apakah pemain ingin memainkan permainan ini atau ingin keluar dari permainan.

Keterangan :

A : Button Play untuk memilih stage permainan. B : Button Exit untuk keluar dari permainan. C : Menampilkan petunjuk permainan.

1.2.2 Lembar Kerja Tampilan Pilihan Stage

Gambar 3.2 Tampilan pilihan stage

Dalam menu ini pemain diarahkan ke jendela pemilihan stage yang akan dimainkan.

Keterangan : A : Button Stage 1. B : Button Stage 2. C : Button Stage 3. D : Button Exit.


(3)

1.2.3 Lembar Kerja Sub Menu Stage 1

Gambar 3.3 Tampilan submenustage 1

Lembar kerja Sub Menu Stage 1 ini berisi deskripsi singkat tentang stage pertama dan dua buah button untuk memulai permainan atau kembali ke tampilan pemilihan stage.

Keterangan :

A : Tampilan sekilas cerita stage 1. B : Button Play.


(4)

1.2.4 Lembar Kerja Sub Menu Stage 2

Gambar 3.4 Tampilan submenustage 2

Lembar kerja Sub Menu Stage 2 ini berisi deskripsi singkat tentang stage kedua dan dua buah button untuk memulai permainan atau kembali ke tampilan pemilihan stage Keterangan :

A : Tampilan sekilas cerita stage 2. B : Button Play.


(5)

1.2.5 Lembar Kerja Sub Menu Stage 3

Gambar 3.5 Tampilan submenustage 3

Lembar kerja Sub Menu Stage 3 ini berisi deskripsi singkat tentang stage ketiga dan dua buah button untuk memulai permainan atau kembali ke tampilan pemilihan stage.

Keterangan :

A : Tampilan sekilas cerita stage 3. B : Button Play.


(6)

1.2.6 Lembar Kerja Tampilan Game Pada Stage 1

Gambar 3.6 Tampilan gamestage 1

Pada tampilan game stage pertama, terdapat tampilan musuh yang pemain harus kalahkan di stage 1 dengan cara menembak musuh yang melintas dari kiri ke kanan.

Keterangan :

A : Tampilan musuh stage 1. B : Tampilan HP (Health Point). C : Tampilan senjata yang digunakan. D : Tampilan score.


(7)

1.2.7 Lembar Kerja Tampilan Game Pada Stage 2

Gambar 3.7 Tampilan gamestage 2

Pada tampilan game stage kedua, terdapat tampilan musuh yang pemain harus kalahkan di stage 2 dengan cara menembak musuh yang melintas dari kanan ke kiri.

Keterangan :

A : Tampilan musuh stage 2. B : Tampilan HP (Health Point). C : Tampilan senjata yang digunakan. D : Tampilan score.


(8)

1.2.8 Lembar Kerja Tampilan Game Pada Stage 3

Gambar 3.8 Tampilan gamestage 3

Pada tampilan game stage ketiga, terdapat tampilan musuh yang pemain harus kalahkan di stage 3 dengan cara menembak musuh yang mencoba untuk menyerang pemain. Keterangan :

A : Tampilan musuh stage 1. B : Tampilan HP (Health Point). C : Tampilan progress game.

D : Tampilan senjata yang digunakan. E : Tampilan score.


(9)

1.2.9 Lembar Kerja Tampilan Game Over

Gambar 3.9 Tampilan gameover

Pada tampilan Game Over, menandakan bahwa

nyawa/life point pemain sudah habis. Terdapat tampilan score yang telah pemain dapatkan. Pemain bisa memilih jika ingin memainkannya lagi atau ingin keluar dari permainan. Keterangan :

A : Tampilan textGame Over. B : Tampilan Score.

C : Tampilan text Play Again?. D : Button Yes.


(10)

1.2.10Lembar Kerja Sub Menu Game Over

Gambar 3.10 Tampilan submenugameover

Pada tampilan Sub menu Game Over, setelah pemain memutuskan untuk kembali memainkan permainan ini, pemain bisa memilih stage mana yang ingin dimainkan. Keterangan :

A : Tampilan textGame Over. B : Tampilan Score.

C : Text Select Stage. D : Button Stage 1. E : Button Stage 2. F : Button Stage 3.


(11)

1.2.11Lembar Kerja Tampilan Saat Memenangkan Stage

Gambar 3.11 Tampilan congratulations

Pada tampilan Congratulations, menandakan pemain telah berhasil menyelesaikan stage 3. Terdapat tampilan score yang telah pemain dapatkan. Pemain bisa memilih jika ingin memainkannya lagi atau ingin keluar dari permainan. Keterangan :

A : Tampilan textCongratulations. B : Tampilan Score.

C : Tampilan text Play Again?. D : Button Yes.


(12)

1.2.12Lembar Kerja Sub Menu Saat Memenangkan Stage

Gambar 3.12 Tampilan submenucongratulations

Pada tampilan Sub menuCongratulations, setelah pemain memutuskan untuk kembali memainkan permainan ini, pemain bisa memilih stage mana yang ingin dimainkan. Keterangan :

A : Tampilan textCongratulations. B : Tampilan Score.

C : Text Select Stage. D : Button Stage 1. E : Button Stage 2. F : Button Stage 3.


(13)

3.3Jaringan Sematik Tampilan

Gambar 3.13 Jaringan sematik tampilan

1. Pada tampilan awal (T1) terdapat dua buah buttonplay dan exit. 2. Saat pemain memilih button play maka pemain akan menuju


(14)

3. Pada tampilan pemilihan stage (T2) terdapat 3 stage yang dapat dipilih, jika pemain memilih stage 1 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 1 (S1).

4. Jika pemain memilih stage 2 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 2 (S2).

5. Jika pemain memilih stage 3 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 3 (S3).

6. Dalam setiap tampilan deskripsi stage (S1, S2 dan S3) terdapat button play dan select stage, Jika pemain memilih button play maka pemain akan diarahkan ke setiap tampilan game sesuai stage yang dipilih (G1, G2 dan G3).

7. Pada setiap tampilan game, jika pemain kalah maka akan muncul tampilan game over (GO).

8. Pada tampilan game over (GO) terdapat button untuk memainkan kembali atau keluar dari permainan.

9. Jika pemain ingin memainkan permainan lagi maka akan diarahkan pada tampilah pemilihan stage (T2).

10.Khusus untuk permainan pada stage 3, jika pemain berhasil memenangkan stage 3 maka akan muncul tampilan game win (WIN).

11.Pada tampilan game win (WIN) terdapat button untuk memainkan kembali atau keluar dari permainan.

12.Jika pemain ingin memainkan permainan lagi maka akan diarahkan pada tampilah pemilihan stage (T2).


(15)

3.4Flowchart


(16)

Keterangan Flowchart :

- Pertama pemain membuka game.

- Pemain akan secara otomatis menuju tampilan utama game. - Terdapat 2 buah Button pada tampilan utama.

- Jika pemain memilih Button Exit maka secara otomatis akan keluar dari game.

- Jika pemain memilih Button Play maka pemain akan menuju jendela pemilihan stage.

- Terdapat 4 buah Button pada tampilan pemilihan stage, yang terdiri dari 3 buah Button stage dan satu buah Button exit.

- Jika pemain memilih Button Exit maka secara otomatis akan keluar dari game.

- Jika pemain memilih salah satu Button stage maka pemain akan diarahkan menuju jendela sub stage yang berisi penjelasan singkat tentang stage yang dipilih.

- Terdapat 2 buah Button pada tampilan sub stage, yaitu Button start game dan Button select stage.

- Jika pemain memilih Buttonselect stage, maka pemain akan kembali ke jendela tampilan pemilihan stage.

- Jika pemain memilih Button start game maka game akan dimulai sesuai dengan stage yang dipilih.

- Jika saat game berlangsung pemain mengalami kekalahan maka akan muncul jendela GameOver.

- Pada jendela Game Over, terdapat Button pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi (Yes) atau tidak (No).

- Jika pemain memilih Button tidak (No) maka pemain akan keluar dari game, Jika pemain memilih Button (Yes) maka pemain akan diarahkan kembali ke jendela pemilihan stage.


(17)

- Khusus untuk stage 3, terdapat jendela Congratulations jika pemain dapat memenangkan game pada stage 3

- Pada jendela Congratulations, terdapat Button pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi (Yes) atau tidak (No).

- Jika pemain memilih Button tidak (No) maka pemain akan keluar dari game, Jika pemain memilih Button (Yes) maka pemain akan diarahkan kembali ke jendela pemilihan stage.


(1)

1.2.12Lembar Kerja Sub Menu Saat Memenangkan Stage

Gambar 3.12 Tampilan submenucongratulations

Pada tampilan Sub menuCongratulations, setelah pemain memutuskan untuk kembali memainkan permainan ini, pemain bisa memilih stage mana yang ingin dimainkan. Keterangan :

A : Tampilan textCongratulations. B : Tampilan Score.

C : Text Select Stage. D : Button Stage 1. E : Button Stage 2. F : Button Stage 3.


(2)

3.3Jaringan Sematik Tampilan

Gambar 3.13 Jaringan sematik tampilan

1. Pada tampilan awal (T1) terdapat dua buah buttonplay dan exit. 2. Saat pemain memilih button play maka pemain akan menuju


(3)

3. Pada tampilan pemilihan stage (T2) terdapat 3 stage yang dapat dipilih, jika pemain memilih stage 1 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 1 (S1).

4. Jika pemain memilih stage 2 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 2 (S2).

5. Jika pemain memilih stage 3 maka akan diarahkan ke tampilan deskripsi stage 3 (S3).

6. Dalam setiap tampilan deskripsi stage (S1, S2 dan S3) terdapat button play dan select stage, Jika pemain memilih button play maka pemain akan diarahkan ke setiap tampilan game sesuai stage yang dipilih (G1, G2 dan G3).

7. Pada setiap tampilan game, jika pemain kalah maka akan muncul tampilan game over (GO).

8. Pada tampilan game over (GO) terdapat button untuk memainkan kembali atau keluar dari permainan.

9. Jika pemain ingin memainkan permainan lagi maka akan diarahkan pada tampilah pemilihan stage (T2).

10.Khusus untuk permainan pada stage 3, jika pemain berhasil memenangkan stage 3 maka akan muncul tampilan game win (WIN).

11.Pada tampilan game win (WIN) terdapat button untuk memainkan kembali atau keluar dari permainan.

12.Jika pemain ingin memainkan permainan lagi maka akan diarahkan pada tampilah pemilihan stage (T2).


(4)

3.4Flowchart


(5)

Keterangan Flowchart :

- Pertama pemain membuka game.

- Pemain akan secara otomatis menuju tampilan utama game. - Terdapat 2 buah Button pada tampilan utama.

- Jika pemain memilih Button Exit maka secara otomatis akan keluar dari game.

- Jika pemain memilih Button Play maka pemain akan menuju jendela pemilihan stage.

- Terdapat 4 buah Button pada tampilan pemilihan stage, yang terdiri dari 3 buah Button stage dan satu buah Button exit.

- Jika pemain memilih Button Exit maka secara otomatis akan keluar dari game.

- Jika pemain memilih salah satu Button stage maka pemain akan diarahkan menuju jendela sub stage yang berisi penjelasan singkat tentang stage yang dipilih.

- Terdapat 2 buah Button pada tampilan sub stage, yaitu Button start game dan Button select stage.

- Jika pemain memilih Buttonselect stage, maka pemain akan kembali ke jendela tampilan pemilihan stage.

- Jika pemain memilih Button start game maka game akan dimulai sesuai dengan stage yang dipilih.

- Jika saat game berlangsung pemain mengalami kekalahan maka akan muncul jendela GameOver.

- Pada jendela Game Over, terdapat Button pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi (Yes) atau tidak (No).

- Jika pemain memilih Button tidak (No) maka pemain akan keluar dari game, Jika pemain memilih Button (Yes) maka pemain akan diarahkan kembali ke jendela pemilihan stage.


(6)

- Khusus untuk stage 3, terdapat jendela Congratulations jika pemain dapat memenangkan game pada stage 3

- Pada jendela Congratulations, terdapat Button pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi (Yes) atau tidak (No).

- Jika pemain memilih Button tidak (No) maka pemain akan keluar dari game, Jika pemain memilih Button (Yes) maka pemain akan diarahkan kembali ke jendela pemilihan stage.