Semigrup Bentuk Bilinear Semigrup Fuzzy

Judul Artikel: Times New Roman 11pt, Bold, Center, Kapital Sebelum diberikan definisi tentang semigrup terurut parsial, maka diberikan definisi suatu himpunan terurut parsial sebagai berikut: Definisi 2.2. [9], [10]Himpunan tak kosong P disebut himpunan terurut parsial ≤ jika memenuhi: i. Refleksif : ∀ x ∈ P x ≤ x ii. Antisimetri : ∀ x , y ∈ P x ≤ y dan y ≤ x ⟹ x = y iii. Transitif : ∀ x , y , z ∈ P x≤ y dan y ≤ z ⟹ y≤ z Himpunan terurut parsial biasa disebut juga sebagai poset, yaitu singkatan dari Partial Ordered Set.. Berikut diberikan definisi selengkapnya. Definisi 2.3 .[12], [13] Misalkan S suatu himpunan tak kosong. Himpunan S bersama operasi biner . dan ≤ disebut semigrup terurut parsial jika: i. S , . membentuk semigrup ii. S ,≤ membentuk himpunan terurut parsial poset iii. ∀ a , b , x ∈ S a ≤ b ⟹ xa ≤ xb dan ax ≤bx Berdasarkan definisi semigrup terurut parsial tersebut, maka definisi ideal dalam semigrup terurut parsial juga bertambah aksioma. Definisi selengkapnya adalah: Definisi 2.4. [12], [13] Misalkan S , ., ≤ semigrup terurut parsial, maka subhimpunan tak kosong I disebut ideal dari semigrup S jika: i. ∀ a ∈ S ∀ b ∈ I a ≤ b ⟹ a ∈ I ii. IS ⊆ I dan SI ⊆ I

2.2. Semigrup Bentuk Bilinear

Semigrup bentuk bilinear merupakan semigrup yang mempunyai elemen-elemen khusus. Secara lengkap, pembentukan semigrup bentuk bilinear ini dijelaskan sebagai berikut: Himpunan LX dan LY adalah himpunan semua operator linear X dan Y . Jika f ∈ L X , maka diperoleh subruang vektor X : N f = { u ∈ X | f u=0 } dan R f = { v ∈ X | f x =v , untuk suatu x ∈ X } Elemen f ∈ L X dikatakan pasangan adjoin dari g ∈ LY relatif terhadap bentuk bilinear B dan sebaliknya jika B x , g y = B f x , y untuk semua x ∈ X dan y ∈ Y . Selanjutnya dinotasikan himpunan sebagai berikut: L X = { f ∈ LX | N B ¿ ⊆ N f , R f ∩ N B ¿ = { } } L Y = { g ∈ LY | N B ¿ ⊆ N g , R g ∩ N B ¿ = { } } S B = { f , g ∈ L X × L Y op | f , g pasangan adjoin } Karyati, dkk [4], [5] mebuktikan bahwa himpunan tersebut membentuk semigrup terhadap operasi biner berikut: f , g f , g = f f , g g . Semigrup S B ini selanjutnya disebut semigrup bentuk bilinear. Berbagai sifat terkait dengan semigrup bentuk bilinear ini telah diselidiki oleh rajendran dkk [17], yang dilanjutkan oleh Karyati dkk [4], [5], [6], [7], [8]. Penelitian dilanjutkan dalam versi fuzzy pada semigrup bentuk bilinear juga telah banyak dilakukan oleh Karyati, dkk.[6], [7], [8] Penelitian tersebut meliputi sifat keregularan fuzzy dari Seminar Nasional Matematika 2014 3 Prosiding Judul Artikel: Times New Roman 11pt, Bold, Center, Kapital semigrup bentuk bilinear maupun pendefinisian relasi Green fuzzy pada semigrup bentuk bilinear ini.

2.3. Semigrup Fuzzy

Merujuk pada tulisan Asaad [1], Kandasamy [3], Mordeson Malik [16], Shabir [18] dan Zimmerman [19], maka yang dimaksud subhimpunan fuzzy α pada himpunan S adalah suatu pemetaan dari S ke [ 0,1 ] , yaitu α : S → [ 0,1 ] . Berikut diberikan definisi subsemigrup fuzzy. Definisi 2.5. [6], [7] Misalkan S adalah semigrup. Pemetaan α : S → [ 0,1 ] disebut subsemigrup fuzzy jika berlaku α xy≥ min { α x , α y } untuk setiap x , y ∈ S . Definisi 2.6. [6], [7] Misal α adalah subsemigrup fuzzy pada semigrup S , maka: i α disebut ideal kiri fuzzy jika ∀ x , y∈ S α xy≥ α y ii α disebut ideal kanan fuzzy jika ∀ x , y ∈ S α xy ≥ αx iii α disebut ideal fuzzy jika merupakan ideal kiri fuzzy sekaligus ideal kanan fuzzy, yaitu: ∀ x , y ∈ S α xy ≥ maks{α x , α y } Apabila S merupakan semigrup terurut parsial, maka definisi ideal kiri fuzzy, ideal kanan fuzzy dan ideal dua sisi fuzzy dari S didefinisikan sebagai berikut: Definisi 2.7. [12], [13] Misalkan S , ., ≤ semigrup terurut parsial. Subhimpunan fuzzy α dari S disebut ideal kiri fuzzy jika : i. ∀ x , y∈ S αxy≥ α y ii. ∀ x , y ∈ S x ≤ y ⟹ α x≥ α y Definisi 2.8. [12], [13] Misalkan S , ., ≤ semigrup terurut parsial. Subhimpunan fuzzy α dari S disebut ideal kanan fuzzy jika : i. ∀ x , y ∈ S αxy ≥ αx ii. ∀ x , y∈ S x ≤ y ⟹ α x≥ α y

2.4. Fuzzy Quasi-Ideals