PENULISAN HUKUM / SKRIPSI PENERAPAN ASAS PERSAMAAN PERLAKUAN DAN PELAYANAN BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIA MATARAM, NUSA TENGGARA BARAT.

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI
PENERAPAN ASAS PERSAMAAN PERLAKUAN DAN
PELAYANAN BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA
PEMASYARAKATAN KELAS IIA MATARAM, NUSA
TENGGARA BARAT

Disusun oleh:

NI WAYAN SUKA WIDIANI RESI
NPM
: 07 05 09676
Program Studi
: Ilmu Hukum
Program Kekhususan : Peradilan dan Penyelesaian Sengketa Hukum

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA
Fakultas Hukum
2010

i


ii

iii

MOTTO

“Orang yg paling berkuasa adalah orang yg dapat menguasai dirinya sendiri”

“Berdikari”

“Jangan pernah takut untuk mencoba,
karena segala sesuatu berawal dari mencoba”

“Cara terbaik untuk keluar dari suatu persoalan adalah memecahkannya”

“Sejarah bukan hanya rangkaian cerita,
ada banyak pelajaran, kebanggan dan harta didalamnya”

Tidak ada kekayaan yang melebihi akal,
dan tidak ada kemelaratan yang melebihi kebodohan.


iv

HALAMAN PERSEMBAHAN

Penulisan Hukum/Skripsi ini Penulis Persembahkan Untuk:
™

Ida Sang Hyang Widhi Wasa

™

Dadong Resi

™

Bapak I Ketut Putra

™


Ibu Ni Nengah Tirtha dan Ibu Ni Wayan Warni

™

Kakak :
- Ni Luh Putu Sukreni, SH.
- I Nengah Sukarem Diputra
- Ni Komang Ayu Sukariani
- I Ketut Suka Widiana Putra
v

KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat dan karunia
yang diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan
hukum ini dengan judul “Penerapan Asas Persamaan Perlakuan dan Pelayanan
bagi Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Mataram”. Penulisan
Hukum ini disusun untuk memenuhi persyaratan dalam memperoleh gelar sarjana
di Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa
masih banyak terdapat kekurangan dalam Penulisan Hukum ini. Oleh karena itu,
penulis mengharapkan segala masukan baik kritik maupun saran terkait dengan

Penulisan Hukum ini.
Sejak awal Penulisan Hukum ini, penulis menerima banyak masukan,
dukungan dan motivasi dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan segala
hormat dan ketulusan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Dr. Y. Sari Murti W., SH., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum
Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
2. St. Harum Pudjiarto, SH., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing Penulisan
Hukum/Skripsi Penulis, yang telah meluangkan waktu untuk membimbing
Penulis dalam menyelesaikan Penulisan Hukum/Skripsi ini.
3. Imma Indra Dewi, SH., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing Akademik
Penulis, yang telah meluangkan waktu untuk mendengarkan dan memberikan

vi

masukan terkait masalah-masalah akademik yang dialamai Penulis selama
menjalani pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
4. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
5. Seluruh Staf Administrasi, Staf Pengajaran, Staf Perpustakaan, Staf
Laboratorium, Pusat Bahasa, Satuan Keamanan, Cleaning Service, dan
karyawan Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

6. Seluruh Narasumber yang membantu untuk kelancaran penyelesaian Penulisan
Hukum/Skripsi ini.
7. Bapak I Ketut Putra, yang dengan ketulusan hati, pengorbanan, doa dan kasih
sayang, selalu memberikan dukungan, semangat dan motivasi pada Penulis.
Ayah yang selalu menjadi inspirasi dan teladan bagi Penulis.
8. Ibu Ni Nengah Tirtha dan Ni Wayan Warni, yang dengan ketulusan hati,
pengorbanan, doa dan kasih sayang, selalu memberikan dukungan dan
semangat yang menguatkan Penulis.
9. Dadong Rentet, yang semasa hidupnya selalu dan akan tetap memberikan
dorongan semangat pada Penulis.
10. Kakak-kakakku : Ni Luh Putu Sukreni, SH., I Nengah Sukarem Diputra, Ni
Komang Ayu Sukariani, dan I Ketut Suka Widiana Putra, yang selalu
memberikan dukungan dan kasih sayang kepada Penulis.

vii

11. Keluarga terdekat : Ngah Neny, Bli Made, Diva, Dede’, Divi, Pak Udi, Mek
Ati, Bi’ Nyo, Bi’ Ri, Tok A’uk.
12. Melania Dwi Permana, yang selalu menemani dan memberikan bantuan serta
kekuatan dalam perjuangan bersama meraih cita-cita dan impian.

13. Rico Andriyan Pakpahan, yang selalu menemani dan memberikan dorongan
semangat untuk selalu berani dalam menghadapi tantangan-tantangan hidup.
14. Teman-teman Kelompok C2 PLKH Pidana : kissi, bertha, melani, melissa,
koling, mike, frans, jul, iwan, jati, yulius, rainy, tigor, dodo, krist, dan novi.
15. Teman-teman FH UAJY : grace, hanna(bundo), valent, cisil, lita, fika, doni,
jun, markus, sisil, dan teman-teman lain yang tidak bisa disebutkan satu per
satu.
16. Kost Pandega Bhakti 12: Pak Is dan Bu Is, deska dan sarah, k’ia, mb ani, rani,
mb vanie, mb novi, mb nisa, mb nia, mb resni, mb mita, kak elsa, mb yanti,
mb sukma, mb selvi, dan mb tika.
Semoga Penulisan Hukum/Skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca
maupun mereka yang peduli terhadap pelaksanaan asas persamaan perlakuan dan
pelayanan bagi warga binaan pemasyarakatan.
Yogyakarta, 29 Juni 2010

Penulis
viii

ABSTRACT
One important characteristic in the concept of state law, the rule of law is

equality before the law. This principle is contained in legislation such as the law
number 12 year 1995 about correctional. The legislation states that correctional
guidance system implemented based on the principle of equality of treatment and
service. Based on the description above, the writer is interested in researching on
application of the principle of equality of treatment and services for inmates in
correctional institutions 2A class of Mataram.
This mini thesis entitled application of the principle of equality of
treatment and services for inmates in the class 2A penitentiary of Mataram. The
goal is to find out the principle of equality of treatment and services for inmates
already implemented or not in the class 2A penitentiary of Mataram and to
determine whether or not there are obstacles in the implementation of the
principle of equality of treatment and services for inmates in the class 2A
penitentiary of Mataram.
The research conducted is normative legal research, i.e. research based
on secondary data as primary data. From the results of research above is known
that the principle of equality of treatment and services not yet fully implemented in
the class 2A penitentiary of Mataram. Obstacles in implementation are related to
the pattern and layout of buildings, the quality and quantity of the correctional
officer and cooperation with certain institutions.
Suggestions on this research are the pattern and layout of the building

must be repaired, increased quality and quantity of the correctional officer, the
increase and improvement of infrastructure development, quality improvement
training programs, and improving cooperation with certain institutions.
Keywords: equality of treatment and service, inmates, penitentiary.

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………………..i
HALAMAN PERSETUJUAN ……………………………………………………ii
HALAMAN PENGESAHAN ……………………………………………………iii
HALAMAN MOTTO ……………………………………………………………iv
HALAMAN PERSEMBAHAN……………………………………………..…….v
KATA PENGANTAR ……………………………………………………………vi
ABSTRACT …………………………………………..…………………..
DAFTAR ISI

..….ix


……………………………………………………………………x

PERNYATAAN KEASLIAN …………………………………………………xiii
BAB I

: PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ………………………………………..1
B. Rumusan Masalah ………………………………………………5
C. Tujuan Penelitian ……………………………………………….5
D. Manfaat Penelitian ………………………………………………6
E. Keaslian Penelitian ……………………………………………..7
F. Batasan Konsep …………………………………………………9
G. Metode Penelitian ………………………………………………9
x

H. Kerangka Sistematika Penulisan ………………………………22
BAB II

: ASAS PERSAMAAN PERLAKUAN DAN PELAYANAN BAGI
NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS

IIA MATARAM
A. Tinjauan Umum tentang Asas Persamaan Perlakuan dan
Pelayanan ………………………………………………….….23
B. Gambaran Umum tentang Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA
Mataram
1. Pengertian Lembaga Pemasyarakatan……………..……….46
2. Tugas dan Fungsi Lembaga Pemasyarakatan………………46
3. Klasifikasi Lembaga Pemasyarakatan ……………………..47
4. Keadaan Fisik Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Mataram
……………………………………………………………...59
5. Keadaan Petugas Pemasyarakatan Lembaga Pemasyarakatan
Kelas IIA Mataram ……………………………………….62
6. Penghuni Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Mataram
……………………………………………………………...64
7. Pembinaan Narapidana Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA
Mataram ………………………………………………….71
C. Penerapan Asas Persamaan Perlakuan dan Pelayanan bagi
Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Mataram
………………………………………………………………….73


xi

D. Hambatan dalam Penerapan Asas Persamaan Perlakuan dan
Pelayanan bagi Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas
IIA Mataram……………………………………………………96
BAB III

: PENUTUP
A. Kesimpulan………………………...……………..…………….99
B. Saran………………………………………………..…………..99

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa Penulisan Hukum/Skripsi ini merupakan
hasil karya asli penulis, bukan merupakan duplikasi ataupun plagiasi dari hasil
karya penulis lain. Jika Penulisan Hukum/Skripsi ini terbukti merupakan duplikasi
ataupun plagiasi dari hasil karya penulis lain, maka penulis bersedia menerima
sanksi akademik dan/atau sanksi hukum yang berlaku.

Yogyakarta, 29 Juni 2010
Yang menyatakan,

Ni Wayan Suka Widiani Resi

xiii