Halaman Home user Halaman User Agenda Halaman User Pencarian Halaman User Profile LPPM Halaman User Visi Misi LPPM Halaman User Tujuan LPPM Halaman User Kontak Halaman User Produk Penelitian

4.2. Implementasi

Pada sub bab Implementasi aplikasi desain antarmuka menjelaskan apa saja yang terlibat dalam aplikasi tersebut yang menampilkan beberapa aplikasi menu yaitu :

4.2.1 Halaman Home user

Form utama merupakan sebuah Form yang berisi kolom menu pilihan di mana seorang user mendapatkan informasi yang telah disediakan kebutuhan mengenai informasi penelitian sesuai dengan kebutuhan dan hak aksesnya. Gambar 4.2 Halaman User

4.2.2 Halaman User Agenda

Halaman user agenda ini menjelaskan tentang agenda – agenda kegiatan yang ada pada LPPM UPN ”Veteran” Jawa Timur. Agenda menjelaskan mengenai judul kegiatan, tempat acara, waktu dan tanggal acara. Gambar 4.3 Halaman User Agenda

4.2.3 Halaman User Pencarian

Halaman user pencarian ini memudahkan untuk user mendapatkan informasi mengenai judul penelitian yang telah dilakukan. Gambar 4.4 Halaman User Pencarian

4.2.4 Halaman User Profile LPPM

Halaman user ini menjelaskan tentang profile LPPM UPN ”Veteran” JATIM Gambar 4.5 Halaman User Profile

4.2.5 Halaman User Visi Misi LPPM

Halaman user ini menerangkan tentang visi dan misi LPPM UPN ”Veteran” JATIM Gambar 4.6 Halaman User Visi Dan Misi

4.2.6 Halaman User Tujuan LPPM

Halaman ini menjelaskan tentang tujuan didirikannya LPPM UPN ”Veteran” JATIM Gambar 4.7 Halaman User Tujuan 4.2.7 Halaman User Organisasi LPPM Halaman ini menjelaskan tentang struktur organisasi yang ada di LPPM UPN ”Veteran” JATIM Gambar 4.8 Halaman User Organisasi

4.2.8 Halaman User Kontak

Halaman User Kontak ini menerangkan tentang kontak LPPM. Gambar 4.9 Halaman User Kontak 4.2.9 Halaman User Login Halaman ini berfungsi untuk login user untuk masuk ke halaman lain. Tujuannya adalah untuk keamanan sebuah sistem aplikasi agar tidak digunakan oleh pihak lain yang tidak berkepentingan. Di form ini setiap user memiliki hak akses yang berbeda sesuai dengan username kemudian di ikuti dengan memasukkan Password masing-masing. Gambar 4.10 Halaman User Login

4.2.10 Halaman User Produk Penelitian

Halaman ini menerangkan tentang Hasil penelitian yang telah dilakukan oleh para peneliti UPNVeteran JATIM Beberapa di antaranya sudah diterapkan dalam penyelesaian permasalahan yang muncul pada masyarakat. Gambar 4.11 Halaman User Produk Penelitian

4.2.11 Halaman User Laporan penelitian