Menu Quis Uji Coba Tampilan Menu Histori Uji Coba Halaman Login Admin Tambah Soal DFD Tambah soal Flowchart

4.6.4. Menu Quis

Pada menu quis, menu ini terdapat soal-soal pilihan ganda yang akan di kerjakan oleh user, di setiap bab terdapat 10 soal. Dan setelah mengerjakan soal akan tampil hasil atau history nilai dari pengerjaan soal seperti gambar 4.28 Gambar 4.28 Tampilan Menu Quis Gambar 4.29 Tampilan hasil Quis

4.6.5. Uji Coba Tampilan Menu Histori

Pada tampilan menu histori, terdapat table yang berisi nama, email dan score dari hasil pengerjaan soal- soal latihan., Setiap Gambar. 4.30. Gambar 4.30 Tampilan Menu histori

4.6.6. Uji Coba Halaman Login Admin

Sebelum admin dapat memasuki halaman admin, admin harus melakukan proses login dengan memasukkan URL Address khusus admin yaitu http:localhostskripsiAdminlogin.php Gambar 4.31 Login Admin Masukkan “username” dan “password” pada textarea yang telah disediakan. Kemudian klik “login”, jika username dan passsword benar maka akan segera terbuka halaman utama admin, jika username dan password salah, maka akan muncul peringatan. Selengkapnya dapat dilhat pada gambar 4.32 dan 4.33 jika password dan username nya benar akan ada peringatan login succes. Gambar 4.32 Peringatan user dan Password Admin salah Gambar 4.33 Peringatan Login Succes Setelah melakukan login oleh admin berhasil, maka admin akan diarahkan pada halaman utama admin. Halaman utama admin terdapat tujuh menu utama yaitu Home,Tambah soal DFD,Tambah soal Flowchart,Kelola soal DFD,Kelola soal Flowchart,Kelola pesan,Lihat user dan Logout. Selengkapnya dapat dilihat pada gambar 4.34. Gambar 4.34 Halaman Utama Admin

4.6.7. Tambah Soal DFD

Setelah itu admin melakukan login seperti pada tahap sebelumnya, admin dapat menambah soal DFD. lebih jelas pada gambar 4.35. Gambar 4.35 Halaman tambah soal DFD Setelah menambah Soal DFD maka akan muncul tulisan seperti pada gambar 4.36. Gambar 4.36 penambahan soal DFD sukses.

4.6.8. Tambah soal Flowchart

Jika admin memilih Tambah soal Flowchart , maka admin akan melihat halaman yang hampir sama dengan tambah soal Flowchart. Lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 4.37. Gambar 4.37 Edit Quis Setelah admin berhasil menambah soal maka akan muncul pesan seperti pada gambar 4.38. Gambar 4.38 Penambahan Soal Flowchart sukses

4.6.9 Kelola soal DFD