Klasifikasi tanaman Nama lain Morfologi tanaman

1. Untuk mengetahui aktivitas antiplasmodium dari fraksi semi polar ekstrak metanol kulit batang mimba Azadirachta indica A. Juss terhadap Plasmodium falciparum secara in vitro. 2. Untuk mengetahui nilai IC 50 dari fraksi semi polar ekstrak metanol kulit batang mimba Azadirachta indica A. Juss dalam menghambat pertumbuhan Plasmodium falciparum strain D10. 3. Untuk mengetahui kandungan senyawa dari fraksi semi polar ekstrak metanol kulit batang mimba Azadirachta indica A. Juss.

D. Tinjauan Pustaka 1. Tanaman mimba

a. Klasifikasi tanaman

Klasifikasi tanaman mimba adalah: Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Bangsa : Rutales Suku : Meliaceae Marga : Azadirachta Jenis : Azadirachta indica A. Juss Sukrasno, 2003. pdf Machine - is a pdf writer that produces quality PDF files with ease Get yours now “Thank you very much I can use Acrobat Distiller or the Acrobat PDFWriter but I consider your product a lot easier to use and much preferable to Adobes A.Sarras - USA

b. Nama lain

Penyebaran mimba di Indonesia yang cukup luas menyebabkan mimba dikenal dengan berbagai nama daerah. Di wilayah Pasundan Sunda mimba lebih dikenal dengan nama nimba. Sementara itu, di Bali dan Nusa Tenggara, mimba dikenal juga dengan nama intaran. Di Madura, nama lain tanaman ini adalah mimba, membha, atau mempheuh. Nama yang kemudian berkembang di masyarakat adalah mimba. Namun, ada juga yang menyebutnya nimba Sukrasno, 2003.

c. Morfologi tanaman

Azadirachta indica A. Juss termasuk tanaman berpohon, tinggi 8- 5 m. Batang tegak, berkayu, bulat, permukaan kasar, percabangan simpodial dan berwarna coklat. Daun menyirip gasal berpasangan. Anak daun helaian berbentuk memanjang lanset-bengkok, panjang 3-10 cm, lebar 0,5-3,5 cm, pangkal runcing tidak simetri, ujung runcing sampai mendekati meruncing, gundul tepi daun bergerigi kasar, remasan berasa pahit, warna hijau muda. Bunga susunan malai, terletak di ketiak daun paling ujung, 5-30 cm, gundul atau berambut halus pada pangkal tangkai karangan, tangkai bunga 1-2 mm. Kelopak berwarna kekuningan, rata-rata 1-2 mm. Mahkota berwarna putih kekuningan. Benang sari membentuk tabung benang sari, sebelah luar gundul atau berambut pendek halus, sebelah dalam berambut rapat. Putik mempunyai panjang rata-rata 3 mm, gundul. Buah bulat, berwarna hijau kekuningan 1,5 - 2 cm Sudarsono dkk., 2002. pdf Machine - is a pdf writer that produces quality PDF files with ease Get yours now “Thank you very much I can use Acrobat Distiller or the Acrobat PDFWriter but I consider your product a lot easier to use and much preferable to Adobes A.Sarras - USA

d. Kandungan kimia

Dokumen yang terkait

Efektivitas Skabisida Ekstrak Daun Mimba (Azadirachta Indica A. Juss) Terhadap Tungau Sarcoptes Scabiei Secara In Vitro

11 89 46

AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAREKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA ( AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPI

0 0 9

PENDAHULUAN AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS.

0 1 27

DAFTAR ISI AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS.

0 0 9

DAFTAR PUSTAKA AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI POLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss.) PADA KULTUR Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS.

0 0 5

AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI NONPOLAREKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI NONPOLAR Aktivitas antiplasmodium fraksi nonpolar ekstrak metanol kulit batang mimba (Azadirachta indica A. Juss.) terhadap Plasmodium

0 1 16

PENDAHULUAN AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI NONPOLAR Aktivitas antiplasmodium fraksi nonpolar ekstrak metanol kulit batang mimba (Azadirachta indica A. Juss.) terhadap Plasmodium falciparum secara in vitro dan profil kromatografi lapis tipisnya.

0 1 19

DAFTAR PUSTAKA AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI NONPOLAR Aktivitas antiplasmodium fraksi nonpolar ekstrak metanol kulit batang mimba (Azadirachta indica A. Juss.) terhadap Plasmodium falciparum secara in vitro dan profil kromatografi lapis tipisnya.

0 1 4

AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI SEMIPOLAREKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI SEMIPOLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss) TERHADAP Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KR

0 0 15

DAFTAR PUSTAKA AKTIVITAS ANTIPLASMODIUM FRAKSI SEMIPOLAR EKSTRAK METANOL KULIT BATANG MIMBA (Azadirachta indica A. Juss) TERHADAP Plasmodium falciparum SECARA In Vitro DAN PROFIL KROMATOGRAFI LAPIS TIPISNYA.

0 0 5