Struktur Organisasi Tesis PENDAHULUAN

15 Asep Moh Ridwan, 2013 Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah Dan Pemanfaatan Fasilitas Pendidikan Terhadap Mutu Layanan Akademik Pada Madrasah Aliyah Negeri Di Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 6. Untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala madrasah dan pemanfaatan fasilitas pendidikan secara bersama-sama terhadap mutu layanan akademik pada Madrasah Aliyah Negeri di Kabupaten Cianjur.

D. Manfaat Penelitian

1. Secara Teoritis Secara teoritis penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat untuk: a. Pengkajian kembali dan pengembangan teori mengenai kepemimpinan kepala madrasah dan pemanfaatan fasilitas pendidikan dalam meningkatkan mutu layanan akademik. b. Menambah khazanah keilmuan dalam bidang ilmu administrasi pendidikan. 2. Secara Praktis Secara teoritis hasil penelitian ini diharapkan menjadi sumbangan pemikiran: a. Bagi kepala madrasah dalam meningkatkan kualitas kepemimpinan, pemanfaatan fasilitas pendidikan dan mutu layanan madrasah. b. Untuk penelitian selanjutnya dalam bidang yang sama.

E. Struktur Organisasi Tesis

Penulisan tesis ini menggunakan sistematika sebagai berikut: Bab I Pendahuluan. Bab terdiri dari: Latar Belakang Masalah, Identifikasi dan Rumusan Masalah, Tujuan Penelitian, Manfaat Penelitian, Struktur Organisasi Tesis. 16 Asep Moh Ridwan, 2013 Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah Dan Pemanfaatan Fasilitas Pendidikan Terhadap Mutu Layanan Akademik Pada Madrasah Aliyah Negeri Di Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Bab II Kajian Pustaka, Kerangka Pemikiran dan Hipotesis Penelitian. Dalam bab ini terdiri dari: Konsep Mutu Layanan Akademik, Kepemimpinan Kepala Madrasah, Pemanfaatan Fasilitas Pendidikan, Kerangka Pemikiran, Hipotesis. Bab III Metode Penelitian. Bab ini menjelaskan Pendekatan Penelitian, Populasi dan Sampel, Teknik Pengumpulan Data, Definisi Operasional, Instrumen Penelitian, Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen, Teknik Pengolahan Data dan Analisis Data; Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan. Bab ini terdiri dari: Hasil Penelitian, Pembahasan; Bab V Kesimpulan dan Rekomendasi. Bab ini terdiri dari: Kesimpulan, Rekomendasi. Asep Moh Ridwan, 2013 Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah Dan Pemanfaatan Fasilitas Pendidikan Terhadap Mutu Layanan Akademik Pada Madrasah Aliyah Negeri Di Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Populasi dan Sampel Penelitian

1. Populasi

Sugiyono 2006: 90 mendefinisikan populasi adalah “wilayah generalisasi yang terdiri atas obyeksubyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang di tetapkan oleh peneliti untuk di pelajari dan kemudian di tarik kesimpulannya”. Berdasarkan pengertian tersebut populasi adalah obyek atau subyek penelitian, bisa berupa manusia orang atau benda yang dijadikan sumber informasi untuk memperoleh data-data terkait dengan penelitian untuk kemudian dijadikan kesimpulan. Populasi juga bukan hanya jumlah yang ada pada obyeksubyek penelitian yang akan dipelajari, tetapi meliputi seluruh sifat atau karakteristik yang ada pada obyek atau subyek tersebut. Berdasarkan pengertian tersebut, populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh guru Madrasah Aliyah Negeri di Kabupaten Cianjur dengan jumlah 144 orang. Keadaan populasi dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3.1 Keadaan Pupolasi Penelitian No. Nama Madrasah Jumlah Guru 1. Madrasah Aliyah Negeri Cianjur 50 2. Madrasah Aliyah Negeri Pacet 58 3. Madrasah Aliyah Negeri Tanggeung 36 Jumlah 144

Dokumen yang terkait

Manajemen Pendidikan madrasah aliyah manba'ul khoir ciledug Tangerang

0 4 79

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN PEMANFAATAN FASILITAS PENDIDIKAN TERHADAP MUTU LAYANAN AKADEMIK SEKOLAH DASAR NEGERI DI-UPT DINAS PENDIDIKAN WILAYAH TENGAH KOTA TASIKMALAYA.

1 6 58

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN SUPERVISI KLINIS KEPALA MADRASAH TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH ALIYAH DI KABUPATEN CILACAP.

0 4 132

Manajemen Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah Aliyah Negeri 1 Panyabungan Kabupatenmandailing Natal - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 2

Manajemen Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah Aliyah Negeri 1 Panyabungan Kabupatenmandailing Natal - Repository UIN Sumatera Utara

1 2 3

Manajemen Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah Aliyah Negeri 1 Panyabungan Kabupatenmandailing Natal - Repository UIN Sumatera Utara

0 1 2

Manajemen Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah Aliyah Negeri 1 Panyabungan Kabupatenmandailing Natal - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 14

Pola kepemimpinan kepala madrasah dalam meningkatkan mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kebumen 2

0 0 7

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA MADRASAH TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) KOTA BLITAR

0 3 94

Kepemimpinan Kepala Madrasah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan (Studi Kasus Madrasah Aliyah Negeri Palopo) - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 1 141