Teknik Pengumpulan Data Validitas Data Teknik Analisis Data

4. Teknik Pengumpulan Data

Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik pustaka, simak dan cata. Teknik pustaka adalah teknik yang menggunakan sumber- sumber tertulis untuk memperoleh data, teknik simak dan catat berarti penulis sebagai instrument kunci untuk melakukan penyimakan secara cermat, terarah dan teliti terhadap sumber data primer.

5. Validitas Data

Data yang berhasil dikumpulkan dan dicatat dalam kegiatan penelitian harus diusahakan kemantaban dan kebenarannya. Data dalam penelitian ini diuji validitasnya dengan teknik triangulasi data atau sumber. Menurut Patton dalam Sutopo, 2002:92 triangulasi yaitu teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain di luar data itu untuk untuk kepeluan pengecekkan atau sebagai perbandingan terhadap data. Triangulasi dilakukan agar mampu menghasilkan simpulan yang lebih mantap dan benar-benar memiliki makna yang kaya perspektifnya.

6. Teknik Analisis Data

Analisis data adalah proses mengorganisasikan dan mengurutkan data ke dalam pola, kategori, dan satuan uraian dasar sehingga dapat ditemukan tema dan dapat dirumuskan hipotesis kerja seperti yang disarankan oleh data Moleong, 2002: 103. Untuk melakukan analisis struktur dan citra budaya Jawa yang terkandung dalam novel Bilangan Fu karya Ayu Utami ini digunakan metode dialektika menurut Goldman. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1. Citra Budaya Jawa dalam Novel Bilangan Fu Hasil analisis citra budaya Jawa dalam novel Bilangan Fu karya Ayu Utami secara sosiologis dipaparkan sebagai berikut. a. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Sistem Religi dan Upacara Keagamaan 1 Sistem Religi 2 Sistem Upacara keagamaan b. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Sistem dan Organisasi Masyarakat c. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Sistem Pengetahuan d. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Bahasa e. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Kesenian f. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Sistem Mata Pencaharian g. Citra Budaya Jawa Ditinjau dari Sistem Teknologi

2. Implikasi Citra Budaya Jawa Sebagai Materi Pembelajaran di SMA

Dokumen yang terkait

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL CERITA CINTA ENRICO KARYA AYU UTAMI: TINJAUAN SASTRA FEMINIS DAN Perspektif Gender dalam Novel Cerita Cinta Enrico karya Ayu Utami: Tinjauan Sastra Feminis dan Implementasinya sebagai Bahan Ajar Sastra di SMA.

0 4 19

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL CERITA CINTA ENRICO KARYA AYU UTAMI: TINJAUAN SASTRA FEMINIS DAN Perspektif Gender dalam Novel Cerita Cinta Enrico karya Ayu Utami: Tinjauan Sastra Feminis dan Implementasinya sebagai Bahan Ajar Sastra di SMA.

0 2 12

KONFLIK BATIN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL LALITA KARYA AYU UTAMI: TINJAUAN PSIKOLOGI SASTRA DAN Konflik Batin Tokoh Utama Dalam Novel Lalita Karya Ayu Utami: Tinjauan Psikologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di Sma.

0 5 26

CITRA PEREMPUAN DALAM NOVEL PENGAKUAN EKS PARASIT LAJANG KARYA AYU UTAMI: TINJAUAN KRITIK SASTRA FEMINIS DAN Citra Perempuan Dalam Novel Pengakuan Eks Parasit Lajang Karya Ayu Utami: Tinjauan Kritik Sastra Feminis Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar S

0 1 20

PERILAKU SEKSUAL DALAM NOVEL SAMAN KARYA AYU UTAMI : TINJAUAN PSIKOLOGI SASTRA.

0 3 43

INTERFERENSI MORFOLOGI DAN SINTAKSIS BAHASA JAWA DALAM BAHASA INDONESIA PADA KOLOM Interferensi Morfologi Dan Sintaksis Bahasa Jawa Dalam Bahasa Indonesia Pada Kolom “Ah... Tenane” Harian Solopos.

0 2 17

CITRA BUDAYA JAWA DALAM NOVEL BILANGAN FU KARYA AYU UTAMI DENGAN TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA Citra Budaya Jawa Dalam Novel Bilangan Fu Karya Ayu Utami Dengan Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implikasinya Sebagai Materi Pembelajaran Sastra Di Sma.

0 0 12

PENDAHULUAN Citra Budaya Jawa Dalam Novel Bilangan Fu Karya Ayu Utami Dengan Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implikasinya Sebagai Materi Pembelajaran Sastra Di Sma.

0 3 30

KAJIAN STILISTIKA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL BILANGAN FU KARYA AYU UTAMI.

0 0 14

KRITIK ATAS MODERNITAS DALAM NOVEL BILANGAN FU KARYA AYU UTAMI

0 0 14