JADWAL KEGIATAN URAIAN KEGIATAN

Pelaksanaan tugas mandiri dilakukan bersamaan dengan pelaksanaan tugas keseharian sebagai pendidik PAUD di Surabaya European School yaitu mulai tanggal 1 April sampai dengan 5 Mei 2016. Pelaksanaan tugas mandiri juga dilakukan pada saat KBM berlangsung dari hari Senin sampai dengan Jumat, sejak pukul 07.45 sampai dengan 14.30.

2.2 TEMPAT

Tempat pelaksanaan tugas mandiri dilaksanakan di kelas Montessori di Surabaya European School yang beralamatkan di Villa Bukit Regency, Pakuwon Indah, Surabaya, Jawa Timur.

BAB III KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN

3.1 JADWAL KEGIATAN

Jadwal kegiatan peserta tugas mandiri adalah sebagai berikut: NO. HARITANGGAL KEGIATAN 1. Jumat, 1 April 2016 Melakukan observasi dan mengidentifikasi Tugas Mandiri

2. Sabtu, 2 April 2016

Menyusun Jadwal Kegiatan Tugas Mandiri

3. Minggu, 3 April 2016

Mengobservasi dan mengidentifikasi lingkungan belajar

4. Senin, 4 April 2016

Mengobservasi dan mengidentifikasi administrasi pembelajaran

5. Selasa, 5 April 2016

Mengobservasi dan mengidentifikasi penyelenggaraan dan pengelolaan

6. Rabu, 6 April 2016

Observasi penyusunan RKM

7. Kamis, 7 April 2016

Observasi penyusunan RKH

8. Jumat, 8 April 2016

Melakukan Evaluasi

9. Sabtu, 9 April 2016

Melakukan Wawancara dengan Orang tuaWali Murid

10. Minggu, 10 April 2016

Menyusun RKH Hari Ke 1

11. Senin, 11 Apri 2016

Menyusun RKH Hari Ke 2

12. Selasa, 12 April 2016

Menyusun RKH Hari Ke 3

13. Rabu, 13 April 2016

Menyusun RKH Hari Ke 4

14. Kamis, 14 April 2016

Menyusun RKH Hari Ke 5

15. Jumat, 15 April 2016

Melaksanakan KBM Hari Ke 1

16. Senin, 18 April 2016

Melaksanakan KBM Hari Ke 2

17. Selasa, 19 April 2016

Melaksanakan KBM Hari Ke 3

18. Rabu, 20 April 2016

Melaksanakan KBM Hari Ke 4

19. Kamis, 21 April 2016

Melaksanakan KBM Hari Ke 5

20. Jumat, 22 April 2016

Melaksanakan layanan Kesehatan dan Gizi

21. Senin, 25 April 2016

Menyusun cover laporan, menulis kata pengantar; pendahuluan; latar belakang; tujuan dan manfaat Diklat Dasar. Menyusun laporan waktu dan tempat pelaksanaan, serta laporan kegiatan- kegiatan yang dilaksanakan setiap hari

22. Selasa, 26 April 2016

Membuat laporan permasalahan dan pemecahannya

23. Rabu, 27 April 2016

Membuat daftar isi sesuai halaman laporan dan kesimpulan dari awal tentang kegiatan Diklat Dasar sampai tugas mandiri

24. Kamis, 28 April 2016

Menyusun laporan RKH, Jadwal kegiatan, foto kegiatan dan instrumen evaluasi

25. Jumat, 29 April 2016

Melengkapi laporan tugas mandiri untuk diserahkan kepada PPTK

3.2 URAIAN KEGIATAN

07.45 – 08.00 Siswa berdatangan bersama orang tua atau wali. 08.00 – 10.00 Siswa mengerjakan berbagai aktifitas dengan didampingi oleh guru. 10.00 – 10.30 Square Time siswa duduk di lantai mendengarkan penjelasan dari guru, maupun menyanyikan lagu yang berkaitan dengan tema pada bulan ini. 10.30 – 11.00 Bermain di playground 11.00 – 11.30 kembali ke kelas, sebagian siswa menyiapkan makan siang dari sekolah, sebagian yang lain mendengarkan guru membacakan cerita. 11.30 – 12.00 Makan siang 12.00 – 12.30 Bermain puzzle. Bagi siswa yang berumur 3-4 tahun, diharuskan pulang bersama orang tua. 12.30 – 13.00 Bagi siswa yang berumur 6 tahun ke atas, mengikuti pelajaran bahasa, atau musik, atau mengerjakan workbook. 13.00 – 13.30 Bermain di playground. Atau cooking class pada hari Jumat. 13.30 – 14.00 Mengerjakan jurnal, atau number book, atau green book. 14.00 – 14.30 Anak-anak berkumpul di square area, sambil menunggu jemputan dari para orang tua.

3.2.1 Identifikasi Observasi Kegiatan

Identifikasi kebutuhan pembelajaran tugas mandiri dalam sarana dan prasarana, lingkungsn belajar administrasi pembelajaran dan penyelenggaraan. Menyusun rencana pembelajaran, melakukan kegiatan pembelajaran di lembaga setempat melaksanakan tugas madiri. Selesai main gerakan kasar, dilanjutkan dengan pembacaan Ikrar Syahadat,kegiatan ini dapat dilakukan dalam posisi baris atau posisi melingkar, guru menawarkan kepada anak yang bersedia memimpin pembacaan ikrar. Jika anak belum siap, pembacaan ikrar dipimpin oleh guru. Kegiatan pembukaan memerlukan waktu sekitar 20 menit.

3.2.5 Transisi Menuju Kelompok

Setelah selesai main pembukaan,bersama guru anak-anak diajak antri untuk bersih-bersih diri cuci tangan, cuci muka, cuci kaki dan buang air kecil, mengenalkan do’a masuk kamar kecil dan do’a keluar kamar kecil dan minum secara teratur.

3.2.6 Pijakan Sebelum Main

a. Guru duuk bersama anak dalam posisi melingkar. Guru memberi salam pada anak=anak, menanyakan kabar anak-anak. b. Guru meminta anak-anak untuk memperhatikan siapa saja yang tidak hadir hari ini. c. Berdo’a bersama mintalah anak secara bergiliran siapa yang akan memimpin do’a hari ini. d. Guru menyampaikan tema hari ini dan diaitkan dengan kehidupan anak. e. Guru membacakan buku yang terkait dengan tema. Setelah membaca selesai, guru menanyakan kembali isi cerita. f. Guru mengaitkan isi cerita dengan kegiatan msin yang akan dilakukan anak. g. Uru mengenalkan semua alat main yang sudah disiapkan. h. Guru harus mengaitkan kemampuan apa yang diharapkan muncul pada anak, sesuai dengan rencana belajar yang sudah disusun. i. Guru menyampaikan bagaimana aturan main, memilih teman main, memilih mainan, cara menggunakan alat main, kapan memulai dan mengakhiri main, serta merapikan kembali alat yang sudah dimainkan. j. Setelah anak siap untuk main, guru mempersilahkan anak untuk mulai bermain dengan cara menggilir kesempatan pada anak berdasarkan usia anak. 3.2.7 Pijakan Saaat Main a. Beri anak waktu yang cukup untuk main agar gagasan main tuntas dilakukan. Waktu yang diperlukan anak untuk menyelesaikan gagasannya sekitar 40-60 menit. b. Saat anak asyik bermain, guru berkeliling untuk memantau kegiatan anak. c. Beri contoh cara main pada anak yang belum bisa menggunakan bahan alat.

d. Berikan pujian pada pekerjaan yang dilakukan anak. e. Pancing gagasan anak dengan pertanyaan.