In Service Measurement Shutdown Treatment

KAPASITOR 14 No. Bagian Peralatan Yang Diperiksa Cara Pemeliharaan Standar Hasil diperlukan • Memeriksa kekuatan ikatan klem dilapisi dengan electrical jointing compund contact grease Terikat dengan kencang 4. Konduktor sambungan antar unit kapasitor • Memeriksa kondisi stranded konduktor terpasang terhadap potensi karat dan ganti jika terindikasi berkaratputus salah satu urat atau lebih Tidak berkarat 5. Bank Kapasitor • Memeriksa kondisi kualitas sambungan ke rangka penyangga Terikat dengan kencang 6. Rangka bank kapasitor • Membersihkan body penyangga terhadap polutan dan karat • Mengecat ulang body penyangga jika terindikasi berkarat Bersih Tidak berkarat 7 Isolator penyangga rangka bank kapasitor • Membersihkan body isolator terhadap polutan dan rekondisi permukaan insulator dengan insulating varnishceramic sealer. • Mengecat ulang besi pemegang isolator jika terindikasi berkarat • Memeriksa kawat pentanahan Bersih dan permukaan insulator ratahalus Tidak berkarat Tidak berkaratputus dan kencang KAPASITOR 15 No. Bagian Peralatan Yang Diperiksa Cara Pemeliharaan Standar Hasil • Memperbaiki tahanan pentanahan jika hasil ukur melebihi standar Tahanan pentanahan 1 Ω 3 EVALUASI HASIL PEMELIHARAAN DAN REKOMENDASI

3.1 In Service Inspection

Tabel 3-1 In Service Inspection pada Kapasitor Subsistem Item Pekerjaan Kondisi Rekomendasi Bushing Kondisi Fisik Isolator kotor Lakukan pembersihan flek Lakukan pembersihan retak Lakukan penggantian pecah Lakukan penggantian

3.2 In Service Measurement

3.2.1 Thermovisi Klem dan Konduktor

Untuk melakukan evaluasi terhadap hasil thermovisi klem dan konduktor diperlukan data arus beban saat pengukuran I beban dan arus beban tertinggi yang pernah dicapai I max. Pada kapasitor, I max I beban dianggap sama dengan 1. Selanjutnya dihitung selisih ∆T akhir antara suhu konduktor dan klem dengan mengunakan rumus berikut: │∆T akhir │ = I maxI beban 2 x │∆T awal │  I maxI beban = 1 sehingga ∆T akhir = ∆T awal dimana ∆T awal adalah selisih hasil thermovisi klem dan konduktor. KAPASITOR 16 Tabel 3-2 Rekomendasi Hasil Thermovisi Klem dan Konduktor No ∆T akhir Rekomendasi 1. 10 o Kondisi normal, pengukuran berikutnya dilakukan sesuai jadwal 2. 10 o -25 o Perlu dilakukan pengukuran satu bulan lagi 3. 25 o -40 o Perlu direncanakan perbaikan 4. 40 o -70 o Perlu dilakukan perbaikan segera 5. 70 o Kondisi darurat

3.2.2 Thermovisi Body Unit Kapasitor

Evaluasi dilakukan dengan cara membandingkan hasil thermography antar unit kapasitor. Berdasarkan InternationaI Electrical Testing Association NETA Maintenance Testing Specifications NETA MTS-1997 interpretasi hasil thermovisi dapat dikategorikan sebagai berikut: Tabel 3-3 Rekomendasi Hasil Thermovisi Body Unit Kapasitor No ∆T perbedaan suhu antar fasaunit Rekomendasi 1. 1 o C – 3 o C Dimungkinkan ada ketidaknormalan, perlu investigasi lanjut 2. 4 o C – 15 o C Mengindikasikan adanya defesiensi, perlu dijadwalkan perbaikan. 3. 16 o C Ketidaknormalan mayor, perlu dilakukan perbaikan segera

3.3 Shutdown Measurement

Analisa terhadap hasil pengukuran atau pengujian untuk seluruh unit-unit kapasitor dilakukan dengan membandingkan hasil dengan pengukuran sebelumnya atau test reportname plate. KAPASITOR 17

3.3.1 Pengujian Tahanan Isolasi UnitBank Kapasitor

Pengujian tahanan isolasi dilakukan pada bank kapasitor. Bila ditemukan penyimpangan hasil pengujian terhadap referensi pabrikan atau standar lihat tabel dibawah, pengujian dilakukan per unit kapasitor pada bank kapasitor yang diduga mengalami kerusakan tersebut. Tabel 3-4 Pengujian Tahanan Isolasi No. Bagian Yang Diukur Nilai Tahanan Isolasi Rekomendasi 1. UnitBank Kapasitor 1 MΩ kV atau sesuai referensi pabrikan 1 MΩ kV atau sesuai referensi pabrikan ~ 0 M-Ω Normal Bersihkan permukaan bushing, lapisi permukaan keramik yang cacat dengan insulator varnish Ganti dengan spare

3.3.2 Pengukuran Nilai Kapasitansi

Tabel 3-5 Pengujian Nilai Kapasitansi No. Bagian Yang Diukur Nilai Deviasi Terhadap Data Name Plate Rekomendasi 1. Unit Kapasitor Sesuai name plate atau -5 sd +15 IEC 60871 Tidak sesuai rekomendasi pabrikan atau diluar standar IEC diatas Normal Ganti dengan unit baru KAPASITOR 18

3.3.3 Pengukuran Resistansi AC

Tabel 3-6 Pengujian Nilai Resistansi AC No. Bagian Yang Diukur Nilai Deviasi Terhadap Data Name Plate Rekomendasi 1. Unit Kapasitor Sesuai name plate atau sister unit Tidak sesuai rekomendasi pabrikan atau diluar standar IEC diatas Normal Ganti dengan unit baru

3.3.4 Pengukuran Dissipation Factor Tangen Delta

Tabel 3-7 Pengujian Nilai Tangen Delta No. Bagian Yang Diukur Nilai Deviasi Terhadap Data Name Plate Rekomendasi 1. Unit Kapasitor Sesuai name plate atau sister unit atau maksimum 0,5 Tidak sesuai rekomendasi pabrikan atau lebih besar dari 0,5 Normal Ganti dengan unit baru 4 TABEL URAIAN KEGIATAN PEMELIHARAAN Tabel 4-1 Uraian Kegiatan Pemeliharaan Jenis Pemeliharaan Jenis InspeksiPengujian Periode Alat UjiUkur In service Inspection 1. Kondisi body kapasitor Mingguan Visual 2. Kondisi fuse cut out kapasitor Mingguan Visual 3. Kebocoran minyak bushing Mingguan Visual