Tujuan Petunjuk Teknis Pengertian Hasil Yang Diharapkan

Petunjuk Teknis Apresiasi Bunda Paud Kecamatan Berprestasi tahun 2015 4 Tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini 10. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran DIPA Direktorat Pembinaan PAUD Tahun 2015

C. Tujuan Petunjuk Teknis

Petunjuk Teknis bertujuan untuk: 1. Memberikan acuan bagi Bunda PAUD Provinsi dan Kabupaten bersama dengan pemerintah provinsi, kabupatenkota, dan kecamatan untuk melakukan seleksi dan membentuk panitiatim seleksi secara berjenjang dalam mengikuti Apresiasi Bunda PAUD Kecamatan Berprestasi Tingkat Nasional tahun 2015 2. Memberikan acuan bagi panitia tim seleksi tim penilai Apresiasi Bunda PAUD Kecamatan Berprestasi di tingkat kecamatan, kabupatenkota, provinsi, sampai tingkat nasional.

D. Pengertian

1. Bunda PAUD merupakan status yang melekat pada istri presiden, istri gubernur, istri bupati, Petunjuk Teknis Apresiasi Bunda Paud Kecamatan Berprestasi tahun 2015 5 istri walikota, istri camat, dan istri lurahkepala desa atau pejabat yang ditunjuk. 2. Apresiasi Bunda PAUD Berprestasi adalah kegiatan pemberian penghargaan kepada Bunda PAUD kecamatan yang berprestasi melalui proses seleksi dan penilaian berjenjang dari kecamatan, kabupatenkota, provinsi, hingga tingkat nasional. 3. Seleksi berjenjang Apresiasi Bunda PAUD Kecamatan Berpretasi adalah tahapan kegiatan untuk menentukan calon atau nominator Bunda PAUD Kecamatan Berpretasi yang diajukan sebagai wakilutusan kabupatenkota untuk kemudian diseleksi untuk menjadi nominator di tingkat provinsi dan selanjutnya akan dinilai oleh Tim Penilai di tingkat pusat menjadi penerima apresiasi tingkat nasional. 4. Penilaian Apresiasi Bunda PAUD Berpretasi tingkat Nasional adalah tahapan kegiatan untuk menentukan Bunda PAUD Kecamatan Berpretasi tingkat Nasional melalui kriteria yang telah ditetapkan oleh Tim Penilai yang ditunjuk oleh Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini, Petunjuk Teknis Apresiasi Bunda Paud Kecamatan Berprestasi tahun 2015 6 Ditjen PAUDNI, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

E. Hasil Yang Diharapkan

1. Terpilihnya para nominator “Bunda PAUD Kecamatan Berprestasi ” di Kabupatenkota, Provinsi, dan tingkat Nasional dengan kategori: a. Daerah Propinsi, KabupatenKota dan Kecamatan di Indonesia Bagian Timur Kepulauan Papua, Maluku, Nusa Tenggara, Sulawesi dan Kalimantan di luar daerah tertinggal 3T; b. Daerah Propinsi, KabupatenKota dan Kecamatan di Indonesia Bagian Barat Kepulauan Sumatera, Jawa, Bali di luar daerah tertinggal 3T. c. Daerah Tertinggal3T Terpencil, Terluar, dan Terdepan Perbatasan. Dengan jumlah 126 Kabupaten sesuai dengan Surat Keputusan Kementerian Desa, PDT dan Transmigrasi terlampir. 2. Terpilihnya Bunda PAUD Kecamatan Berprestasi Tingkat Nasional, sebagai Pemenang Petunjuk Teknis Apresiasi Bunda Paud Kecamatan Berprestasi tahun 2015 7 I, II, III, Harapan I, II, dan III di Tingkat Nasional untuk kategori: 1 Kategori I: Daerah KabupatenKota di Indonesia Bagian Timur; 2 Kategori II: Daerah KabupatenKota di Indonesia Bagian Barat; 3 Kategori III: Daerah Tertinggal 3T Terpencil, Terluar, TerdepanPerbatasan. 3. Adanya penghargaan atas prestasi Bunda PAUD Kecamatan Tingkat Nasional tahun 2015 sebagai Pemenang I, II, III, Harapan I, II, dan III di Tingkat Nasional untuk kategori: 1 Kategori I: Daerah KabupatenKota di Indonesia Bagian Timur; 2 Kategori II: Daerah KabupatenKota di Indonesia Bagian Barat; 3 Kategori III: Daerah Tertinggal3T Terpencil, Terluar, Terdepan Perbatasan. Petunjuk Teknis Apresiasi Bunda Paud Kecamatan Berprestasi tahun 2015 8

BAB II PENYELENGGARAAN APRESIASI