Semuel Edwin Allein Mandagi 2012 Yulia Efni 2011 Stevanus Adree Cipto Setiawan 2009 Darminto 2008 Keputusan Investasi X Keputusan Pendanaan X

4 menambah modal guna pembiayaan investasi di masa yang akan datang. Terhadap berbagai bentuk pembayaran dividen, banyak orang merasa bahwa stabilitas dividen berpengaruh positif terhadap harga pasar perusahaan. Dividen stabil mungkin cenderung memecahkan masalah ketidakpastian yang melekat dalam pikiran investor. Banyak pula emiten menganut target rasio pembayaran, yang menaikkan dividen jika merasa tingkat kenaikan laba dapat dipertahankan Fabozzi, 2004:112. Nilai Perusahaan Y Nilai perusahaan dalam penelitian ini didefinisikan sebagai nilai pasar saham perusahaan karena harga pasar saham perusahaan mencerminkan penilaian investor penilaian atas setiap ekuitas yang dimiliki. Nilai perusahaan dapat memberikan kemakmuran pemegang saham secara maksimum apabila harga saham perusahaan meningkat Wahyudi, 2004:11. Menurut Wahyudi 2004:7, nilai perusahaan adalah harga yang bersedia dibayar oleh calon pembeli apabila perusahaan itu dijual. Menurut Fama 1978 dalam Wahyudi dan Prawestri 2005, nilai perusahaan akan tercemin dari harga sahamnya.dengan demikian semakin tinggi nilai perusahaan menggambarkan semakin sejahtera pula pemiliknya. Harga pasar saham menunjukkan penilaian sentral di semua pelaku pasar, harga pasar saham merupakan barometer kinerja perusahaan Munawir, 1995:19. Alasannya karena nilai perusahaan dapat memberikan kemakmuran atau keuntungan bagi pemegang saham secara maksimum jika harga saham perusahaan meningkat. Semakin tinggi harga saham, maka makin tinggi keuntungan pemegang saham sehingga keadaan ini akan diminati oleh investor karena dengan permintaan saham yang meningkatkan menyebabkan nilai perusahaan juga akan meningkat. Nilai perusahaan dapat dicapai dengan maksimum jika para pemegang saham menyerahkan urusan pengelolaan perusahaan kepada orang-orang yang berkompeten dalam bidangnya, seperti manajer maupun komisaris Husnan, 2004:21. Penelitian Terdahulu 1. Lihan Rini Puspo Wijaya 2010 Keputusan investasi, pendanaan dan kebijakan deviden berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan

2. Semuel Edwin Allein Mandagi 2012

Keputusan investasi berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Keputusan pendanaan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kebijakan dividen berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan.

3. Yulia Efni 2011

Keputusan investasi dan keputusan pendanaan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kebijakan deviden tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

4. Stevanus Adree Cipto Setiawan 2009

Keputusan pendanaan berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan. Keputusan investasi berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Kebijakan dividen berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan.

5. Darminto 2008

5 Keputusan investasi berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kebijakan deviden berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Keputusan pendanaan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Faktor eksternal tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan 6. Wahyudi dan Pawestri 2006 Keputusan pendanaan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Keputusan investasi dan kebijakan deviden tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. KERANGKA KONSEPTUAL HIPOTESIS H 1 : Keputusan investasi berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. H 2 : Keputusan pendanaan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan H 3 : Kebijakan dividen berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan METODE PENELITIAN Variabel Penelitian Variabel penelitian terdiri dari variabel independen yaitu :

1. Keputusan Investasi X

1 Keputusan investasi adalah keputusan tentang bagaimana dana institusi sebaiknya didistribusikan terhadap kelompok-kelompok aktiva utama yang ada. Fabozzi, 2004:61. Keputusan Investasi X 1 diukur melalui Return on Equity ROE Kasmir, 2009:196.

2. Keputusan Pendanaan X

2 Keputusan pendanaan adalah keputusan tentang penggunaan hutang ataukah modal sendiri yang akan memberi dampak yang sama bagi kemakmuran pemilik perusahaan Husnan, 2004:154. Keputusan Pendanaan X 2 diukur melalui Debt to Equity Ratio DER Wijaya, Bandi dan Wibawa, 2010.

3. Kebijakan Dividen X

Dokumen yang terkait

Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2011)

0 3 97

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014)

4 13 124

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN LQ45 YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2013.

0 4 31

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Tercatat di

0 4 15

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa

0 3 15

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBIJKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa

0 2 17

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan.

0 1 13

1 PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013 – 2015 Annisaa Ikka Ramadhani

0 0 17

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013 – 2015 - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN,KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2013-2015

0 0 15