Hubungan Rasio Solvabilitas CLI terhadap Pertumbuhan Laba

Dari kriteria di atas, di dapat 40 sampel perusahaan manufaktur manufaktur yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia. Tabel 3.1 menjelaskan jumlah dan kriteria perusahaan yang sesuai. Tabel 3.1Pemilihan Sampel No Krite ria Sampel Jumlah Perusahaan 1 Perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI untuk tahun 2009-2012 115 2 Perusahaan yang tidak terdapat nilai sediaan 4 3 Tidak tersedia laporan tahunan lengkap selama tahun 2009- 2012 61 4 Laporan keuangan dalam mata uang asing 10 Total Sampel 40 Sumber : Data olahan 2013 Jumlah perusahaan manufaktur yang sesuai kriteria adalah 40 perusahaan dari berbagai subsektor perusahaan, pengamatan selama 5 tahun sehingga 40 perusahaan dikali 5 sehingga didapat 200 pengamatan. 3.3 Ope rasional variabel Penelitian 3.3.1 Variabel Dependen Y Variabel terikat dalam penelitian ini adalah pertumbuhan laba. Pertumbuhan laba dihitung dengan cara mengurangkan laba periode sekarang dengan laba periode sebelumnya kemudian dibagi dengan laba pada periode sebelumnya. Pertumbuhan laba dirumuskan sebagai berikut Usman, 2003: Y t – Y t-1 ΔY t = Y t-1 Yang dalam hal ini: ΔY t = pertumbuhan laba pada tahun t Y t = laba perusahaan pada tahun t Y t-1 = laba perusahaan pada tahun t-1

3.3.2 Variabel Independen X

Variabel independen dalam penelitian ini terdiri atas: a. Rasio Likuiditas WCTA merupakan salah satu rasio likuiditas. WCTA menunjukkan kemampuan perusahaan dalam menggunakan aset lancar perusahaan, sehingga mampu membayar utang jangka pendeknya tepat pada waktu yang dibutuhkan Machfoedz, 1999. Aset lancar – Hutang lancar WCTA = Total aset b. Rasio Solvabilitas CLI termasuk salah satu rasio solvabilitas. CLI menunjukan kemampuan perusahaan untuk memenuhi kewajiban jangka panjangnya Hapsari, 2007. CLI dapat dirumuskan sebagai berikut Cahyaningrum, 2012. Hutang lancar CLI = Sediaan c. Rasio Aktivitas TAT termasuk salah satu rasio aktivitas. TAT menunjukkan kemampuan dana yang tertanam dalam keseluruhan aset berputar dalam suatu periode tertentu atau kemampuan modal yang diinvestasikan untuk menghasilkan revenue.

Dokumen yang terkait

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN TRANSPORTATION SERVICES YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Period

0 5 16

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2013.

0 3 13

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 16

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 14

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 4 15

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC DI BEI TAHUN 2004-2007.

0 0 6

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PERUSAHAAN MANUFAKTUR PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Kasus Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 0 14

Pengaruh Rasio Keuangan dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa efek Indonesia.

0 0 25

Analisis Pengaruh Rasio Keuangan RGEC dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI.

0 4 78

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI)

0 0 14