Batasan Implementasi Implementasi Perangkat Lunak Implementasi Perangkat Keras Implementasi Antar Muka

118 BAB V PENGUJIAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM

5.1. Implementasi

Kegiatan setelah analisis dan perancangan suatu sistem adalah kegiatan implementasi. Implementasi merupakan usaha untuk mewujudkan sistem yang dirancang agar sesuai dengan kebutuhan yaitu, menghasilkan suatu informasi yang efektif, akurat dan efisien. Implementasi yang dilakukan disini antara lain adalah menerapkan perancangan antar muka kedalam bentuk halaman web, perancangan struktur data kedalam bentuk tabel, pembuatan kode program dan sebagai nya. Tujuan implementasi adalah untuk mengkonfirmasikan modul perancangan program pada para pelaku sistem sehingga pengguna user dapat memberi masukan ke pengembang sistem.

5.1.1. Batasan Implementasi

Batasan dalam mengimplementasikan perangkat lunak pemantauan dan pengendalian aplikasi ini ada beberapa hal yang menjadi batasan implementasi yaitu : 119 1. Tidak semua kebutuhan Sistem Informasi Pengolahan Data Administrasi Asuransi dikerjakan, tetapi hanya subsistem yang mendukung khususnya pendaftaran online dan pengolahan data pada bagian admin PT. Asuransi Jiwasrata serta berupa informasi seperti profil perusahaandan info – info asuransi. 2. Aplikasi yang digunakan untuk mengimplementasikan ini adalah MySql untuk basis data.

5.1.2. Implementasi Perangkat Lunak

Implementasi perangkat lunak yang digunakan pada system ini adalah sebagai berikut : 1. Sistem informasi yang digunakan MS Windows XP Profesional, version 2002 2. XAMPP PHP 5.1.4 3. MySql 5.0.2.1 4. Web browser Mozilla Firefox, Flock dan Internet Explorer

5.1.3. Implementasi Perangkat Keras

Perangkat keras yang digunakan untuk implementasi system tersebut adalah sebagai berikut : 1. Processor Intel Pentium 2,4 ghz 2. RAM 256 Gb 120 3. Harddisk 40 Gb 4. LCD 15’ Digital Color Monitor dengan resolusi 1024 x 768 mhz 5. Motherboard 6. NICC network interface card 7. Keyboard dan mouse.

5.1.4. Implementasi Basis Data

Pembuatan basis data dilakukan dengan menggunakan fasilitas XAMPP. Untuk membuat database nya, silahkan ikuti langkah – langkah berikut : a. Buka lah web browser anda lalu ketik di addressnya ”http :localhost” Gambar 5.1 Implementasi Basis Data a 121 b. Pilih PHPmyadmin, lalu tulis nama database di create database lalu klik “create”. Gambar 5.2 Implementasi Basis Data b Pembuatan basis data dilakukan dengan menggunakan bahasa SQL di mana DBMS yang digunakan adalah MySql. Implementasi basis datanya dalam bahasa SQL adalah sebagai berikut : 122 1. Tabel User Gambar 5.3 Implementasi Basis Data Tabel Admin Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_user` `nip` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL,`nama_pegawai` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, `password` varchar10 collate latin1_general_ci NOT NULL, PRIMARY KEY `nip` 2. Tabel Nasabah Gambar 5.4 Implementasi Basis Data Tabel Nasabah 123 Sintakas SQL : CREATE TABLE `tabel_nasabah` `no_pendaftaran` int11 NOT NULL auto_increment, `id_nasabah` varchar50 collate latin1_general_ci default NULL, `nama_nasabah` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, `warga_negara` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, `tempat_lahir` varchar25 collate latin1_general_ci NOT NULL, `tanggal_lahir` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, `jenis_kelamin` varchar15 collate latin1_general_ci NOT NULL, `status` varchar10 collate latin1_general_ci NOT NULL, `pekerjaan` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, `penghasilan_perbulan` varchar10 collate latin1_general_ci NOT NULL, `alamat` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, `no_telepon` varchar20 collate latin1_general_ci default NULL, `kota` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, `kode_pos` varchar10 collate latin1_general_ci NOT NULL, `penerima_faedah` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, `kode_asuransi` int11 default NULL, `no_polis` bigint20 default NULL, `aktif` int11 default NULL, PRIMARY KEY `no_pendaftaran`, UNIQUE KEY `id_nasabah` `id_nasabah` 124 3. Tabel Asuransi Gambar 5.5 Implementasi Basis Data Tabel Asuransi Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_asuransi` `kode_asuransi` varchar8 collate latin1_general_ci NOT NULL, `jenis_asuransi` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL,`uang_asuransi` bigint20 NOT NULL,`masa_asuransi` date NOT NULL, PRIMARY KEY `kode_asuransi` 4. Tabel Klaim Gambar 5.6 Implementasi Basis Data Tabel Klaim 125 Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_klaim` `id_klaim` int11 NOT NULL auto_increment, `no_polis` bigint20 NOT NULL default 0, `tanggal` date default NULL, `kode_asuransi` int11 NOT NULL default 0, `id_nasabah` varchar11 collate latin1_general_ci default NULL, `alamat` varchar50 collate latin1_general_ci NOT NULL, `penerima_faedah` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, PRIMARY KEY `id_klaim`, UNIQUE KEY `no_polis` `no_polis` 5. Tabel Setoran Premi Gambar 5.7 Implementasi Basis Data Tabel Setoran Premi Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_setoran` `no_setoran` int10 NOT NULL auto_increment,`tanggal_setoran` varchar10 collate latin1_general_ci NOT NULL, `jumlah_setoran` bigint20 NOT NULL,`id_nasabah` varchar11 collate latin1_general_ci default 126 NULL, `kode_asuransi` int11 default NULL, PRIMARY KEY `no_setoran` 6. Tabel Jenis Klaim Gambar 5.8 Implementasi Basis Data Tabel Jenis Klaim Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_jenis_klaim` `id_jenis_klaim` int11 NOT NULL auto_increment, `jenis_klaim` varchar255 collate latin1_general_ci default NULL, PRIMARY KEY `id_jenis_klaim`

7. Tabel Pembayaran Klaim

Gambar 5.9 Implementasi Basis Data Tabel Pembayaran Klaim 127 Sintaks SQL : CREATE TABLE `tabel_pembayaran` `no_cek` int11 NOT NULL auto_increment, `tgl_cek` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, `nama_nasabah` varchar30 collate latin1_general_ci NOT NULL, `jenis_asuransi` varchar20 collate latin1_general_ci NOT NULL, PRIMARY KEY `no_cek`

5.1.5. Implementasi Antar Muka

5.1.5.1. Antar Muka Pengunjung

5.1.5.1.1. Halaman Utama

Gambar 5.10 Halaman Utama 128

5.1.5.1.2. Halaman News

Gambar 5.11 Halaman News

5.1.5.1.3. Halaman Asuransi Beasiswa Catur Krasa

Gambar 5.12 Halaman Beasiswa Catur Krasa 129

5.1.5.1.4. Halaman Asuransi JS Prestasi

Gambar 5.13 Halaman Jiwasraya Prestasi

5.1.5.1.5. Halaman Asuransi Trikarsa

Gambar 5.14 Halaman Asuransi Trikarsa 130

5.1.5.1.6. Halaman Asuransi Kecelakaan Diri

Gambar 5.15 Halaman Asuransi Kecelakaan Diri

5.1.5.1.7. Halaman Pendaftaran Asuransi

Gambar 5.16 Halaman Pendaftaran Asuransi 131

5.1.5.1.8. Halaman Klaim Asuransi

Gambar 5.17 Halaman Klaim Asuransi

5.1.5.1.9. Halaman Cek Setoran Nasabah

Gambar 5.18 Halaman Cek Setoran Nasabah 132

5.1.5.1.10. Halaman Profil Perusahaan

Gambar 5.19 Halaman Profil Perusahaan

5.1.5.2. Antar Muka Admin

5.1.5.2.1. Halaman Login

Antarmuka halaman login admin disini di dapat dari hasil perancangan yang di implementasikan menjadi halaman web dengan nama halaman login, bisa dilihat dari gambar dibawah ini : Gambar 5.20 Halaman Login 133

5.1.5.2.2. Halaman Utama Admin

Antarmuka tampilan halaman utama admin bisa dilihat dari gambar dibawah ini : Gambar 5.21 Halaman Utama Admin

5.1.5.2.3. Halaman Input Data Nasabah

Gambar 5.22 Halaman Input Data Nasabah 134

5.1.5.2.4. Halaman Tampil Data Nasabah

Gambar 5.23 Halaman Tampil Nasabah

5.1.5.2.5. Halaman Edit Data Nasabah

Gambar 5.24 Halaman Edit Data Nasabah 135

5.1.5.2.6. Halaman Input Data Asuransi

Gambar 5.25 Halaman Input Data Asuransi

5.1.5.2.7. Halaman Tampil Data Asuransi

Gambar 5.26 Halaman Tampil Data Asuransi 136

5.1.5.2.8. Halaman Edit Data Asuransi

Gambar 5.27 Halaman Edit Data Asuransi

5.1.5.2.9. Halaman Input Data Setoran Premi

Gambar 5.28 Halaman Input Data Setoran Premi 137

5.1.5.2.10. Halaman Tampil Data Setoran Premi

Gambar 5.29 Halaman Tampil Data Setoran Premi

5.1.5.2.11. Halaman Laporan Keuangan

Gambar 5.30 Halaman Laporan Keuangan 138

5.1.6. Implementasi Instalasi Program