Promosi Perpustakaan Kesimpulan Saran

44 1. Layanan baca ditempat Layanan yang diberikan kepada pengunjung perpustakaan untuk dapat membaca koleksi yang tersedia. 2. Layanan sirkulasi Layanan ini berupa pemberian kesempatan bagi masyarakat yang sudah terdaftar jadi anggota perpustakaan untuk dapat meminjam koleksi bahan pustaka yang dapat dibawa pulang sesuai dengan peraturan yang berlaku. 3. Layanan referensi Layanan ini diberikan kepada pemustaka dalam bentuk bantuan, petunjuk atau bimbingan untuk menemukan, menggunakan alat atau bahan yang dibutuhkan untuk menemukan informasi yang diperlukan. 4. Layanan anak-anak Layanan ini khusus diberikan kepada anak-anak TK dan anak-anak SD. 5. Layanan perpustakaan keliling Layanan yang diberikan kepada masyarakat dan anak-anak sekolah di kecamatan-kecamatan di luar kecamatan Panyabungan.

3.7 Promosi Perpustakaan

Kegiatan promisi perpustakaan dapat dilakukan melalui: 1. Menyebarkan Pamflet, leaflet, brosur dan media promosi lainnya. 2. Menyelenggarakan sosialisasi ke sekolah-sekolah. 3. Mengadakan kegiatan pameran buku perpustakaan 4. Menyelenggarakan lomba-lomba yang berkaitan dengan peningkatan minat budaya baca, seperti lomba bercerita TK, SD, dan lomba baca puisi TK SD, SMP, SMA sederajat. 5. Menjalin kerja sama dengan berbagai pihak dengan tujuan pemasyarakatan minat baca dan budaya baca. 45

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan

Dalam upaya meningkatkan minat baca masyarakat melalui Perpustakaan Keliling di Perpustakaan Umum dan Arsip Daerah Kabupaten Mandailing Natal, Bidang Perpustakaan Keliling melakukan pelayanan secara maksimal demi tercapainya Visi Perpustakan Umum dan Arsip Kabupaten Mandailing Natal yaitu Menjadi Lembaga Pengembangan perpustakaan, peningkatan Sumber Daya Manusia dan Aman Arsip. Perpustakaan Umum dan Arsip Kabupaten Mandailing Natal memberikan pelayanan Perpustakaan keliling upaya menjangkau daerah-daerah yang terpelosok demi pemerataan pelayanan perpustakan Jumlah koleksi yang dimiliki Perpustakaan Keliling pada Kantor Perpustakaan Umum dan Arsip terdiri dari 1157judul, dan terdiri dari 2105 eksemplar. Jenis layanan yang telah dilakukan oleh Perpustakaan Keliling Kabupaten Mandailing Natal adalah layanan sirkulasi ,layanan baca, dan layanan internet.

4.2 Saran

Dari hasil penelitian yang di lakukan, penulis mengajukan beberapa saran sebagai berikut: 1. Dalam peningkatan minat baca masyarakat, Perputakaan umum dan Arsip Kabupaten Mandailing Natal harus meningkatkan pelayanan terhadap Masyarakat mesti lebih maksimal dengan menambahkan 1 unit atau lebih mobil perpustakaan keliling, karena penulis melihat keadaan dan juga faktor alam yang sulit di jangkau dan tidak cukup di jangkau oleh 2 unit mobil perpustakaan keliling, karana menurut pendapat penulis untuk mencapai kecamatan-kecamatan yang ada di Kabupaten Mandailing Natal terbagi menjadi tiga bagian yaitu kearah Kecamatan Kota Nopan dan sekitarnya, daerah Kecamatan Natal dan sekitarnya, dan daerah Kecamatan Panyabungan dan sekitarnya. 46 2. Perpustakaan Umun dan Arsip Daerah Kabupaten Mandailing Natal mesti lebih menambah Pustakawan, karena Pustakawan di Perpustakaan Arsip Daerah Kabupaten Mandailing Natal hanya satu orang Pustakawan. 3. Untuk menambah kebutuhan koleksi bagi pengguna, Perpustakaan Keliling Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal hendaknya menambah koleksi referensi. 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pengertian Perpustakaan Keliling