Bagan Kerangka Pikir Asumsi Simpulan

Universitas Kristen Maranatha

1.6 Bagan Kerangka Pikir

Faktor internal : • Respon terhadap stres • Pengaruh tidak langsung terhadap kesehatan usia dan gender, status sosial ekonomi, ras dan etnis, hubungan. Faktor eksternal : • Gaya hidup, dukungan, zat berbahaya alkohol, rokok, latihan, diet, perawatan. Successful Aging Komponen : • Rowe and Kahn Avoiding disease and disability, High cognitive and physical function, and Engagement with life • Baltes and Baltes Selection, Optimisation, Compensation • Schulz and Heckhausen Primer Control and Sekunder Control • Ryff Psychological Well Being Successful Aging Lansia di Kota Bandung Unsuccessful Aging Universitas Kristen Maranatha

1.7 Asumsi

- Penghayatan akan keberhasilan dalam hidup ditentukan oleh seberapa banyak tujuan-tujuan dalam kehidupan telah dicapai. - Lansia akan mengevaluasi tujuan-tujuan hidupnya untuk meraih integritas. - Adaptasi terhadap tuntutan lingkungan serta kompensasi pada keadaan diri diperlukan untuk membantu lansia menghayati Successful Aging. 99 Universitas Kristen Maranatha BAB V SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil yang diperoleh dari penelitian mengenai Successful Aging pada lansia di kota Bandung dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1 Responden yang diteliti lebih banyak yang menghayati Successful Aging. Penghayatan tersebut mencakup ketiadaan penyakit dan kecacatan, mampu mempertahankan fungsi kognitif dan fisik sehingga memungkinkan individu untuk tetap aktif dan kompeten melampaui keterbatasan fisik yang dimiliki. 2 Melalui data yang diperoleh, dukungan dari pasangan ataupun keluarga penting dalam membantu lansia menghayati Successful Aging. 3 Adaptasi terhadap keadaan diri dan lingkungan sekitar merupakan kunci yang diperlukan lansia untuk dapat menghayati Successful Aging melampaui keterbatasan fisik yang dimilikinya saat ini. 4 Kemampuan lansia dalam melakukan kompensasi terhadap penurunan yang dialami membantu lansia untuk dapat menjalani tuntutan di masa tua mencakup kemampuan untuk mengendalikan lingkungan, tetap melakukan kegiatan produktif dan mampu mengendalikan konflik didalam diri penerimaan diri. Universitas Kristen Maranatha

5.2 Saran