RPP Silabus Promes Mapel Akidah Akhlak MI Kelas 1 Kurikulum 2013 Revisi 2017 RPP KD 1.5

format RPP Permendikbud 81A/2013 Lamp. IV
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah/Madrasah : MI
Mata Pelajaran

: AkidahAkhlak

Kelas/Semester

: I/2

Materi Pokok

: Akhlak Tercela
( diambildari KD.KI .3 )

Alokasi Waktu

: 2 Jp x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

1. Kompetensi Inti (KI 1):
Menerima, menjalankan, danmenghargaiajaran agama yang dianutnya
2. Kompetensi Inti (KI 2 ) :
Menunjukkanperilakujujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli,
danpercayadiridalamberinteraksidengankeluarga, teman, guru, dantetangganya.
3. Kompetensi Inti (KI 3):
Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain
4. Kompetensi Inti (KI 4):
Menyajikanpengetahuanfaktualdalambahasa yang jelas, sistematisdanlogis, dalamkarya yang
estetis, dalamgerakan yang mencerminkananaksehat, dandalamtindakan yang
mencerminkanperilakuanakberimandanberakhlakmulia
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN
Kompetensi Dasar
3.1.Meyakini kekuasaan Allah dengan
menghindari diri dari Akhlak tercela
.3.2.Terbiasa menghindari akhlak tercela dalam
kehidupan sehari-hari


Indikator

3..3. Mengetahui macam-macam akhlak tercela

3.3.1. menjelaskan akhlak tercela
3.3.2. menjelaskan macam-macam akhlak tercela
3.3.3. menyebutkanmanfaatmenghindari akhlak
tercela
.3 .4.1.Membedakan aklak tercela
3.4.2Menulis macam-macam akhlak tercela

3.4..Membedakan akhlak tercela dengan akhlak
terpuji
C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melaluiceramahdan Tanya jawabpesertadidikdapat :

1. Melaluipembarianuswahpesertadidikdapatmenunjukkansikapmeyakinikekuasaan Allah
melalui menghindari Akhlak tercela
2. Melaluipengamatandanpemberiancontohpesertadidikdapatmembiasakan menghindari

akhlak tercela
3. Menjelaskan pengertian Akhlak tercela,macam-macam akhlak tercela dan manfaat
menghindari Akhlak tercela )
4. Melaluiinkuiri ( menggali,menemukan ,merumuskan ) danresitasi pesertadidik
dapatmenyebutkanmanfaat menghindari Akhlak tercela
5. Melaluimodelingpesertadidikdapat menulis macam-macam akhlak tercela
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Akhlak tercela
2. Macam –macam Akhlak tercela
3. Manfaat menghindari akhlak tercela
E. METODE PEMBELAJARAN
Uswah,Pengamatan,Tanyajawab,Inkuiri,modeling
1. MEDIA, ALAT/BAHAN, SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media ( Laptop,LCD, )
2. Alat/Bahan:Kertaskarton, sepidol.
3. Sumber Pembelajaran:Bukupaket, lingkunganalamsekitar,pengalamansiswa,internet.
2. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pertemuan Kesatu:
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (.10......menit)
1. Guru mengucapkansalamdanmemintapesertadidikmemimpindo’a

2. Guru mengabsensisambilmenanyakankabar
3. Guru mengadakanteskemampuanawalmelaluipertanyaansingkat
4. Guru mempersiapkanfisikdanpsikispesrtadidikmelaluisenamotakataunyanyi
5. Guru menjelaskantujuanmateriataukompetensi yang akandipelajari
6. Guru menjelaskanlangkah-langkahkegiatan yang akandilaksanakanselama proses
pembelajaran
7. Guru membentukdiskusi
b. Kegiatan Inti: ( 50 menit )
 Mengamati
1. Pesertadidikmenyimakpenjelasan guru tentang Akhlak tercela dan macam-macam
akhlak tercela dan manfaat menghindari akhlak tercela
2. Pesertadidikmembaca macam-macam Akhlak tercela dan manfaat menghindari
akhlak tercela
 Menanya
1. Melalui stimulus guru pesertadidikmenanyakan tentang macam-macam akhlak
tercela
2. Pesertadidikmemberiumpanbaliktentangmanfaatmenghindari Akhlak tercela
 Eksplorasi/eksperimen
1. Pesertadidikmelaluikelompoknyaberdiskusitentang menulis macam-macam akhlak
tercela

2. Masing-masingkelompokmenggali manfaat menghindari akhlak tercela
 Mengasosiasi ( merumuskan, menalar )

 Masing-masingkelompokmerumuskan macam-macam akhlak tercela dan manfaat
menghindarinya dalam kehidupan sehari-hari
 Masing-masingkelompokmembuat peta konsep antara Akhlak tercela dan Akhlak
terpuji
 Mengkomunikasikan
 Secarabergantianmasingmasingkelompokmenempelkanhasilpetakonsepdilanjutkandenganmempresentasik
anhasildiskusinya.
c. Penutup: ( 10 Menit )
 Guru mengadakanrefleksihasilpembelajaran
 Guru mengajakpesertadidikmenyimpulkanhasilpembelajaran
 Guru mengadakantes
 Guru menjelaskansecarasingkatmateri yang akan di
pelajaripadapertemuanberikutnya
 Guru memberikanpesan-pesan moral terkaitdenganpenanaman KI1dan KI 2
 Guru mengajakberdo’aakhirmajlisdilanjutkandenganberjabattangan
3. PENILAIAN
1. TestulisbentukUraian


a. Jelaskan pengertian Akhlak tercela
b. Jelaskan macam-macam Akhlak tercela
c. Sebutkanmanfaat menghindari Akhlak tercela
KunciJawaban :
A akhlak yang tidak baik untuk dilakukan……………..
B berkata kotor,marah-marah,berkata bohong dan lain-lain…………….
d. C.disayang Allah,disayang teman.,………….
Pensekoran :
Skor 3 jikajawabnsesuaidengankuncijawaban
Skor 2 jikajawabankurangsesuaidengankuncijawaban
Skor 1 jikajawabantidaktepatatautidakmenjawab
Skor :Skorperolehan x 4
Skormaksimal
2. Instrumenunjukkerja :membedakan Akhlak tercela dengan akhlak
terpuji
Skor 4
Skor3
Skor 2
Skor 1

Semua
Sebagian
Sebagian Semua
jawaban
besar
kecil
salah
benar
benar
benar

Skor :Skorperolehan x 4
Skormaksimal
4.LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SPIRITUAL
No
1
2

Pernyataan
Sayabersyukurkarenadiberi Allah kesempatanbelajar

Sayayakinbahwakekuatanyanadapadadirimanusiaadalah
pemberian Allah

ya

tidak

3
Sayaberdo’asebelumdansesudahmelaksanakansesuatu
4
Sayayakin menghindari akhlak tercela dapat pahala
5
Sayayakinmenghindari akhlak tercela disayang Allah
Skor 1 Jikadijawabya
Skor o jikadijawabtidak
Nilai = Skorperolehan X 4
Skormaksimal