Tinjauan Desain Komunikasi Visual Pertemuan 14

TINJAUAN DESKOMVIS
TOPIK 14
MODEL TINJAUAN INDUSTRI BUDAYA
1.
2.
3.
4.
5.

TUJUAN INSTRUKSIONAL
MATERI PERKULIAHAN
BUKU REFERENSI
QUIZ
LINLS KE INTERNET

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM
Setelah mengikuti perkuliahan ini,
diharapkan mahasiswa bisa memahami
tentang Desain Komunikasi Visual ditinjau
dari perspektif Industri Budaya.
Penekanan diarahkan pada pemahaman

tentang industri budaya, faktor yang
menyebabkan timbulnya industri budaya
serta proses dalam berkarya untuk
keperluan industri budaya

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS
1. Mahasiswa dapat memahami serta menjelaskan
pengertian desain komunikasi visual dari
berbagai macam sumber
2. Mahasiswa dapat memahami serta menjelaskan
pengertian tentang Industri budaya
3. Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan
tentang perkembangan seni rupa dan desain
dalam kaitannya dengan industri budaya
4. Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan
faktor-faktor yang timbul dalam proses industri
budaya

10.1 Pengertian Gaya Desain
• Gaya Desain mempunyai pengertian metode atau

cara pengaturan elemen-elemen dalam desain
hingga mempunyai suatu ciri atau kekhasan
tersendiri
• Setiap gaya desain mempunyai karakter atau cici-ciri
sebagai identitas dari karya
• Dalam membuat suatu karya, dalam bentuk apapun
gaya desain berperan penting dalam membentuk
karakter desain yang diciptakan
• Dalam mengeksekusi sebuah bentuk karya desain
komunikasi visual harus mengacu pada satu gaya
• Berikut ini adalah Gaya-gaya desain khususnya
desain komunikasi visual

10.2 Konstruksivisme
• Konstruktivisme dapat diartikan sebagai pergerakan di
dalam seni dan arsitektur yang pertama kali
berkembang di Moscow tahun 1915 dan merupakan
pengaruh kubisme yang dipengaruhi oleh dari De Stijl
dan Bauhaus.
• Aliran in berkembang berkat pengaruh pesatnya

perkembangan teknologi yang terlahir, hingga
menuntut segala sesuatu yang berorientasi pada
penciptaan karya didasarkan dengan fungsionalitas
• Pergerakan konstruktivisme muncul dengan cepat
setelah perang dunia I di Moscow, arsitektur yang
berkembang menempatkan elemen fungsional dan
seperti seni lain, bersubjek dari ketentuan-ketentuan
teknologi yang berkembang

• Ciri-ciri Aliran Konstruktivisme adalah :
 Obyek yang dilukis atau dibuat bebas
 Lokasinya bisa di dalam studio atau di luar /out door,
tergantung kesukaan senimannya
 Penekanan unsur yang terkait diarahkan pada
fungsionalitas, terutama dalam bidang arsitektur
 Pembentukkan obyek yang ditampilkan dengan cara
menyususun obyeknya melalui perhitungan proporsi
dari bentuk yang diinginkan
 Hasil karya yang diciptakan menimbulkan
kekokohan bentuk atau kekuatan yang ditampilkan

berkat penerapan teknologi
 Dalam perkembangannya aliran ini berpengaruh
pada lahirnya seni terap atau desain yang
mengutamakan fungsi dari pada seninya

10.3 ART NOUVEAU
• Art Nouveau bukanlah sebuah aliran dalam seni
lukis, namun sebuah gaya yang berkembang
dalam dunia kerajinan, khususnya furniture atau
komponen dalam rancangan arsitektur
• Kehadiran Art Nouveu untuk merancang atau
mendisain funiture khususnya perabot-perabot
rumah tangga yang diperlukan di kerajaan perancis
• Ciri dasar dari Art Nouveau adalah dopengaruhi
oleh Seni Barok dan Seni Rokoko yang penuh
dengan hiasan ornamentis
• Di Jerman Art Nouveau berkembang pada seni
kerajinan untuk keperluan massal, dimana dalam
pengerjaannya memerlukan tenaga terampil


• Dalam perkembangannya Art Nouveau mengikuti
lahirnya desaian grafis sebagai sarana promosi
industri mebel (Pameran) serta kerajinan kaca patri
atau glass painting

10.4 Avant Garde
• Avant Garde buka suatu aliran dalam seni lukis,
melainkan gaya yang berkembang dalam dunia
fashion serta bergerak ke desain grafis
• Avant Garde dalam bahasa Perancis berarti "garda
terdepan" atau "pelopor” dalam bentuk karya-karya
yang yang bersifat eksperimentaf dan inovatif,
khususnya yang berkaitan dengan Seni dan Budaya
• Gagasan keberadaan avant garde dianggap oleh
beberapa kalangan menjadi ciri dari tumbuhnya
modernisme yang dikembangkan kali pertama di
negara Rusia
• Banyak seniman telah bersekutu dengan gerakan
avant-garde dan masih terus melakukan
eksperimentasi gaya untuk menemukan gaya beru

berikutnya

• Gerakan ini dipengaruhi adanya produksi massal
baik pada fashion, furniture maupun desain grafis
dengan terpaku pada keuntunga dan motif yang
sama secara manufakturing
• Pada ciri Avant Garde motif tidak lagi rumit seperti
ciri dari Art Nouveau, namun lebih disederhanakan
dengan berorientasi pada produksi masal yang
dikendalikan oleh mesin produksi
• Di Jerman peran Avant Garde berorientasi pada
penciptaan gaya mode yang bersifat eksperimental
hingga menghasilkan gaya yang baru

10.5 DESTIJL
• De Stijl atau dalam Bahasa Inggris the style adalah
gerakan seni di sekitar tahun 1920an di Belanda
• Konsep ini berkembang seiring terjadinya perang
dunia pertama yang berlarut-larut, hingga segala
yang ada hancur berantakan

• Komunitas seni de Stijl kemudian berusaha
memenuhi keinginan masyarakat dunia mengenai
sistem keharmonisan baru di dalam seni
• Konsep ini diwujudkan dalam pemikiran untuk
mewujudkan abstraksi dan keuniversalan dengan
mengurangi campur tangan bentuk dan kekayaan
warna semaksimal mungkin (penyedaerhanaan)

• Komposisi visual disederhanakan menjadi hanya
bidang dan garis dalam arah horisontal dan vertikal,
dengan menggunakan warna-warna primer seperti
merah, biru, dan kuning di samping bantuan warna
hitam dan putih
• De stijl menerapkan prinsip simple dan abstrack di
lukisan dan arsitektur dengan menggunakan garis
lurus (vertikal dan horizontal ) dan bentuk persegi
• De stijl menghindari bentuk simetris dan estetik
keseimbangan dalam menerapkan komponennya
• Dalam kebanyakan karya seni, garis vertikal dan
horisontal tidak secara langsung bersilangan, tetapi

saling melewati satu sama lain. Hal ini bisa dilihat
dari lukisan Mondrian, Rietveld Schröder House,
dan Red and blue chair

10.6 ART DECO
• Art Deco adalah gaya hias yang lahir setelah
Perang Dunia I dan berakhir sebelum Perang Dunia
II. Art Deco dipengaruhi oleh berbagai macam aliran
modern, antara lain Kubisme, Futurisme dan
Konstruktivisme serta juga mengambil ide-ide
desain kuno misalnya dari Mesir, Siria dan Persia
• Karya-karya seniman Art Deco memakai warnawarna yang kuat serta bentuk-bentuk abstrak dan
geometris misalnya bentuk tangga, segitiga dan
lingkaran terbuka. Komposisi elemen-elemennya
mayoritas dalam format yang penyederhana.
• Setelah perang berakhir, mereka memerlukan
berbagai macam peralatan, hal ini memberikan
semangat baru untuk menghasilkan inovasi-inovasi
baru yang lebih modern dan fungsional.


• Perencanaan desain yang bagus dapat menaikkan
omset penjualan, sehingga mereka berpikir
bagaimana cara menghasilkan barang yang sesuai
dengan selera pasar namun diimbangi dengan
teknologi industri yang diproduksi secara masal
• Dalam perancangannya para seniman atau desainer
memperkenalkanberbgai macam material baru dari
hasil industri mekanik seperti plastik, bakelit, kaca
dan krom menghasilkan sebuah karya yang menarik
dengan prinsip penyederhanaan motif

7.7 Bauhaus
• Sebuah gaya desain yang mengusung dan
memadukan ideologi Perdamaian antara Seni dan
Industri.
• Bauhaus juga dikenal dengan faham-fahamnya
yang bersifat revolusioner dan universal
• Kehadiranya bermula dari kelompok yang 12
seniman dan 12 pemilik industri dan dianggap
kelompok kelas menengah waktu itu,dengan tujuan

mencari solusi dalam meningkatkan kualitas
produk-produk desain di Jerman

8.3 Pop Art
• Aliaran Seni Lukis Pop atau sering disebut juga
dengan istilah Pop Art, mula-mula berkemang di
Amerika pada tahun 1956
• Nama aslinya aliran ini adalah Popular
Images,dimana keberadaan Seni ini muncul karena
atas kejenuhan seni yang berkembang dan
mengingatkan kita akan keadaaan sekeliling yang
telah lama kita lupakan.
• Dalam Pengambilan obyek tidak memilih-milih, apa
yang mereka jumpai dalam lingkungannya bisa
dijadikan obyek dijadikan obyek

• Bahkan bisa saja mereka mengambil sepasang
sandal disandarkan diatas rongsokan meja
kemudian diatur sedemikian rupa dan akhirnya
menjadi sebuah karya untuk dipamerkan

• Dalam perkembangannya seni pop atau poa art
diimajinasikan dengan berbagaimacam gaya berkat
bantuan teknologi komputer
• Warna maupun bentuk yang divisualisasikan penuh
kecerahan suasana dengan warna yang mencolok
atau menggairahkan
• Beragamacam ornamen disatukan dengan
komposisi yang beragam hingga menjadi sebuah
karya yang ramai dan dinamis

• Seni Pop Art juga dipakai dalamdunia promosi
industri produk yang nantinya bisa diterapkan
dengan format logo, kemasan, leaflet, hanging
mobile serta yang lainnya
• Ciri-ciri aliran Pop Art adalah :
 Obyeknya bisa berupa benda tetap atau aktifitas
manusia
 Lokasinya bisa dalam studio atau di luar /out door
 Teknik penggoresan materialnya ke dalam kanvas
tidak ada batasan tergantung dari penguasaan
senimannya maupun material yang dipakai

 Kesan yang visual yang ditimbulkan adalah
bernuansa sindiran yang diwujudkan dalam
karikatur, humor, atau hal lain yang bisa menyentuh
atau menggugah penglihatnya
 Bentuk obyek yang ditampilkan penuh ide-ide yang
mengkritik dengan berbagai macam cara penyajian
baik warna, proporsi, ruang yang penting bisa
menimbulkan karya keceriahan
 Hasil karya bisa diaplikasikan dalam bentuk karya
seni maupun dalam bentuk desain grafis untuk
sarana promosi sebuah produk industri

SEKIAN PERKULIAHAN
TOPIK 9
TERIMA KASIH

TUGAS
• Bacalah Buku Diktat Pengantar DKV
Tulisan Teguh Imanto untuk memperdalam
pengertian dari materi slide yang telah
bahas di atas
• Beri tanda khusus untuk mengingat pokok
pikiran dari materi di atas
• Lanjutkan dengan menjawab latihan soal
pada halaman berikutnya

QUIZ
• Terangkan menurut anda pengertian
komposisi
• Sebutkan dan Jelaskan secara lengkap
macam-macam komposisi
SELAMAT BEKERJA