kisi bhs.inggris 7 acc

Panitia ujian semester genap bersama tahun 2015/2016

KISI-KISI SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2015/2016

NO

MATA PELAJARAN : Bahasa Inggris

KELAS : VII ( Tujuh )

NAMA PENYUSUN : Masri Hamdi.S.Pd

MTs

KOMPETENSI INTI

KOMPETENSI DASAR

: MTs.N Model Selong
MATERI


INDIKATOR SOAL

1.

: Memahami dan menghayati ajaran
agama yang dianutnya.
KI.2 : Menghargai dan menghayati prilaku
jujur,disiplin,tangung,peduli,santun dan
percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
KI.3
:
Memahami
pengetahuan
(faktual,konseptual
dan
prosedural)berdasarkan
rasa

ingin
tahunya
tentang
ilmu
pengetahuan,tekhnologi,seni,budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.

KI.1

3.4 Memahami fungsi sosial,struktur Rumpang kalimat .
teks dan unsur kebahasaan dari teks
pemaparan jati diri sesuai dengan
konteks penggunaannya.

Disajikan percakapan tentang school
activity,siswa
melengkapi
percakapan dengan informasi yang
diminta dalam percakapan


3.9 Memahami fungsi sosial,struktur Nama profesi/pekerjaan
teks dan unsur kebahsaan dari teks
intruksi,tanda atau intruksi tanda
peringatan sesuai dengan konteks
penggunaanya.

Disajikan
rangkaian
informasi
tentang
profesi,
siswa
dapat
menentukan profesi berdasarkan
petunjuk yang disajikan

Teks lisan fungsional
pendek peringatan
KKM MTs.Kab.LOTIM


1

Disajikan
rangkaian
kalimat
fungsional
pendek
berbentuk
peringatan, siswa dapat menunjukan

Panitia ujian semester genap bersama tahun 2015/2016

jenis peringatan atau kalimat
peringatan yang sesuai dengan teks.

KI.4 : Mencoba,mengolah dan menyaji dalam
ranah
konkret(menggunakan,mengurai,meran
gkai,memodifikasi dan membuat)dan

ranah
abstrak(menulis,membaca,menghitung,
menggambar dan mengarang)sesuai
dengan yang dipelajaridisekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori)

3.10. Memahami fungsi
sosial,struktur teks dan tunsur
kebahasaan, teks deskriptif

3.11 Memahami fungsi sosial dan
unsur kebahasaan dalam lagu
Menyusun kata/urutan kata menjadi
padu
4.13 menyusun teks deskriptif lisan
dan tulisan tentang orang,binatang
dan benda dengan memperhatikan
fungsi sosial,struktur teks.


Teks Deskriftif dan
Mengungkapkan makna dan gagasan
kata benda singular dan teks deskriptif
plural
Disajikan potongan lirik lagu ,siswa
menemukan persamaan makna dari
kata yang ditentukan
potongan lirik lagu
Kata acak
Teks deskriftif
Kata ganti it.
Ungkapan there is/are

KKM MTs.Kab.LOTIM

2

Menyusun kata menjadi kalimat
yang padu
Menemukan informasi rinci terusat

dan tersirat dalam teks
Menemukan rujukan kata
Menunjukan penggunaan adverb
there pada kata kalimat.