Proposal KKL Teknik Sipil doc

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

PROPOSAL KEGIATAN
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
A. DASAR PEMIKIRAN
Mahasiswa memiliki peran yang besar dalam proses pembangunan
bangsa ini. Mahasiswa sebagai Agent of Change, memiliki peran untuk
melakukan perubahan-perubahan yang dianggap perlu untuk mencapai
kemajuan. Perubahan – perubahan itu sendiri dapat dalam bidang politik,

ekonomi, sosial dan budaya, atau yang lainnya sesuai dengan kebutuhan
bangsa. Terkait dengan hal tersebut, mahasiswa diharapkan memiliki
kemampuan nyata yang dapat diterapkan dalam pembangunan. Hanya
dengan belajar dibangku perkuliahan, tidaklah cukup untuk membekali
mahasiswa agar memiliki kemampuan yang memadai. Perlu adanya praktik
secara nyata sebagai pengalaman aplikatif.
Salah satu upaya untuk membangun kemampuan praktik dan
memperkenalkan mahasiswa ke dunia kerja secara nyata dan terjun
langsung ke tempat kerja, maka ditetapkan dalam kurikulum Jurusan Teknik
Sipil pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik sebuah mata kuliah
dengan nama Kuliah Kerja Lapangan (KKL).
Kuliah Kerja Lapangan (KKL) merupakan kegiatan intrakurikuler dalam
bentuk pengabdian pada masyarakat atau kerja lapangan yang wajib
dengan bobot 1 (satu) SKS yang harus ditempuh oleh mahasiswa untuk
menyelesaikan pendidikan pada jenjang Strata 1 (S1). Dengan kegiatan ini
mahasiswa diharapkan akan memiliki kemampuan dan ketrampilan yang
dibutuhkan dalam proses pembangunan bangsa Indonesia.

B. NAMA KEGIATAN
Kuliah Kerja Lapangan (KKL) “KENANGAN INDAH BERSAMA TEKNIK

SIPIL USM 2010” Program Studi Teknik Sipil (Kelas Sore) Angkatan Tahun
2010 Fakultas Teknik Universitas Semarang Tahun 2013.

C. TEMA KEGIATAN
"Membuka Gerbang Masa Depan dengan Menjunjung Kebersamaan,
Solidaritas, dan Integritas yang Tinggi"

D. DASAR KEGIATAN
1. Kurikulum Program Studi Teknik Sipil

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS


SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

2. Program Kerja Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas
Semarang

E. MAKSUD, TUJUAN, SASARAN DAN MANFAAT
1. Maksud
Maksud dari Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi Teknik Sipil
(Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik Universitas Semarang
Tahun 2013 adalah untuk mengetahui lebih jauh tentang perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi dalam dunia industri sekarang ini serta
penerapan ilmu pengetahuan di dunia kerja yang didapatkan mahasiswa
saat masa kuliah .
2. Tujuan
Tujuan dari kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi
Teknik Sipil (Kelas Sore) Fakultas Teknik Universitas Semarang tahun 2013
ini antara lain:

 Meningkatkan

pengetahuan

praktis

dalam

disiplin

ilmu

yang

dipelajari sehingga dapat lebih memahami serta mengaplikasikan
antara teori dan praktik.
 Menambah pengetahuan, pengalaman, wawasan Mahasiswa dalam
bidang Teknik Sipil.
 Memberikan bekal nyata kepada Mahasiswa agar lebih menghayati
masalah yang sangat komplek yang dihadapi oleh masyarakat dalam

pembangunan dan belajar menanggulangi masalah – masalah
tersebut secara pragmatis dan interdisipliner.
 Memberikan bekal nyata kepada Mahasiswa tentang lingkungan kerja
dan permasalahan – permasalahan yang ada didalamnya serta
belajar untuk menyelesaikan segala permasalahan berdasarkan ilmu
dan ketrampilan yang telah dipelajari.
 Memberikan kesempatan kepada Mahasiswa untuk belajar menjadi
tim kerja yang baik dan mengabdikan ilmu dan ketrampilannya untuk
kepentingan masyarakat.
 Memberikan kesempatan kepada Mahasiswa agar menjadi innovator,
motivator dan problem solver dalam menyikapi setiap permasalahan
baik dalam masyarakat ataupun lingkungan kerja.
3. Sasaran
Sasaran yang ingin dicapai melalui kegiatan Kuliah Kerja Lapangan
(KKL) Program Studi Teknik Sipil (Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010
Fakultas Teknik Universitas Semarang tahun 2013 adalah:
12

|


KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

a. Mahasiswa mendapatkan pendalaman materi dari teori yang
telah diperoleh yang antara lain adalah:
1) Mengetahui teknologi yang digunakan dalam industri
2) Mengetahui proses atau prosedur dalam pelaksanaan di
lapangan
3) Mengetahui keselamatan dan kesehatan kerja
4) Penerapan teori yang didapat di dalam perkuliahan pada
industri
5) Dapat mengetahui standar mutu hasil produksi

b. Mahasiswa mampu menyajikan hasil yang diperoleh selama di
lapangan ke dalam suatu laporan kegiatan.
4. Manfaat
Hasil kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi Teknik Sipil
(Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik Universitas Semarang
tahun 2013 diharapkan mempunyai kegunaan baik secara praktis
maupun teoritis.
a. Secara Praktis
1) Untuk Mahasiswa
 Memudahkan
Mahasiswa
dalam
mengembangkan
keterampilan berpikir dan memecahkan masalah.
 Menjadikan Mahasiswa lebih aktif dalam mempelajari
konsep – konsep terapan bidang Teknik Sipil yang dapat
dimanfaatkan dalam kehidupan sehari – hari.
 Membuat Mahasiswa memiliki pola berfikir sebagai
anggota masyarakat ilmiah yang senantiasa berusaha
mengembangan konsep – konsep yang dipelajari guna

kepentingan masyarakat.
 Mendapatkan keterampilan aplikatif mengenai materi Teknik
Sipil yang dipelajari di bangku kuliah.
 Mendapatkan tambahan pengetahuan materi Teknik Sipil
sesuai dengan bidang kajian yang dilakukan oleh obyek KKL.
2) Untuk Dosen
 Kegiatan
KKL
merupakan
mediasi
Dosen
untuk
menjelaskan materi Teknik Sipil
 Dosen dapat memberikan suatu bentuk perkuliahan yang
representatif ditempat Obyek yang dijadikan KKL.
3) Untuk Universitas
Dari kegiatan Kuliah Kerja Lapangan dapat meningkatkan kerja
sama yang baik antara pihak Universitas dan Instansi yang
dijadikan obyek KKL
12


|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

b. Secara Teoritis
Dari kegiatan Kuliah Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi
Teknik Sipil (Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik
Universitas Semarang tahun 2013 dapat memberikan sumbangan
yang positif terhadap usaha pengembangan IPTEK, khususnya yang
berkaitan dengan pembelajaran Teknik Sipil.


F. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Pelaksanaan
Kuliah kerja lapangan dilaksanakan oleh mahasiswa Program Studi
Teknik Sipil (Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik Universitas
Semarang Tahun 2013 dengan susunan panitia dan tata tertib terlampir.
2. Waktu
Kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi Teknik Sipil
(Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik Universitas Semarang
Tahun 2013 akan dilaksanakan pada :
Hari, Tanggal
: Kamis s/d Minggu, 11 s/d 14 April 2013
Waktu
: 19.00 s/d Selesai
3. Lokasi Kunjungan
a. Rencana Kunjungan Industri
Lokasi yang dikunjungi dalam Kuliah Kerja Lapangan ini yaitu :
1) Hari, Tanggal :
Jum’at, 12 April 2012
Waktu

:
Pukul 08.00 s/d 10.30
Tempat
:
Proyek
Pengembangan
Teluk
Lamong,
Dermaga
Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya
2) Hari, Tanggal
Waktu
Tempat
Pandaan,

:
:
:

Jum’at, 12 April 2013
Pukul 13.00 s/d 15.00
Proyek Pembangunan Jalan Tol Gempol –
Pasuruan

b. Kunjungan wisata
Kunjungan wisata akan dilaksanakan pada :
Hari, Tanggal
:
Jum’at s/d Sabtu, 12 s/d 13 April 2013
Waktu
:
Pukul 18.00 s/d Selesai
Tempat
:
Batu, Malang, Jawa Timur

G. PESERTA
12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa Program Studi Teknik Sipil
(Kelas Sore), Angkatan Tahun 2010, Semester VI, Universitas Semarang
sejumlah 65 (enam puluh lima) orang dan 4 (empat) orang dosen (perincian
terlampir).

H. KEPANITIAAN
Terlampir

I. ANGGARAN KEGIATAN
Terlampir

J. TATA TERTIB PESERTA
Terlampir

K. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program
Studi Teknik Sipil (Kelas Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik
Universitas Semarang Tahun 2013, kami buat sebenar – benarnya. Dan
apabila ada perubahan – perubahan yang terjadi akan kami tambahkan
seperlunya. Sekian dan terima kasih.

Ketua Panitia KKL

Semarang, 11 Maret 2013
Sekretaris

ORCHID KUSUMA
NIM. C.131.10.0009

BUDI SUMARWAN
NIM. C.131.10.0008

Mengetahui,
Ketua Jurusan Teknik Sipil

PURWANTO, ST., MT.
NIS. 06557003102051

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

DAFTAR PESERTA
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
Dosen

:

DAFTAR DOSEN PENDAMPING KKL TEKNIK SIPIL (KELAS SORE)
N
O.

NAMA DOSEN

1

PURWANTO, ST., MT.

2

AGUS MULDIYANTO, ST., MT.

3

KUSRIN, ST.

4

MUKTI WIWOHO, ST.

NIS

KETERANGAN

06557003102051

Dosen Pembimbing
Wali Dosen Kelas A
Wali Dosen Kelas A dan B
Wali Dosen Kelas B

Daftar Mahasiswa :

DAFTAR PESERTA KKL TEKNIK SIPIL (KELAS SORE)
ANGKATAN TAHUN 2010

N
O.

NAMA PESERTA

NIM

KETERANGAN

1

WISNU ANGGARA KUSUMA

C.111.10.0019

Teknik Sipil Kelas A

2

LUKMAN KHAMIDULLAH

C.131.10.0002

Teknik Sipil Kelas A

3

BUDI SUMARWAN

C.131.10.0008

Teknik Sipil Kelas A

4

ORCHID WIDYA KUSUMA PUTRI

C.131.10.0009

Teknik Sipil Kelas A

5

SULAIMAN

C.131.10.0011

Teknik Sipil Kelas A

6

MUHAMMAD CHOIRI

C.131.10.0012

Teknik Sipil Kelas A

7

FAJAR NOVIANTO

C.131.10.0013

Teknik Sipil Kelas A

8

KASROMI

C.131.10.0014

Teknik Sipil Kelas A

9

RAHMAT BUDI MUSTAR

C.131.10.0016

Teknik Sipil Kelas A

10 AHMAD ARIFIN

C.131.10.0017

Teknik Sipil Kelas A

11 ROJALIDIN RIDWAN NURSYEHA

C.131.10.0018

Teknik Sipil Kelas A

12 ANDIK DWIYANTO

C.131.10.0019

Teknik Sipil Kelas A

13 WAHYU PRATAMA

C.131.10.0021

Teknik Sipil Kelas A

14 DIDIK PRIYANTORO

C.131.10.0022

Teknik Sipil Kelas A
12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

15 AKHMAD ARIFIN

C.131.10.0024

Teknik Sipil Kelas A

16 MUHAMMAD RIFQI MAULIDA

C.131.10.0025

Teknik Sipil Kelas A

17 PUPUT PRIAMBONO

C.131.10.0028

Teknik Sipil Kelas A

18 MUHAMMAD RIKZA

C.131.10.0029

Teknik Sipil Kelas A

19 LUKAS DWI SANTOSO

C.131.10.0031

Teknik Sipil Kelas A

20 ARIS

C.131.10.0032

Teknik Sipil Kelas A

21 ARGHADIA RIFKI ZULFIKAR

C.131.10.0033

Teknik Sipil Kelas A

22 MOHAMMAD ARIEF RAMADHAN PUTRA

C.131.10.0034

Teknik Sipil Kelas A

23 ANDIK SETIAWAN

C.131.10.0036

Teknik Sipil Kelas A

24 DINA FITRIANI

C.131.10.0037

Teknik Sipil Kelas A

25 LAHNAN YUSUF

C.131.10.0038

Teknik Sipil Kelas A

26 ABDUL KHAMID

C.131.10.0039

Teknik Sipil Kelas A

27 NING TYAS NUR WINASIS

C.131.10.0042

Teknik Sipil Kelas A

28 LINGGAR PANULUNG

C.131.10.0043

Teknik Sipil Kelas A

29 YUSLAM ASHURI

C.131.10.0044

Teknik Sipil Kelas A

30 ACHMAD RIFAI

C.131.10.0045

Teknik Sipil Kelas A

31 BUDI SANTOSO

C.131.10.0046

Teknik Sipil Kelas A

32 BUKHRI

C.131.10.0047

Teknik Sipil Kelas A

33 MUHAMAD VICKY ARDHIYAN

C.131.10.0049

Teknik Sipil Kelas A

34 SUCI BUDIONO

C.131.10.0052

Teknik Sipil Kelas A

35 ADHY PRASETYO NUGROHO

C.131.10.0053

Teknik Sipil Kelas B

36 AHMADI

C.131.10.0054

Teknik Sipil Kelas B

37 RUSIYONO

C.131.10.0057

Teknik Sipil Kelas B

38 EKO WIDIYANTORO

C.131.10.0061

Teknik Sipil Kelas B

39 AHMAD FATHONI

C.131.10.0064

Teknik Sipil Kelas B

40 DIMAS TRIAMBODO SULISTYO

C.131.10.0065

Teknik Sipil Kelas B

41 ACHMAD BUDIYANTO

C.131.10.0068

Teknik Sipil Kelas B

42 DORLANDA SINAGA

C.131.10.0069

Teknik Sipil Kelas B

43 FEBRYAN BAGUS SAPUTRA

C.131.10.0071

Teknik Sipil Kelas B

44 SARIP WIBOWO

C.131.10.0072

Teknik Sipil Kelas B

45 DANIEL LINGGAR HUTAMA PUTRA

C.131.10.0073

Teknik Sipil Kelas B

46 DENNY SETYAWAN

C.131.10.0074

Teknik Sipil Kelas B
12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

47 WISNU WANCANA

C.131.10.0075

Teknik Sipil Kelas B

48 SARINING INDRA WIJAYA

C.131.10.0076

Teknik Sipil Kelas B

49 MUHAMMAD AGUS HAKIM

C.131.10.0078

Teknik Sipil Kelas B

50 ADHITYA YUDHA PRAMATAMIS

C.131.10.0079

Teknik Sipil Kelas B

51 MUHAMMAD FAHRUDIN YUSUF

C.131.10.0080

Teknik Sipil Kelas B

52 WAHYU HIDAYAT

C.131.10.0081

Teknik Sipil Kelas B

53 HENDRA MUKTI PRABOWO

C.131.10.0082

Teknik Sipil Kelas B

54 AGUS SUSILO

C.131.10.0083

Teknik Sipil Kelas B

55 LIDIA DIAH WARDANI

C.131.10.0084

Teknik Sipil Kelas B

56 TESSA KUSUMANINGSIH

C.131.10.0086

Teknik Sipil Kelas B

57 ANDREAS SUHARYANTO

C.131.10.0087

Teknik Sipil Kelas B

58 IRWAN UTOMO

C.131.10.0088

Teknik Sipil Kelas B

59 ALFARENO YUNIAR NDARUMULYA

C.131.10.0089

Teknik Sipil Kelas B

60 NANANG BAIDHOWI

C.131.10.0091

Teknik Sipil Kelas B

61 SUTRISNO

C.131.10.0092

Teknik Sipil Kelas B

62 DEDY IRAWAN

C.131.10.0116

Teknik Sipil Kelas B

63 ANTONIUS NOVAN SETYONUGROHO

C.141.11.0002

Transfer D3

64 SAWAL AKBAR

C.141.11.0004

Transfer D3

65 ADI KUNTHARA

C.141.11.0020

Transfer D3

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

SUSUNAN PANITIA
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
Ketua

: Orchid Kusuma C.131.10.0009

Wakil Ketua

: M. Arief Ramadhan

C.131.10.0034

(Sipil – A)

Sekretaris

: 1. Budi Sumarwan

C.131.10.0008

(Sipil – A)

2. Arghadia R. Z.

C.131.10.0033

(Sipil – A)

C.131.10.0042

(Sipil – A)

C.131.10.0073

(Sipil – B)

C.131.10.0049

(Sipil – A)

C.131.10.0053

(Sipil – B)

Bendahara

: 1. Ningtyas N.
2. Daniel Linggar

Sie Acara

: 1. M. Vicky A.
2. Adhy Prasetyo N.

3. Adi Kunthara C.141.11.0020

(Sipil – A)

(Transfer Sipil

D3)
Sie Dokumentasi
Sie Keamanan

: M. Arief Ramadhan
: 1. M. Vicky A.

C.131.10.0034

(Sipil – A)

C.131.10.0049

(Sipil

– A)
2. Adhy Prasetyo N.

C.131.10.0053

3. Adi Kunthara C.141.11.0020

(Sipil – B)
(Transfer Sipil

D3)

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

ANGGARAN KEGIATAN
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
A. SUMBER DANA
Jumlah Peserta :

Konstribusi Peserta :
39.650.000,00

Kelas A
Kelas B
Transfer D3 :
Total :

@ Rp. 610.000 x 65 orang

B. PENGELUARAN
JENIS
RINCIAN
URAIAN
AKOMODASI

ADMINISTRA
SI

LAIN – LAIN

: 34 orang
: 28 orang
3 orang
65 orang

Pemakaia
n Jasa Biro
Tour
Pembuata
n
Sertifikat
Pembuata
n Proposal
Administra
si Surat –
Menyurat
Pembuata
n Laporan
Plakat
Kenang –
Kenangan
Obat –
Obatan
P3K

=

HARGA
SATUAN

JUMLAH

Rp.

TOTAL

69

Oran
g

Rp
.

560.000,0
Rp.
0

38.640.000,
00

65

Oran
g

Rp
.

7.500,00 Rp.

487.500,00

5

Band
el

Rp
.

20.000,00 Rp.

100.000,00

1

Ls

Rp
.

75.000,00 Rp.

75.000,00

2

Band
el

Rp
.

100.000,0
Rp.
0

200.000,00

2

Buah

Rp
.

50.000,00 Rp.

100.000,00

1

Ls

Rp
.

47.500,00 Rp.

47.500,00

R
p.

39.650.00
0,00

TOTAL

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

TATA TERTIB PESERTA
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
Setiap Peserta Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Program Studi Teknik Sipil (Kelas
Sore) Angkatan Tahun 2010 Fakultas Teknik Universitas Semarang Tahun 2013
diwajibkan :
1. Mengikuti semua jadwal yang telah ditentukan oleh panitia dan tidak
diperkenankan meninggalkan seluruh kegiatan acara tanpa seizin panitia
2. Mengisi daftar hadir yang telah disediakan
3. Siap 15 menit pada saat sebelum pemberangkatan dan setiap sebelum
acara dimulai
4. Membawa alat tulis, perlengkapan sholat, dan keperluan pribadi
5. Membawa baju yang ditentukan panitia dan jas almamater Universitas
Semarang (USM) yaitu:
 Kunjungan Industri : Jas Almamater
 Wisata

:

Berpakaian

sopan

(tidak

seronok)

dan

disarankan membawa Jaket
6. Dilarang membawa senjata tajam, VCD porno, minuman beralkohol, dan narkoba
7. Menempati tempat duduk di bangku masing-masing
8. Mencatat hasil kunjungan obyek KKL
9. Menempati kamar yang telah ditentukan dan tidak diperkenankan berganti
kamar tanpa seizin panitia
10.Menjaga nama baik almamater dan tidak diperbolehkan melakukan tindakan
– tindakan yang berbau negatif dan SARA.
11.Selalu menjaga keamanan, kenyamanan, ketertiban dan kebersihan
selama Kunjungan KKL dan Tempat Wisata
12.Menjaga barang masing – masing dan jika terjadi kehilangan, bukan
tanggung jawab Panitia KKL
13.Peserta dinyatakan lulus apabila telah mengikuti seluruh rangkaian acara yang
ditandai Pemberian Sertifikat oleh Panitia
14.Tata tertib ini berlaku mulai ditetapkannya dan apabila ada perubahan akan
diberitahukan kemudian

Semarang, 11 Maret
2013
Tertanda
12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

PANITIA KKL 2013
SUSUNAN ACARA
KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) ANGKATAN 2010
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEMARANG
TAHUN 2013
* Hari Pertama (Kamis, 11 April 2013)
Jam 19.00 20.00
Jam 20.00 20.30
Jam 20.30

: Kumpul di Kampus USM (Sholat Isya’)
Persiapan Keberangkatan KKL (Persiapan Panitia dan
Absensi Peserta)
: Perjalanan ke Surabaya (Lewat Pantura)
:

* Hari Kedua (Jum'at, 12 April 2013)
Jam 05.00 07.00
Jam 07.00 07.15
Jam 07.15 08.00
Jam 07.30
Jam 07.30
10.00
Jam 10.30
10.45
Jam 10.45
12.00
Jam 12.00
13.00
Jam 13.00
15.00
Jam 15.00
15.15
Jam 15.15
18.15
Jam 18.15
19.00
Jam 19.00
19.30
Jam 19.30
23.30
Jam 23.30
00.00

: Istirahat (Bersih-Bersih), Sholat Subuh, Sarapan
: Absensi dan Check Ulang
: Perjalanan ke Surabaya
Tiba Di Proyek I (Proyek Pengembangan Teluk Lamong, Tj.
Perak, Surabaya).
KKL Di Proyek I (Proyek Pengembangan Teluk Lamong, Tj.
:
Perak, Surabaya).
:

-

: Absensi Peserta
: Perjalanan dari Proyek I ke Proyek II
: Istirahat, Sholat Jum'at dan Ssholat Dhuhur, Makan Siang
:

KKL Di Proyek II (Proyek Pembangunan Jalan Tol Gempol –
Pandaan, Pasuruan)

: Absensi Peserta
: Perjalanan ke BNS, Batu, Malang
:

Istirahat (Bersih-Bersih),Check-In Hotel, Sholat Maghrib,
Makan Malam

: Perjalanan ke BNS, Batu, Malang
: Wisata Di BNS, Batu, Malang
: Perjalanan Menuju Hotel
12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

* Hari Ketiga (Sabtu, 13 April 2013)
Jam 00.00
07.00
Jam 07.00
08.15
Jam 08.15
08.45
Jam 08.45
10.30
Jam 10.30
10.45
Jam 10.45
11.30
Jam 11.30
12.30
Jam 12.30
16.30
Jam 16.30
16.45
Jam 16.45
19.30
Jam 19.30
21.00
Jam 21.00
08.00
Jam 08.00

-

: Istirahat
:

Sarapan, Dilanjutkan Check Out Hotel (Check Ulang
Peserta)

: Perjalanan ke Petik Apel
: Wisata Petik Apel
: Absensi Peserta
: Makan Siang
Perjalanan Ke Jatim Park I (Tengah Perjalanan Berkunjung di
Pusat Oleh – Oleh Makanan Khas Batu, Malang)
Wisata di Jatim Park I (Sholat Dhuhur dan Sholat Ashar
:
dilakukan di dalam lokasi wisata)
:

: Absensi Peserta
:

Perjalanan Ke Tanggulangin (Tengah Perjalanan Sholat
Maghrib, Makan Malam)

: Tanggulangin (Oleh – Oleh Khas dari Bahan Kulit)
Perjalanan Pulang Ke Semarang (Tengah Perjalanan Sholat
Isya’)
: Tiba Di Semarang
:

* Hari Keempat (Minggu, 14 April 2013)
Jam 08.00

: Tiba Di Semarang

12

|

KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL (KELAS SORE) FAKULTAS TEKNIK

YAYASAN ALUMNI UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS

SEMARANG

Jl. Soekarno – Hatta, Tlogosari, Semarang 50196, Telepon : 024-6702757, Fax. : 024-6702272

12

|