SILABUS MATA KULIAH (3). DOCX

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN
SOSIAL
JURUSAN ILMU KOMUNIKASI
Jl.Dr.Setiabudhi No.229 Bandung 40154 Telp.2013163
SILABUS MATA KULIAH
1. IDENTITAS MATA KULIAH
a) Nama Mata Kuliah
:
b) Kode Mata Kuliah
:
c) Jumlah SKS
:
d) Semester
:
e) Kelompok Mata Kuliah
f) Status
:
g) Pra-syarat
:

h) Dosen
:
i) Kode Dosen
:

Pengantar Ilmu Komunikasi
JH101
3
1
: MKK Jurusan
Wajib
Prof Dr Atie Rahmiatie, M.Si
2743

2. TUJUAN MATA KULIAH
Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami
konsep-konsep dasar ilmu komunikasi secara umum, dikaitkan dengan
kedudukan komunikasi sebagai Ilmu, Ruang lingkupnya, Sejarah serta
Model-model yang mendasar dari ilmu komunikasi dan mahasiswa mampu
menganalisis serta menginterpretasikan setiap gejala komunikasi yang

terjadi di lingkungannya. Untuk itu mahasiswa harus memahami pengertian
komunikasi ditinjau dari berbagai perspektif, diantaranya dari perspektif
sosiologi, psikologi, antropologi atau humaniora. Asal-usul Ilmu Komunikasi
dan Publisistik ditinjau dari sejarah perkembangannya, juga diperlukan
sebagai pemahaman dasar. Pengertian ilmu, Posisi Ilmu Komunikasi dalam
klasifikasi ilmu, syarat ilmu dan komunikasi sebagai ilmu. Luas lingkup Ilmu
komunikasi diperkenalkan pula kepada mahasiswa dalam rangka
mempelajari teori dan aspek penelitian komunikasi. Mengenal proses
Komunikasi dan Komponen-Komponen komunikasi serta mengenal berbagai
model dalam komunikasi, Unsur serta hambatan dalam komunikasi,
Komunikasi yang efektif dan berbagai perkembangannya.
3. DESKRIPSI MATA KULIAH
Pemahaman seputar Ilmu komunikasi tidaklah lengkap bila tak disertai
dengan pemahaman unsur-unsur mendasar dalam komunikasi. Mata kuliah
ini berisi pengajaran tentang pengenalan Ilmu Komunikasi secara
komprehensif atau mengenalkan “bangunan Ilmu Komunikasi” secara utuh
yaitu : Konsep komunikasi, ruang lingkup, sejarah, serta model-model yang
mendasar dari ilmu komunikasi. salah satu tuntutan bagi seorang sarjana
komunikasi sebelum mampu melakukan tugas-tugas berbasis kompetensi
teknis dan kemampuan analisis terhadap isu-isu komunikasi, diperlukan

pengantar ilmu komunikasi agar sarjana komunikasi dapat mencermati isuisu komunikasi secara kritis, logis, dan mampu menganalisa serta
menginterpretasikan setiap gejala komunikasi yang terjadi dilingkungannya.

Mata kuliah ini lebih banyak memberikan kompetensi kognitif dan afektif.
Namun pembekalan dengan konsep-konsep awal komunikasi diharapkan
dapat membantu mahasiswa melakukan tugas-tugas pada aspek
psikomotorik kedepan dengan lebih matang. Untuk membahas materi ini,
diselenggarakan 14 kali pertemuan dan 2 kali momen ujian (UTS dan UAS),
dengan bentuk ujian bertujuan ‘membaca’ dinamika pemikiran mahasiswa
tentang pemahaman dasar Ilmu komunikasi
4. PENDEKATAN PEMBELAJARAN
Pendekatan
Metode
Tugas
Media

:
:
:
:


Ekspository dan discovery-inquiry
Ceramah, Tanya jawab, Diskusi
Makalah, laporan buku, observasi, praktek/simulasi
OHP, Video/CD, LCD, Nara Sumber

5. EVALUASI
a) Absensi/Kehadiran (menjadi prasyarat bagi rekapitulasi nilai. Artinya,
nilai yang mendapat poin baru diperhitungkan prosentasenya jika
kehadiran mahasiswa sekurang-kurangnya 80
persen dari
keseluruhan perkuliahan).
b) Tugas: terdapat 4 tugas dalam setiap perkuliahan (2 tugas pra UTS, 2
tugas pra UAS. Masing-masing terdiri dari tugas individual dan tugas
kelompok). Persentase tugas 30 persen.
c) UTS: berupa esei yang dikerjakan di dalam kelas, open book, tema
ditentukan kemudian. Persentase esei 30 persen.
d) UAS: berupa makalah individual yang dikumpulkan pada saat UAS
dengan tema menganalisis salah satu fenomena sosial komunikasi
Persentase 40 persen

6. RINCIAN MATERI PERKULIAHAN
No
1-2

Materi
Pengertian
komunikasi
ditinjau
dari perspekti
f sosiologi,
psikologi,
d a n humaniora
serta Definisi,
Fungsi dan
Prinsip – prinsip
Komunikasi

3-4

Proses

Komunikasi:
A.Mendefinisikan
komponen-

Sub Materi
A.Definisi komunikasi dari
berbagai perspektif
B. Fungsi-fungsi
Komunikasi : Sosial,
Ekspresif, Ritual dan
Instrumental
C. Prinsip – prinsip
Komunikasi (12 prinsip)
D. Asal-Usul Ilmu Komunikasi
dan Publisistik : Mazhab
Frankrut & Mazhab Chicago
E. Sejarah Komunikasi dunia
F. Perkembangan komunikasi
pada aspek teoritik dan
empirik

A. Definisi/Pengertian
Komponen-komponen
B. Proses Komunikasi Linier,
Sirkuler dan Konvergens

Metode
Ceramah,
Diskusi,
Tanya Jawab.
Kegiatan
Mandiri.

Ceramah,
Diskusi,
Tanya Jawab.
Kuis/ Tugas :

komponen
Komunikasi
B. Proses

Komunikasi
Linier, Sirkuler
dan Konvergen
C. Unsur dan
Hambatan
Komunikasi.
D. Pengertian
Proses
Penerimaan dan
Penyampaian
Pesan dalam
Komunikasi
(perspektif
psikologi)
E. Pesan-pesan
Komunikasi
Bentuk-bentuk
Komunikasi,
Konteks
Komunikasi dan

pembidangan
Komunikasi

C. Unsur dan Hambatan
Komunikasi.
D. Pengertian Proses
Penerimaan dan
Penyampaian Pesan dalam
Komunikasi (perspektif
psikologi) :
Encoding/Decoding, Persepsi
& Interpretasi, Sensasi,
Asosiasi, Persepsi, Memori,
Berpikir
E. Pesan-Pesan Komunikasi :
Verbal dan Non Verbal

1. Teori
dikaitkan
dan Perilaku

Komun ikasi

A.Komunikasi Persona,
B. Komunikasi Kelompok,
C.Komunikasi
Organisasional,
D.Komunikasi Massa,
E.Komunikasi Publik,
F.Komunikasi antarbudaya

6.

Dimensi-dimensi
Komunikasi
sebagai Ilmu

Dimensi Ilmu Komunikasi
1. Ontologi
2. Epistemologi
3. Aksiologi


Ceramah,
Diskusi,
Tanya Jawab.
Kuis/ Tugas :
Membanding
kan bentuk
dan konteks
komunikasi,
dll.
Ceramah,
Diskusi,
Tanya Jawab.
Kuis:
Menelaah
komuni kasi
dari
berbagai
dimensi.

7
8-9

UTS
Teknik informatif,
persuasif, dan
coersif Fungsi
dan Tujuan
Komunikasi

1011

Aspek-aspek
untuk mencapai
tujuan
komunikasi yang

5

Teknik informatif, persuasif,
dan coersif Fungsi dan
Tujuan Komunikasi untuk
berbagai konteks dan
Pembidangan komuikasi :
-Jurnalistik
-Public Relations
-Advertising
-Komunikasi Pendidikan
-Komunikasi Pemasaran
-Kampanye & Propaganda
-Public Speaking dll
Aspek-aspek untuk mencapai
tujuan komunikasi yang
efektif dalam aktivitas
komunikasi

Ceramah,
diskusi,
tanya jawab,
Studi Kasus:
menam
pilkan
contoh
peristiwa
komunikasi.

Ceramah,
diskusi,
tanya jawab,
Studi Kasus:

efektif
dalam aktivitas
komunikasi serta
perbedaan efek
dengan feedback

1213

Manfaat dan
bahaya ilmu
komunikasi ;
tanggung jawab
ilmuwan
komunikasi dan
etika menerima
serta
menyampaikan
informasi Etika
Komunikasi

1415

Komunikasi
teknologi dan
masa depan

16

UAS

-Komunikator yg Efektif
-Pesan yang Efektif
-Media yang Efektif
-Metode yang Efektif
-Lingkungan/Setting yang
Efektif
-Perbedaan efek dengan
feedback
Manfaat dan bahaya ilmu
komunikasi ;
Tanggung jawab ilmuwan
komunikasi
Etika menerima serta
menyampaikan informasi
Etika Profesi Komunikasi

menampilka
n contoh
peristiwa
komunikasi
yang
dianalisis

1. Teknologi, Perubahan
Sosial, dan Implikasinya
pada Komunikasi.
2. Sejumlah isu komunikasi
dan perubahan teknologi:
tentang posisi aktor
komunikasi di balik
perubahan teknologi.
Tentang kekuatan teknologi
mengubah masyarakat,
tentang dampak teknologi
pada sosial budaya, dll.

Ceramah,
diskusi,
tanya jawab,
Studi Kasus

Ceramah,
diskusi,
tanya jawab,
Studi Kasus

7. DAFTAR PUSTAKA
a) Blake, Reed.H & Haroldsen, Edwin.O, 1979,A Taxonomy Of Concept in
Communication, Hasting House Publisher, New York
b) Mulyana, Deddy, Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Remaja
Rosdakarya,Bandung
c) Effendy, Onong Ucjana. 2000. Ilmu, Teori, dan Filsafat Komunikasi.
Bandung: Citra Aditya Bakti.
d) Cangara, Hafied.H, 2011. Pengantar Ilmu Komunikasi. RajaGrafindo
Persada, Jakarta.
e) John Fiske, 2012. Pengantar Ilmu Komunikasi. RajaGrafindo Persada,
Jakarta.
f) Littlejohn, Stephen W. 2001. Theories of Human Communication (7th
ed.). USA: Wadsworth Publishing.
g) Nina W.Syam, 2010, Filsafat Sebagai Akar Komunikasi, Simbiosa
Rekatama Media, Bandung.
h) Nina W.Syam, 2011, Psikologi Sebagai Akar Komunikasi, Simbiosa
Rekatama Media, Bandung.
i) Rakhmat, Jalaluddin. 1991. Psikologi Komunikasi. Bandung: Rosda.

B. Bacaan Anjuran (BA)
a) Fiddler, Roger. 2002. Mediamorfosis. Jokja: Bentang
b) Suriasumantri, Jujun. 1990. Filsafat Ilmu: Sebuah Pengantar Populer.
Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.
c) Tubbs, Sylvia. 2000. Human Communication (editor: Deddy Mulyana).
Bandung: Rosda.
d) Griffin, Em. 2001. Communication Theories. USA: Wadsworth.
e) Santoso S.Hamijoyo, 2005. Landasan Ilmiah Komunikasi.Pascasarjana
UNUSBA, Bandung

Dokumen yang terkait

STUDI ANALISA PERHITUNGAN RENCANA ANGGARAN BIAYA GEDUNG KULIAH STIKES SURYA MITRA HUSADA KEDIRI JAWA TIMUR

24 197 1

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAKE AND GIVE DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI KELAS XI-IIS DI SMA NEGERI 7 BANDA ACEH

0 47 1

ENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS POKOK BAHASAN KERAGAMAN SUKU BANGSA DAN BUDAYA DI INDONESIA DENGAN MODEL PROBLEM POSING PADA SISWA KELAS V SDN GAMBIRAN 01 KALISAT JEMBER TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 24 17

MATA TUA

0 1 4

ULANGAN HARIAN MATA PELAJARAN AQIDAH AKH

0 27 1

UPAYA PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV (EMPAT) SDN 3 TEGALSARI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

23 110 52

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PEMANFAATAN SARANA BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN SISWA KELAS XI AKUNTANSI SMK WIYATA KARYA NATAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

10 119 78

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES PADA MATA PELAJARAN PKN DI KELAS VIII.D SMP NEGERI 1 KEDONDONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 32 82

PENGGUNAAN “ METODE DISKUSI “ UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKn KELAS IV MI DINIYYAH PUTRI KECAMATAN GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

2 33 42

TUGAS KULIAH TEKNIK REAKSI KIMIA I

0 32 4