MANAJEMEN OPERASIONAL 1 CHINTIA JOSEFANI

MANAJEMEN OPERASIONAL 1

CHINTIA JOSEFANI PAKILA
4515012014
SM-A

PROGRAM STUDY MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BOSOWA MAKASSAR

SOAL!

1. Ilmu manajemen operasional esensinya adalah memberikan pengarahan dan
pengawasan secara sistematis atau suatu proses transformasi dari input menjadi output
(WIP, Finished good or services).
Pertanyaan :
a) Coba cari definisi manajemen operasional (Minimal 3 Literatur)
b) Coba beri kesimpulan Pertanyaan point (a).
c) Coba jelaskan apa hubungan business, management dan operation terhadap
manajement operasional!.
2. Sistem produksi merupakan alat/sarana yang digunakan untuk mengubah input
menjadi output.

Pertanyaan :
a) Buat konsep berdasarkan ; Produk ; Jasa serta produk dan jasa.
b) Carilah suatu kegiatan usaha yang relevan dengan point (a), kemudian buatkanlah
sistem produksinya.
3. Jika, jasa sebagai bagian dari produk dan produk sebagai bagian dari jasa !.
Pertanyaan :
a) Jelaskan maksud statement di atas !.
b) Coba cari perusahaan yang relevan dengan jawaban point (a) dan jelaskan pada
sisi mana ia relevan !.
4. Rata-rata pengelolaan usaha di Indonesia sebagahagian besar hanya bertahan
seumuran jagung, namun ada juga yang bertahan malah sampai sekarang masih tetap
eksis !.
Pertanyaan :
a) Apakah anda setuju dengan statement di atas, jika (Yah/Tidak) kemukakan
alasannya !.
b) Coba jelaskan faktor-faktor apakah yang menyebabkan penutupan pabrik !.

Jawaban!
1. a)
a. Eddy Herjanto (2007:2)

Menurut Eddy Herjanto menyatakan bahwa manajemen operasional ialah
suatu kegiatan yang berhubungan dengan pembuatan sebuah barang, jasa dan
kombinasinya, yang melalui proses transformasi dari sumber daya produksi yang
menjadi keluaran yang diinginkan.
b. William J. Stevenson (2009:4)
Menurut William J. Stevenson menyatakan bahwa manajemen operasional
ialah sebuah sistem manajemen atau serangkaian proses dalam suatu pembuatan
produk atau penyediaan jasa.
c. .Richard L. Daft (2006:216)
Menurut Richard L. Daft menyatakan bahwa manajemen operasional ialah
suatu bidang manajemen yang mengkhususkan pada suatu produksi barang, serta
menggunakan sebuah alat dan teknik khusus untuk memecahkan masalah
produksi.
b) Manajemen operasional adalah sebuah bidang ilmu dan seni dari suatu bentuk dari
pengelolahan yang menyeluruh dan optimal pada sebuah masalah tenaga kerja,
barang, mesin, peralatan, bahan baku, atau produk apapun yang bisa dijadikan
sebuah barang atau jasa yang tentunya bisa di perjual belikan. Dimana ada
tanggung jawab dari manajer operasional terhadap penghasilan produk atau jasa,
mengambil sebuah keputusan yang berhubungan dengan fungsi operasi dan sistem
transformasi, dan menimbangkan pengambilan keputusan dari fungsi operasi.

manajemen operasional adalah ilmu yang mempelajari serangkaian proses
pengubahan input menjadi output yang bernilai untuk memenuhi kebutuhan
konsumen.
c) - Business (perusahaan) organisasi yang menyediakan barang atau jasa untuk
dijual dengan maksud mendapatkan laba
- Management ilmu memberdayakan sumber daya secara baik untuk mencapai
tujuan
- Operation langkah-langkah dalam keseluruhan proses untuk menghasilkan
output.
Dalam manajemen operasional dibutuhkan 3 hal diatas untuk menghasilkan
Inputs
suatu pengubahan input menjadi output agar tercapainya tujuan perusahaan dan
kebutuhan konsumen.
Materials
Tenaga kerja
Mesin

2. a) - Sistem Produksi
Fasilitas
Energi

Informasi
Teknologi

Proses Transformasi /
Konversi Manajemen
operasi:

Out puts
Good and
Services

Disain Sistem
Perencanaan dan
Pengendalian Operasi

Feed Produk
Back tentang
output untuk
VS Jasa
pengendalian proses


-Sistem Jasa
Costumers and Cilents

Operation and Transformations

Inputs
Wokers
managers
Facilities
Materiali
s
Energy
Internal
Informati
on

1

3

Ourputs
5

2

4

Information Feed Back On Perfomance

-Produk VS Jasa

 Good
s
 Servi

Terwujud dan dapat
dibawa-bawa.

Produk
(Tangible)


Dapat diproduksi
untuk persediaan.

Paket Produk
dan Jasa

Jasa
(Intangibl

Tak berwujud dan
dikonsumsi bersamaan
pada saat di produksi.
Disediakan pada saat
dibutuhkan.

b) -Sistem Produksi
Susu sapi

Pengasaman

(Fermentasi)

Bakteri / Asam

Pembentukan Dadih

Pengolahan dadih

Garam

Pematangan keju

(ripening)

3. a)- Jasa sebagai bagian dari produk, semua pembelian produk komsumen mencakup
KEJU
layanan (jasa) dan juga produk itu sendiri. Misalnya jika anda membeli sebuah mobil,
anda tidak hanya membeli produk melainkan juga jaminan (garansi) dan beberapa
jasa perawatan mobil tersebut.
- Produk sebagai bagian dari jasa, semua pembelian jasa konsumen mencakup produk

dan juga layanan itu sendiri. Misalnya prawatan dirumah sakit meliputi obat-obatan,
kain perban, flim rontgen dan sebagainya.

b) contoh jasa sebagai bagian dari produk : Perusahaan Handphone. Misalnya jika
anda membeli sebuah handphone, anda tidak hanya membeli produk melainkan juga
jaminan (garansi) dan beberapa jasa perawatan Handphone tersebut, misalnya
pemasangan anti gores handphone dan pemasangan berbagai macam aplikasi.
Contoh produk bagian dari jasa; Rumah Sakit. Misalnya perawatan dirumah sakit
meliputi obat-obatan, kain perban, film rontgen dan sebagainya.

4

a).YA, Saya Setuju Karena Kebanyakan perusahaan terkadang memulai usaha
mereka dengan konsep yang tidak berorientasi kemasa depan, Serta usaha mererka
hanya mengikuti trend tanpa pembaharuan untuk produk baru untuk pemasarannya.
Namun ada beberapa perusahaan yang tetap bertahan meski bersaing diera globalisasi
karena manajemen dari perusahaan memperikarakan untuk jangka panjang dengan
cara mengikuti perkembangan pasar.
b). Faktor yang menyebabkan penutupan pabrik
1. Teknologi proses yang tidak efisien

2. Kekurangan volume penjualan
3. Persaingan harga dengan teknologi yang cukup baik
4. Upah tenaga kerja tinggi
5. Persaingan harga
6. Kinrja dan atribut pesaing lebih unggul

Daftar Pustaka
http://babayuuu.blogspot.co.id/2012/11/definisi-manajemen-operasional.html
http://www.seputarilmu.com/2016/04/pengertian-tujuan-ciri-dan-4-fungsi.html