EFEKTIVITAS STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI BENTUK MUKA BUMI DAN Efektivitas Strategi Think Pair Share (Tps) Pada Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktivitas Penduduk Indonesia Kelas Vii Smp Negeri 1 Teras Boyolali.

EFEKTIVITAS STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS)
PADA MATERI BENTUK MUKA BUMI DAN
AKTIVITAS PENDUDUK INDONESIA
KELAS VII SMP NEGERI 1 TERAS BOYOLALI

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
pada Program Studi Pendidikan Geografi

Diajukan oleh:
Zainal Musthofa
A610110055

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

ii

iii


iv

MOTTO

“Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil. Kita baru yakin
kalau kita telah berhasil melakukanya dengan baik.”
(Evelyn Underhill)

“Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua.”
(Aristoteles)

“Belajar dari masa lalu, hidup untuk sekarang, dan berencana untuk hari esok.”
(Penulis)

“Tidak ada yang tidak mungkin jika dilakukan dengan sungguh-sungguh.”
(Penulis)

“Jangan tunda sampai besuk apa yang bisa engkau kerjakan hari ini.”
(Penulis)


v

PERSEMBAHAN
Dengan mengucap puji syukur kehadirat Allah SWT, karya ini penulis
persembahkan kepada:
1. Kedua orang tua saya, Bapak Tukino, S.Pd dan Ibu Sriwinarni, S.Pd yang
telah mendidik, membimbing, memberi kasih sayang, dan selalu mendoakan
saya untuk dapat menggapai cita-cita saya.
2. Kakak saya Eny Sulistyawati, S.Pd yang selalu mengingatkan saya untuk
selalu semangat dan sabar dalam menghadapi suatu masalah.
3. Keponakan saya Nadia Earlyta Arsyfa yang selalu bias memberikan
keceriaan sehingga dapat slalu bias mengobati kejenuhan.
4. Seseorang yang selalu memberikan dorongan, semangat dan selalu
menemani disaat senang ataupun susah, Enik Suryati.
5. HMP Pendidikan Geografi, PSMB Komunitas Biopori, dan BEM FKIP
Universitas

Muhammadiyah

Surakarta


2014

yang

telah

banyak

memberikan pengalaman bagi saya baik di lingkungan kampus maupun di
masyarakat.
6. Teman-teman angkatan 2011.

vi

ABSTRAK
Zainal Musthofa/A610110055. EFEKTIVITAS STRATEGI THINK PAIR SHARE
(TPS) PADA MATERI BENTUK MUKA BUMI DAN AKTIVITAS
PENDUDUK INDONESIA KELAS VII SMP NEGERI 1 TERAS BOYOLALI.
Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah

Surakarta, 2015.
SMP Negeri 1 Teras beralamat di Jalan Solo-Semarang, dan berada di desa Teras,
Kecamatan Teras, Kabupaten Boyolali. Penggunaan strategi pembelajaran sangat
diperlukan dalam proses pembelajaran karena dapat memberikan suasana kelas
menjadi lebih aktif dan tidak monoton dalam pembelajaranya sehingga siswa akan
lebih aktif dan hasil pembelajaran juga akan sesuai dengan apa yang diinginkan.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan strategi Think Pair
Share (TPS) pada materi bentuk muka bumi dan aktivitas penduduk Indonesia
Kelas VII SMP Negeri 1 Teras Boyolali. Metode penelitian adalah eksperimen
dengan populasi siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Teras Boyolali sebanyak 227
siswa yang terbagi kedalam Kelas VII A-VII G. Kelas eksperimen dalam
pembelajaranya menggunakan strategi Think Pair Share (TPS) sedangkan kelas
kontrol dalam pembelajaranya menggunakan metode yang konvnsional. Ketujuh
kelas tersebut diambil lima kelas sebagai kelas eksperimen dan dua kelas sebagai
kelas kontrol. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa (1) Penggunaan strategi
Think Pair Share (TPS) pada materi bentuk muka bumi dan aktivitas penduduk
Indonesia pada Kelas VII SMP Negeri 1 Teras Boyolali menunjukkan
peningkatan nilai rata-rata hasil pembelajaran siswa sebesar 14,65 yaitu dari hasil
nilai rata-rata Pre Tes 70,10 meningkat menjadi 84,75 pada hasil nilai rata-rata
Post test nya. (2)Berdasarkan hasil uji Mann Whitney menunjukkan tidak ada

perbedaan antara kelas eksperimen dengan kelas kontrol, namun jika dilihat dari
peningkatan hasil pembelajaran pada kelas eksperimen menunjukkan peningkatan
hasil nilai rata-rata pembelajaran siswa sebesar 14,65 sedangkan nilai rata-rata
pada kelas kontrol hanya 10,62 maka peningkatan nilai rata-rata hasil
pembelajaran siswa kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan pada kelas
kontrol.
Kata kunci: Strategi Think Pair Share (TPS), peningkatan hasil pembelajaran.

vii

KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat,
hidayah dan inayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan
judul ”EFEKTIVITAS STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI
BENTUK MUKA BUMI DAN AKTIVITAS PENDUDUK INDONESIA
KELAS VII SMP NEGERI 1 TERAS BOYOLALI”.
Dalam menyusun skripsi ini penulis banyak menerima masukan, saran,
bimbingan, dorongan serta nasehat dari berbagai pihak. Maka dengan segala
kerendahan hati penghargaan yang tulus penulis menyampaikan ucapan

terimakasih kepada:
1. Bapak Drs. Suharjo, M.S. selaku Ketua Program Studi Pendidikan
Geografi yang telah banyak memberikan pelayanan dan pengarahan untuk
para mahasiswa.
2. Bapak R. Muh. Amin Sunarhadi, S.Si.,MP. selaku pembimbing yang telah
memberikan bimbingan dan pengarahan dari awal hingga akhir penulisan
skripsi ini.
3. Bapak Jaka Santosa, M.Pd selaku Kepala sekolah di SMP Negeri 1 Teras
Boyolali.
4. Bapak Baharudin Syaiful Anwar, Bapak Coirul Amin, Bapak Dahroni,
Bapak Miftahul Arozaq, Ibu Azizah Susilowati, Ibu Ari Diniati yang telah
banyak memberikan ilmu selama ini.

viii

5. Semua pihak yang telah membantu terselesaikanya penulisan skripsi ini,
yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
Akhirnya semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para
pembaca pada umumnya dan penulis pada khususnya.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.


Surakarta,

Januari 2015

Penulis

ix

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL..................................................................................

i

HALAMAN PERNYATAAN ...................................................................

ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ........................................


iii

HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................

iv

HALAMAN MOTTO ................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................

vi

ABSTRAK .................................................................................................

vii

KATA PENGANTAR ...............................................................................


viii

DAFTAR ISI ..............................................................................................

x

DAFTAR TABEL ......................................................................................

xii

DAFTAR GAMBAR .................................................................................

xiii

BAB I PENDAHULUAN ..........................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah ...........................................................


1

B. Identifikasi Masalah .................................................................

7

C. Pembatasan Masalah ................................................................

7

D. Perumusan Masalah..................................................................

8

E. Tujuan Penelitian......................................................................

8

F. Manfaat Penelitian....................................................................


9

BAB II LANDASAN TEORI ....................................................................

10

A. Tinjauan Pustaka ......................................................................

10

B. Kerangka Penelitian .................................................................

20

C. Hipotesis ...................................................................................

23

x

BAB III METODE PENELITIAN.............................................................

24

A. Tempat dan Waktu Penelitian ..................................................

24

B. Populasi ....................................................................................

25

C. Variabel Penelitian ...................................................................

26

D. Teknik Pengumpulan Data .......................................................

27

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ...............................

32

F. Teknik Analisis Data ................................................................

34

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ...................................................

36

A. Deskripsi Data ..........................................................................

36

B. Pengujian Analisis ....................................................................

50

C. Analisis Data dan Pengujian Hipotesis ....................................

55

D. Pembahasan Hasil Analisis Data ..............................................

61

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN ..............................

67

A. Simpulan...................................................................................

67

B. Implikasi ...................................................................................

67

C. Saran .........................................................................................

68

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Jadwal Penelitian......................................................................

24

Rabel 2.2 Indikator Soal Test .....................................................................

29

Tabel 4.1 Data Siswa 5 Tahun Terakhir.....................................................

38

Tabel 4.2 Uji Validitas Instrumen Soal Tes SMP Negeri 2
Banyudono ...............................................................................

51

Tabel 4.3 Hasil Uji Reabilitas soal Pilihan Ganda dan Soal
Essay ........................................................................................

52

Tabel 4.4 Uji Normalitas Soal Pilihan Ganda dan Soal
Essay ........................................................................................

53

Tabel 4.5 Uji Wilcoxon Soal Pilihan Ganda dan Essay .............................

54

Tabel 4.6 uji Mann Whitney pada kelas eksperimen dan
kelas kontrol .............................................................................

xii

54

DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1 Peta kawasan rawan bencana gempa bumi di
Jawa Tengah ..........................................................................

3

Gambar 2.1 Kerangka Penelitian ...............................................................

21

Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran ...............................................................

22

Gambar 4.1 Peta Letak Sekolah SMP Negeri 1 Teras ...............................

37

Gambar 4.2 Kegiatan Pre Test pada Kelas VII B ......................................

48

Gambar 4.3 Kegiatan Pre Test pada Kelas VII D ......................................

48

Gambar 4.4 Kegiatan Post Test pada Kelas VII F .....................................

48

Gambar 4.5 Kegiatan Post Test pada Kelas VII E .....................................

48

Gambar 4.6 Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen pada
Kelas VII F ............................................................................

49

Gambar 4.7 Kegiatan Pembelajaran Kelas Kontrol pada
Kelas VII D ...........................................................................

49

Gambar 4.8 Kegiatan Diskusi Siswa pada Kelas VII C .............................

49

Gambar 4.9 Kegiatan Diskusi Siswa pada Kelas VII G.............................

49

Gambar 4.10 Presentasi Siswa pada Kelas VII F .......................................

49

Gambar 4.11 Presentasi Siswa pada Kelas VII C ......................................

49

xiii

Gambar 4.12 Grafik Nilai Rata-Rata Rata-Rata Hasil
Pembelajaran Soal Pilihan Ganda Kelas
Eksperimen ...........................................................................

56

Gambar 4.13 Grafik Nilai Rata-Rata Presentase Hasil
Pembelajaran Soal Essay Kelas Eksperimen ........................

56

Gambar 4.14 Grafik Nilai Rata-Rata Hasil Pembelajaran
Pre Test dan Post Test Kelas Eksperimen.............................

57

Gambar 4.15 Grafik Nilai Rata-Rata Hasil Pembelajaran
Soal Pilihan Ganda Kelas Kontrol ........................................

58

Gambar 4.16 Grafik Nilai Rata-Rata Hasil Pembelajaran
Soal Essay Kelas Kontrol......................................................

59

Gambar 4.17 Grafik Nilai Rata-Rata Hasil Pembelajaran
Pre Test dan Post Test Kelas Kontrol ...................................

xiv

60

Dokumen yang terkait

Perbandingan hasil belajar biologi dengan menggunakan metode pembelajaran cooperative learning tipe group investigation (GI) dan think pair share (TPS)

1 5 152

Perbedaan hasil belajar biologi siswa menggunakan model Rotating Trio Exchange (RTE) dengan Think Pair Share (TPS) pada konsep virus

1 7 181

EFEKTIVITAS STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI BENTUK MUKA BUMI DAN Efektivitas Strategi Think Pair Share (Tps) Pada Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktivitas Penduduk Indonesia Kelas Vii Smp Negeri 1 Teras Boyolali.

0 3 14

PENDAHULUAN Efektivitas Strategi Think Pair Share (Tps) Pada Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktivitas Penduduk Indonesia Kelas Vii Smp Negeri 1 Teras Boyolali.

0 4 9

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR AND SHARE ( TPS ) MATA PELAJARAN IPS DENGAN Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair And Share (Tps) Mata Pelajaran IPS Dengan Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktifitas Penduduk

0 2 10

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR AND SHARE ( TPS ) MATA PELAJARAN IPS Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair And Share (Tps) Mata Pelajaran IPS Dengan Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktifitas Penduduk Di Indon

0 3 13

BAB I Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair And Share (Tps) Mata Pelajaran IPS Dengan Materi Bentuk Muka Bumi Dan Aktifitas Penduduk Di Indonesia Siswa Kelas VII Di SMP Muhammadiyah 8 Surakarta.

0 3 5

Artikel Publikasi:EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI JUMLAH DAN PERTUMBUHAN PENDUDUK KELAS VIII SMP NEGERI 3 KARTSURA.

0 4 16

EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADAMATERI JUMLAH DAN PERTUMBUHAN PENDUDUK EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI JUMLAH DAN PERTUMBUHAN PENDUDUK KELAS VIII SMP NEGERI 3 KARTSURA.

0 3 16

PENDAHULUAN EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI JUMLAH DAN PERTUMBUHAN PENDUDUK KELAS VIII SMP NEGERI 3 KARTSURA.

0 2 6