Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAN
FRAKSI DAUN SINTRONG (Crassocephalum crepidioides
(Benth.) S. Moore) TERHADAP BAKTERI Escherichia coli
DAN Staphylococcus aureus
ABSTRAK
Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) adalah
sejenis tumbuhan suku Compositae, kandungan kimia daun sintrong adalah
saponin, flavonoida dan polifenol yang berkhasiat sebagai obat bisul. Di Afrika
selain dimanfaatkan sebagai sayuran, daun sintrong juga digunakan sebagai bahan
obat tradisional; di antaranya untuk mengatasi gangguan perut, sakit kepala, dan
luka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakterisasi, golongan senyawa
kimia dan aktivitas antibakteri ekstrak etanol, fraksi n-heksana, etilasetat dan air
daun sintrong Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore terhadap bakteri
Staphylococcus aureus dan Escherichia coli.
Metode penelitian ini dilakukan secara eksperimental dengan tahapan
penelitian yaitu pengambilan bahan tumbuhan, identifikasi, pembuatan simplisia,
karakterisasi simplisia, skrining fitokimia, pembuatan ekstrak dan pengujian
aktivitas antibakteri. Pengujian aktivitas antibakteri dengan metode difusi
menggunakan kertas cakram (Uji Kirby-Bauer). Parameter yang diamati yaitu
diameter zona hambat pertumbuhan bakteri Staphylococcus aureus dan
Escherichia coli di area kertas cakram.

Hasil uji aktivitas antibakteri diperoleh fraksi etilasetat yang memiliki
efektivitas terkuat, dengan konsentrasi 50 mg/ml memberikan diameter daerah
hambat (16,37 mm) terhadap bakteri Escherichia coli dan konsentrasi 25 mg/ml
memberikan diameter daerah hambat (14,38 mm) terhadap Staphylococcus
aureus. Ekstrak etanol efektif pada konsentrasi 75 mg/ml (14,26 mm) terhadap
bakteri Escherichia coli dan konsentrasi 75 mg/ml (14,36 mm) Staphylococcus
aureus. Fraksi air kurang efektif menghambat pertumbuhan bakteri Escherichia
coli dan Staphylococcus aureus. Fraksi n-heksana tidak memiliki efektivitas
menghambat pertumbuhan bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus.
Kata kunci: Daun Sintrong, Antibakteri, Staphylococcus aureus, Escherichia coli.

vi
Universitas Sumatera Utara

ANTIBACTERIAL ACTIVITY TEST OF ETHANOL EXTRACT AND
FRACTION OF SINTRONG LEAVES (Crassocephalum crepidioides
(Benth.) S.Moore) AGAINST Escherichia coli AND
Staphylococcus aureus BACTERIA
ABSTRACT
Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) is a type of

plant Compositae tribes, sintrong leaves chemical constituents are saponins,
flavonoids and polyphenols are efficacious as a cure ulcers. In Africa in addition
used as a vegetable, sintrong leaves also be used as traditional medicine; among
them to cope with stomach disorders, headache, and injury. The purpose of this
research was to know about characteristic, determinan of cemical compounds
group and antibacterial activity of ethanol extract, n-heksana fraction, etylacetat
fraction and water fraction of sintrong leaves against Staphylococcus aureus and
Escherichia coli bacteria.
This research method was done experimentally by research stage, namely
making materials plant, identification, manufacture, characterization,
determination the class of chemical compounds of simplex, manufacture extract
and antibacterial activity tested. Test of antibacterial activity by agar diffusion
method used paper disc (Kirby-Bauer Test). Parameters measured were inhibition
zone of Staphylococcus aureus and Escherichia coli bacterial growth.
Antibacterial activity test results obtained ethylacetate fraction which has
the strongest effectiveness, with concentration of 50 mg/ml provides inhibition
area diameter (16.37 mm) against Escherichia coli bacteria and a concentration of
25 mg/ml provides inhibition area diameter (14.38 mm) to Staphylococcus aureus.
The ethanol extract concentration of 75 mg/ml (14.26 mm) of the bacterium
Escherichia coli and the concentration of 75 mg/ml (14.36 mm) Staphylococcus

aureus. Fraction of water is less effective at inhibiting the growth of bacteria
Escherichia coli and Staphylococcus aureus. Fraction of n-hexane has no efficacy
to inhibit the growth of bacteria Escherichia coli and Staphylococcus aureus.
Key word: Sintrong leaves, Antibacterial, Staphylococcus aureus, Escherichia coli.

vii
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Uji Aktivitas AntiBakteri Ekstrak n-Heksan Dan Etilasetat Serta Etanol Dari Talus Kappaphycus alvarezii (Doty) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

4 78 71

Uji Aktivitas Antibakteri Fraksi N-Heksana, Etilasetat Dan Etanol Rumput Laut Coklat (Sargassum Polycystum C.Agardh) Terhadap Bakteri Escherichia Coli Dan Staphylococcus Aureus

5 45 83

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Ceplukan (Physalis minima L.) Terhadap Bakteri Shigella dysenteriae, Escherichia coli Dan Salmonella typhimurium

21 148 72

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Binara Dan Ekstrak Etanol Daun Ulam-Ulam Terhadap Bakteri Staphylococcus Aureus Dan Escherichia Coli

8 82 96

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

20 95 81

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

6 17 15

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

0 2 5

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

0 2 12

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

0 0 3

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi Daun Sintrong (Crassocephalum crepidioides (Benth.) S. Moore) Terhadap Bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

2 10 23