Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory T1 362011073 BAB IV

BAB IV
GAMBARAN UMUM WILAYAH SURUH

4.1 Sekilas Tentang Suruh
Suruh merupakan wilayah yang strategis karena menjadi pusat
pemerintahan kecamatan. Hal ini merupakan peluang bagi masyarakatnya untuk
mengembangkan daerah mereka secara optimal. Suruh terletak di dataran sedang (
medium) sehingga memiliki temperatur udara yang sejuk dan alam yang cukup
subur, serta berada pada jalur strategis karena dilalui kendaraan menuju ke dan
dari kota Salatiga (Buku Data Strategis Kecamatan Suruh, 2014:1).

Gambar 4.1 Peta Letak Kecamatan Suruh
Sumber : Buku Data Strategis Kecamatan Suruh Th. 2014
Berdasarkan kondisi geografisnya, Kecamatan Suruh memiliki luas
wilayah sebesar 64 km2 dengan jumlah penduduk mencapai 60.286 ribu jiwa serta
24

kepadatan penduduk mencapai 942/ km2 . Untuk batas-batas wilayahnya,
Kecamatan Suruh berbatasan dengan Kecamatan Tengaran di sebelah barat,
berbatasan dengan Kecamatan Boyolali di sebelah Timur, dan di sebelah Utara
berbatasan dengan Kecamatan Bancak serta di sebelah Selatan berbatasan dengan

Kecamatan Susukan ( Buku Data Strategis Kecamatan Suruh, 2014: 2).

4.2 Sarana Pendidikan di Kecamatan Suruh
Berdasarkan data yang diperoleh dalam Buku Strategis Kecamatan Suruh
tahun 2014, maka banyaknya sarana pendidikan di Kecamatan Suruh adalah
sebagai berikut :

25

Tabel 4.2 Banyaknya Sarana Pendidikan (Sekolah Negeri dan Swasta)
Menurut Desa/ Kelurahan Tahun 2013
Sumber : Buku Data Strategis Kecamatan Suruh Tahun 2014
Data tahun 2013 menunjukkan bahwa terdapat sebanyak 47 TK swasta, 35
SD Negeri, 23 SD Swasta, 3 SMP Negeri dan 5 SMP swasta. Sementara itu untuk
data sarana pendidikan setingkat SMU, SMK dan Akademi atau Perguruan Tinggi
akan disajikan pada tabel di bawah ini.

Tabel 4.3 Banyaknya Sarana Pendidikan (Sekolah Negeri dan Swasta)
Menurut Desa/ Kelurahan Tahun 2013
Sumber : Buku Data Strategis Kecamatan Suruh Tahun 2014

Pada tabel di atas menunjukkan bahwa terdapat sebanyak 2 SMU negeri
dan 2 SMK swasta, sedangkan untuk Akademi atau Perguruan Tinggi belum
terdaftar atau belum ada data. Sementara itu untuk data sarana pendidikan
26

setingkat Sekolah Luar Biasa, Pondok Pesantren dan Madrasah diniyah akan
disajikan pada tabel di bawah ini.

Tabel 4.4 Banyaknya Sarana Pendidikan (Sekolah Negeri dan Swasta)
Menurut Desa/ Kelurahan Tahun 2013
Sumber : Buku Data Strategis Kecamatan Suruh Tahun 2014
Data pada tahun 2013 menunjukkan bahwa terdapat sebanyak 13 Pondok
Pesantren dan 19 Madrasah Diniyah, sedangkan untuk data Sekolah Luar Biasa
tidak terdapat data jumlah sekolah tersebut.

27

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory T1 362011073 BAB I

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory T1 362011073 BAB II

0 0 12

T1 362011073 BAB III

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory T1 362011073 BAB V

0 1 22

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory T1 362011073 BAB VI

0 0 2

T1 362011073 Daftar Pustaka

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Penggunaan Internet pada Siswa MAN Suruh terhadap Perilaku Belajar Ditinjau Menggunakan Learning and Communication Theory

0 0 17

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Tingkat Penggunaan ICT ( Information Communication and Technology ) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI Bahasa Di SMA Kristen 1 Salatiga T1 BAB IV

0 0 8

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Destilasi Menggunakan Tenaga Surya T1 BAB IV

0 1 14