PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS KEMANDIRIAN DAN KEJUJURAN SISWA Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten.

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA
BERBASIS KEMANDIRIAN DAN KEJUJURAN SISWA
DI SMK NEGERI 1 JOGONALAN KLATEN

TESIS

Diajukan Kepada
Program Studi Magister Manajemen Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk
Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh
Gelar Magister Pendidikan

Oleh :
Dewi Yuningrih
NIM : Q. 100100 166
PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN
PROGRAM PASCA SARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012
i


NOTA PEMBIMBING

Prof, Dr. Bambang Setiaji
Dosen Program Studi Magister Pendidikan
Program Pascasarjana
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Nota Dinas
Hal : Tesis Saudara Dewi Yuningrih
Kepada Yth.
Ketua Program Studi Magister Pendidikan
Program Pascasarjana
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Assalamu’alaikum wr. wb.
Setelah membaca, meneliti, mengoreksi, dan mengadakan perbaikan seperlunya
terhadap Tesis Saudara :
Nama
: Dewi Yuningrih
NIM
: Q 100100166
Konsentrasi

: Manajemen Sistim Pendidikan
Judul
: Pengelolaan Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian
Dan Kejujuran Siswa Di SMK Negeri Jogonalan Klaten
Dengan ini kami menilai tesis tersebut dapat disetujui untuk diajukan dalam
sidang ujian tesis pada Program Studi Magister Pendidikan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Wassalamu’alalikum wr. wb.
Surakarta, Desember 2012
Pembimbing

ii

iii

iv

v

MOTTO


Sesungguhnya berkata benar menuntun pelakunya kepada kebajikan dan
sesungguhnya kebajikan menuntun pelakunya ke surga. Seseorang
senantiasa berkata benar dan sehingga di catat di sisi Allah sebagai
seorang yang benar.
(Sabda Rosullulloh dalam HR. Bukhari 6094 dan Muslim 2607
melalui sahabat ‘Abdullah Bin Mas’ud)

Kemandirian dan Kejujuran adalah kunci keberhasilan
(Penulis)

vi

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan kepada :
1. Orang tuaku tersayang
2. Suamiku Abdul Kohar
3. Anakku Akbar Miftah Djaluaji
4. Almamaterku


vii

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mendiskripsikan karakteristik
pembelajaran Matematika berbasis kemandirian dan kejujuran siswa di SMK N 1
Jogonalan Klaten. (2) Untuk mendiskripsikan karakteristik kegiatan guru dalam
pembelajaran Matematika berbasis Kemandirian dan Kejujuran siswa di SMK
Negeri 1 Jogonalan Klaten. (3) Untuk mendiskripsikan kegiatan siswa dalam
pembelajaran Matematika berbasis Kemandirian dan Kejujuran siswa di SMK
Negeri 1 Jogonalan Klaten. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif
dengan menggunakan desain penelitian etnografi. Tempat penelitian di SMK
Negeri 1 Jogonalan Klaten. Teknik pengumpulan data dengan observasi,
wawancara dan studi lapangan. Teknik analisis data menggunakan teknik
triangulasi, member check dan pernyataan yang terus menerus guna pengkajian
lanjut. Hasil penelitian ini adalah (1) Semakin maksimal pengelolaan
pembelajaran matematika berbasis kemandirian dan kejujuran siswa dalam
sikap, waktu pelaksanaan, komitmen, tujuan, manfaat dan target, maka siswa
menyadari bahwa kemandirian dan kejujuran dapat membentuk kepribadian

yang kompeten, ulet, mandiri, jujur sehingga dapat diaplikasikan dalam
lingkungan sekolah dan masyarakat (2) Semakin aktif guru membimbing,
member keteladanan, berkomitmen dalam pengelolaan pembelajaran
matematika berbasis kemandirian dan kejujuran, maka siswa akan
mengaplisikasikan sikap mandiri dan jujur di lingkungan sekolah, keluarga, dan
masyarakat serta dilingkungan kerja (3) semakin siswa menyadari dan
mengaplisikasikan sikap mandiri dan jujur dalam kegiatan belajar mengajar maka
siswa akan mempunyai kecerdasan intelektual dan kecerdasan kepribadian yang
bermanfaat di dalam berwirausaha dan persaingan di era globalisasi.
Kata kunci : Pembelajaran Matematika Kemandirian dan Kejujuran

viii

ABSTRACT

The purpose of this study was (1) to describe the characteristics of selfreliance based mathematics learning and honesty of students in SMK N 1
Jogonalan Klaten. (2) To describe the characteristics of the teacher in the
learning activities based on the independence and honesty Mathematics
students at SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten. (3) To describe the activities of
students in learning mathematics based on independence and honesty of

students in SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten. This type of research uses qualitative
research with ethnographic research design. Religious studies at SMK Negeri 1
Jogonalan Klaten. Data collection techniques with observation, interviews and
field studies. Data analysis techniques using triangulation techniques, member
check and statement continued to study further.The results of this study were (1)
The maximum of math-based learning management independence and honesty
of students in attitude, execution time, commitment, purpose, benefits and
targets, the students realize that the independence and honesty can form a
competent personality, hard working, independent, honest so can be applied in
the school environment and community (2) The active teachers guide, member
exemplary, committed in math-based learning management independence and
honesty, then students will to aplicate independent and honest attitude in the
school, families, and communities and working environment (3) the students
realize and to aplicate independent attitude and honest in teaching and learning
activities the students will have the intelligence and personality of useful
intelligence in entrepreneurship and competition in the era of globalization.
Keywords: Mathematics Learning Independence and Honesty

ix


DAFTAR ISI
Halaman
JUDUL .............................................................................................................. i
NOTA PEMBIMBING ........................................................................................ ii
LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING ............................................................ iii
PERNYATAAN KEASLIAN TESIS ........................................................................ iv
MOTTO ............................................................................................................. v
PERSEMBAHAN ............................................................................................... vi
ABSTRAK ........................................................................................................... vii
ABSTRACT ......................................................................................................... viii
DAFTAR ISI ....................................................................................................... ix
KATA PENGANTAR ........................................................................................... x
BAB I

PENDAHULUAN ............................................................................... 1
A. Latar Belakang Penelitian ........................................................ 1
B. Fokus Penelitian ...................................................................... 7
C. Tujuan Penelitian ..................................................................... 8
D. Manfaat Penelitian .................................................................. 9
E.


BAB II

Daftar Istilah ............................................................................ 10

KAJIAN TEORI .................................................................................. 12
A. Pengelolaan Pembelajaran ...................................................... 12
B. Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran
………………………………………………………………………………………………..13
x

C. Penelitian Terdahulu ............................................................... 17
BAB III

METODE PENELITIAN ...................................................................... 24
A. Jenis dan Desain Penelitian ..................................................... 24
B. Lokasi Penelitian ...................................................................... 25
C. Kehadiran Peneliti .................................................................... 25
D. Data, Sumber Data, dan Narasumber ..................................... 27
E. Teknik Pengumpulan Data ....................................................... 30

F. Teknik Analisis Data ................................................................. 32
G. Keabsahan Data ....................................................................... 33

BAB IV

PAPARAN DATA DAN TEMUAN HASIL PENELITIAN
A. Paparan Data ........................................................................... 35
1.

Karakteristik Pengelolaan Pembelajaran Matematika
Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa di SMK Negeri
1 Jogonalan Klaten,. ........................................................... 35

2.

Karakteristik

kegiatan

guru


dalam

Pembelajaran

Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa
di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten,..................................... 46
3.

Karakteristik

kegiatan

siswa

dalam

Pembelajaran

Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa

di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten,..................................... 52
B. Temuan Hasil Penelitian .......................................................... 57

xi

1.

Karakteristik Pengelolaan Pembelajaran Matematika
Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa di SMK Negeri
1 Jogonalan Klaten,. ........................................................... 57

2.

Karakteristik kegiatann guru dalam Pembelajaran
Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa
di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten,..................................... 60

3.

Karakteristik

kegiatan

siswa

dalam

Pembelajaran

Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa
di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten,..................................... 61
BAB V

PEMBAHASAN DAN TEORI HASIL PENELITIAN ................................ 63
A. Pembahasan ............................................................................ 63
B. Teori Hasil Penelitian…………………………………………………………….69

BAB VI

PENUTUP ........................................................................................ 71
A. Simpulan .................................................................................. 71
B. Implikasi ................................................................................... 74
C. Saran ........................................................................................ 75

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

xii

KATA PENGANTAR
Alhamdulillah dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang
telah melimpahkan rahmat taufiq dan hidayah-Nya, sehingga penulisan tesis
yang berjudul “Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran
Siswa di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten” dapat terselesaikan dengan baik dan
lancar.
Penulis menyadari bahwa penyusunan tesis ini dapat selesai atas bantuan
baik material maupun spiritual dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis
menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus kepada berbagai pihak yang telah
membantu :
1.

Prof, Dr. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta dan dosen pembimbing I yang telah memberikan saran dan
bimbingan kepada penulis untuk mengikuti kuliah dan menyusun tesis
dengan baik di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2.

Prof. Dr. Khudzahifah Dimyati, SH., M.Hum, selaku Direktur Program
Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan
kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kuliah di Program Pascasarjana
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3.

Prof. Dr. Budi Murtiyasa, M.Kom, Ketua Program Pascasarjana Manajemen
Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan
ijin pada penulis untuk melakukan penelitian.

xiii

4.

Prof. Dr. Sutama, M.Pd, sekretaris program Program Pascasarjana
Manajemen Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah
memberikan ijin pada penulis untuk melakukan penelitian.

5.

Drs. Sofyan Anif, M.Si selaku Dosen Pembimbing 2 yang telah memberikan
saran serta petunjuk sehingga penulisan tesis dapat terselesaikan.

6.

Drs. Supardi, MM, selaku Kepala SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten yang telah
memberikan kesempatan penelitian sehingga tesis dapat terselesaikan
dengan baik.

7.

Segenap Dosen dan Staf Program Pascasarjana Manajemen Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu
pengtetahuan dan pelayanan administrasi demi kelancaran dan kesukseasan
penyelesaian studi.

8.

Kedua orang tuaku serta suami dan anakku yang telah memberikan doa
restu, bimbingan dan kasih sayang, semangat sehingga penulisan tesis dapat
terselesaikan dengan baik.

9.

Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tesis ini,
yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

xiv

Penulis menyadari bahwa penulisan tesis ini masih banyak kekurangan,
oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi
penyempurnaan tesis ini. Semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis,
pembaca dan semua pihak yang terelevansi di bidang pendidikan.
Surakarta, Desember 2012
Penulis

xv

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA SMP DENGAN MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH.

0 1 55

KEJUJURAN DAN KETIDAKJUJURAN AKADEMIK PADA SISWA SMA YANG BERBASIS AGAMA Kejujuran dan Ketidakjujuran Akademik pada Siswa SMA yang Berbasis Agama.

0 2 15

PENINGKATAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN PEMBELAJARAN Peningkatan Kemandirian Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Pembelajaran Attention Relevance Confidence Satisfaction (ARCS) (PTK Pembelajaran Matematika Siswa Kelas V

0 2 17

PENINGKATAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA Peningkatan Kemandirian Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Pembelajaran Attention Relevance Confidence Satisfaction (ARCS) (PTK Pembelajaran Matematika Siswa Kelas VIII MTs Negeri Surak

0 0 14

PENDAHULUAN Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten.

0 1 11

ARTIKEL PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA Pembelajaran Matematika Berbasis Kemandirian dan Kejujuran Siswa di SMK Negeri 1 Jogonalan Klaten.

0 2 15

KONTRIBUSI KEDISIPLINAN BELAJAR, KEMANDIRIAN BELAJAR, DAN KEJUJURAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR Kontribusi Kedisiplinan Belajar, Kemandirian Belajar, Dan Kejujuran Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII Semester II SMP Muhammadiyah

0 0 18

KONTRIBUSI KEDISIPLINAN BELAJAR, KEMANDIRIAN BELAJAR, DAN KEJUJURAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR Kontribusi Kedisiplinan Belajar, Kemandirian Belajar, Dan Kejujuran Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII Semester II SMP Muhammadiyah

0 0 16

PENINGKATAN KEMANDIRIAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI GUIDED NOTE TAKING Peningkatan Kemandirian Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Melalui Strategi Guided Note Taking Berbasis Tutor Sebaya (Ptk Pembelajaran Matematika Pada Lingk

0 0 16

Kejujuran dan kedisiplinan belajar kemandirian

0 0 10