Sistem Penelusuran Koleksi Bahan Pustaka pada Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi

SISTEM PENELUSURAN KOLEKSI BAHAN PUSTAKA
PADA PERPUSTAKAAN UMUM KOTA TEBING TINGGI

Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk
memperoleh gelar Ahlimadya ( A. Md )

Disusun Oleh :

Tri Bintang Soaduon Panjaitan
132201039

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU BUDAYA
PROGRAM STUDI D3 PERPUSTAKAAN
MEDAN

2017

Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PERSETUJUAN


JudulKertasKarya :

Sistem Penelusuran Koleksi Bahan Pustaka pada
Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi

Oleh

:

Tri Bintang Soaduon Panjaitan

NIM

:

132201039

Dosen Pembimbing


:

Drs. Belling Siregar, M.Lib

NIP

:

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Dosen Pembaca

:


Hotlan Siahaan, S.Sos, M.I.Kom

NIP

:

197803312005012003

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PENGESAHAN


Judul Kertas Karya :

Sistem Penelusuran Koleksi Bahan Pustaka pada
Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi

Oleh

:

Tri Bintang Soaduon Panjaitan

NIM

:

132201039

Dekan

:


Dr. Budi Agustomo MS

NIP

:

1960080519870310010

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Ketua Prodi

:


Dra. Zaslina Zainuddin, M.Pd

NIP

:

195704071986032001

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Segala Puji Syukur dipanjatkan kepada Tuhan YME karena berkat dan
rahmat Nya sehingga penulis dapat menyelesaikanKertasKarya yang berjudul
“Sistem Penelusuran Koleksi Bahan Pustaka pada Perpustakaan Umum Kota
Tebing Tinggi”, merupakan salah satu syarat untuk mendapat gelar Amd (Ahli
Madya) dalam program studi D III Perpustakaan, Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara.
Penulis menyadari bahwa dalam kertas karya ini masih banyak terdapat
kesalahan dan kekurangan. Hal ini disebabkan masih sangat terbatasnya
pengetahuan dan pengalaman penulis. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan
saran dalam membangun pengembangan pengentahuan dikemudian hari. Dalam
penulisan kertas karya ini, penulis juga menyadari ada banyak bantuan dan
dukungan dari berbagai pihak sehingga penulis dapat menyelesaikan kertas karya
ini baik berupa bimbingan maupun petunjuk yang tidak ternilai harganya serta
waktu yang telah disempatkan untuk membantu penyusunan kertas karya ini.
Melalui tulisan ini penulis mengucapkan terimaksih yang sebesar-besarnya
kepada:
1. Teristimewa penulis mengucapkan terimakasih tak terhingga kepada yang
terkasih Ayahanda drg. John Effendi Panjaitan, Ibunda Dra. Eva Netty
Simanjuntak, S.Pd, M.Pd, yang telah banyak memberikan dukungan
secara moral dan materi


yang luarbiasa baik dalam masa mengikuti

pendidikan, dan dapat memahami emosional penulis dalam

proses

mengerjakan Tugas Akhir ini serta doa yang selalu dipanjatkan
kepadaTuhan YME.
2. Kepada Saudara Kandung Binsar Surya Dharma Panjaitan yang
berperandalam memahami kendala-kendala yang dihadapi penulis dalam
proses pengerjaan Tugas Akhir serta dukungan yang hangat dalam
menghadapi semua kendala tersebut.
3. Teristimewa penulis mengucapkan terima kasih kepada (+) Pdt Pulistin
Sianipar, Sm.Th yang semasa hidupnya selalu memberikan dukungannya

i
Universitas Sumatera Utara

4.


selama ini kepada penulis. Terima kasih sudah menjadi ayah yang baik
untuk anak-anaknya.

5. Bapak Dr. Budi Agustomo MS, selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara.
6. Ibu Dra. Zazlina Zainuddin, M.Pd, selaku Ketua Program Studi
Perpustakaan D-III Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.
7. Drs. Belling Siregar, M.Lib, selaku Dosen Pembimbing yang telah
meluangkan waktu dan pemikiran serta bimbingan yang sangat berguna
bagi penulis.
8. Ibu Hotlan Siahaan, S.Sos, M.I.Kom, selaku Dosen Pembaca yang telah
meluangkan waktu serta pikiran serta bimbingan yang sangat berguna bagi
penulis.
9. Seluruh Staf Pengajar atau Dosen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi
Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.
10. Seluruh Pihak Perpustakaan Kota Tebing Tinggi terimakasih atas waktu
serta saran dalam membantu menyelesaikan tugas akhir.
11. Penulis juga mengucapkan terimaksih terkhusus kepada sahabat tercinta
Vina Elga Sembiring, Fernando Simanihuruk, JosuaManurung, Dita Rinti

br kaban, Ade Natalia br Ginting, Christian Wenzel Sinaga yang selalu
membantu dan mendukung penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan
tugas akhir ini.
12. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman Ardiansyah
Panggabean, Heri Sirait, Gunawan Nababan, Riza Akunta,

David

Hutauruk, Bella Anggreani Simanjorang yang telah menjadi teman
terhebat dari masa perkuliahan sampai dalam penyusunan Tugas Akhir ini.
Semoga kita dapat berteman selamanya dan sukses dalam kehidupan kita
nanti.
13. Kepada teman-teman seperjuangan stambuk 2013 yang tidak dapat
disebutkan satu-persatu, terimakasih atas dukungan serta kerja tim yang
hebat .

ii
Universitas Sumatera Utara

14. Adik-adik stambuk 2014 dan 2015 yang tidak dapat disebutkan namanya

satu-persatu, terimakasih atas dukungan yang telah diberikan kepada
penulis.
15. Kepada Alumni Ilmu Perpustakaan yang telah memberikan sedikit waktu
serta saran kepada penulis dalam penulisan Tugas Akhir ini yang namanya
tidak bisa disebutkan satu-persatu.
16. Dan terakhir Penulis mengucapkan terimakasih kepada orang terdekat,
terkasih, tersayang, dan terbawel Rika Talenta Yohana Sirait yang selalu
mengingatkan dan selalu mendukung penulis dalam segala hal, sehingga
penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

Dan akhir kata penulis mengucapkan banyak terimakasih dan penulis berharap
semoga kertas karya ini dapat berguna dan bermanfaat bagi siapapun yang
membacanya.

Medan, Januari 2017

Penulis

Tri Bintang Soaduon Panjaitan
NIM : 132201039

iii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
Halaman Judul
Lembar Persetujuan
Lembar Pengesahan
Kata Pengantar....................................................................................................i
Daftar Isi ..............................................................................................................iv
Daftar Gambar ..................................................................................................vi
Daftar Tabel .......................................................................................................vii

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ................................................................1
1.2 Tujuan Penulisan ...........................................................................3
1.3 Manfaat Penulisan ..........................................................................3
1.4 Metode Pengumpulan Data ............................................................4
1.5 Ruang Lingkup Penulisan ...............................................................4

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Perpustakaan Umum ......................................................................5
2.1.1 Tujuan Perpustakaan Umum ................................................6
2.1.2 Fungsi Perpustakaan Umum .................................................9
2.1.3 Tugas Perpustakaan Umum ..................................................11
2.2 Koleksi Perpustakaan Umum ........................................................11
2.2.1Jenis Koleksi ..........................................................................11
2.2.2Pemilihan Bahan Pustaka ......................................................14
2.3 Pengolahan Bahan Pustaka .............................................................16
2.3.1Pengatalogan Deskriptif ........................................................19
2.3.2Pengatalogan Subjek .............................................................20
2.4 Sarana Penelusuran........................................................................21
2.4.1 Katalog.................................................................................22
2.5 Prosedur Penelusuran ....................................................................27
2.6 Cara Penelusuran Koleksi..............................................................31

iv
Universitas Sumatera Utara

2.7 Strategi Penelusuran .......................................................................41

BAB III SISTEM PENELUSURANKOLEKSI BAHAN PUSTAKA PADA
PERPUSTAKAAN UMUM KOTA TEBING TINGGI
3.1 Sejarah PerpustakaanUmum Kota Tebing Tinggi ....................... 43
3.2 Visi dan Misi ............................................................................... 44
3.2.1 Tujuan dan Sasaran Visi dan Misi45
3.3 Struktur Organisasi Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi .....45
3.4 Koleksi Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi ..................... 48
3.5 Jumlah Peminjaman Buku Perpustakaan.......................................48
3.6 Peningkatan Jumlah Koleksi Buku Perpustakaan .........................49
3.7 Peningkatan Jumlah Kunjungan Kesitus Web Perpustakaan ........50
3.8 Sistem Penelusuran Koleksi Bahan Pustaka Melalui OPAC ........51
3.8.1 Alasan Pemakaian OPAC di Perpustakaan ..........................55
3.8.2Fasilitas Tambahan Dalam Penelusuran MelaluiOPAC ........56
3.8.3Hambatan-hambatan
Pengunjung

yang

dialami

Perpustakaan ......................................................57

BAB lV KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan ....................................................................................58
4.2 Saran ..............................................................................................58

DAFTAR PUSTAKA ..........................................................................................59

v
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.

Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi...................................44

Gambar 2.

Struktur Organisasi Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi ..46

Gambar 3.

Pencapaian Koleksi Buku Pada Perpustakaan Umum
Kota Tebing Tinggi .....................................................................50

Gambar 4.

OPAC ..........................................................................................51

vi
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel 1.

Data Pegawai Perpustakaan Umum Kota Tebing Tinggi ...........47

Tabel 2.

Jumlah Peminjaman Buku Perpustakaan Umum Kota Tebing
Tinggi ..........................................................................................48

vii
Universitas Sumatera Utara