Perancangan Sistem informasi Reservasi S

Makalah
Rekaya Perangkat Lunak
“Sistem Informasi Reservasi Sewa Kamar Hotel Berbasis Web pada Hotel Grand Arya”

Oleh :
(1310000019)

M. Ridwan Rambe

(1310000024)

Memiliki

1

Transaksi

Id_Tamu**

Irfannur Diah


Id_Tamu*

Id_Type**

Jurusan Teknik Informatika
Kamar

Mem
punyai

N Pemesanan

Id_Kamar*

1

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
1

1

Kategori

Id_Kamar**

Id_Member*

Member

1

Mela
kukan

Mem
punyai

T.A. 2015/2016

1


MEDAN

Id_Type*

Id_Member**

N

UNIVERSITAS POTENSI UTAMA

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Pada era globalisasi ini perkembangan teknologi dan informasi yang begitu pesat,
khususnya dunia komputer dan internet. Komputer saat ini merupakan kebutuhan
manusia dalam melakukan berbagai kegiatan, ditambah dengan adanya teknologi
informasi dan internet yang semakin berperan penting di dalam dunia pekerjaan.
Penggunaan teknologi informasi yang tepat, maka akan dihasilkan informasi yang tepat
dan akurat sesuai dengan kebuutuhan sehingga keputusan dapat diambil dengan cepat.
Yakni dengan internet sebagai sebuah jaringan online global tanpa batas yang
menyediakan berjuta jenis informasi. Sejalan dengan perkembangan teknologi yang

semakin maju, banyak hotel-hotel yang menggunakan fasilitas internet dalam sistem
pemesanan kamar. Hal ini disebabkan karena metode ini dipandang memiliki beberapa
keuntungan lain bila dibandingkan dengan sistem pemesanan kamar secara langsung atau
manual, yang mana akan mempengaruhi perilaku dari hotel tersebut baik dari segi
manajemen maupun pemesanan dan layanan informasi yang diberikan. Hotel Grand Arya
sebagai salah satu hotel di kawasan Aceh Tamiang merupakan hotel yang sedang
berkembang dan terus berupaya untuk meningkatkan layanan serta standar kualitas hotel
dari berbagai sisi antara lain sisi pemanfaatan teknologi informasi. Selama ini, sistem
sewa kamar yang ada di Hotel Grand Arya masih dilakukan dengan cara melakukan
pencatatan buku reservasi sehingga sistem tersebut perlu dibenahi. Dari beberapa sistem
yang dinilai perlu dibenahi adalah sistem pemesanan reservasi sewa kamar baik dari segi
sistem check-in dan sistem check-out. Sistem tersebut perlu dibenahi dengan sistem baru
yang terkomputerisasi berbasiskan web yang dinilai lebih efektif dan efisien.
B. Rumusan Masalah
Berdasakan pada latar belakang masalah yang telah diungkapkan sebelumnya,
maka permasalahan pokok yang dibahas adalah bagaimana membangun sistem informasi
reservasi sewa kamar hotel online di Hotel Grand Arya agar lebih mudah untuk
digunakan (user friendly) dalam mengelola data - data pemesanan dan rekap arsip yang
ada.


C. Batasan Masalah
Dalam penyusunan ini, masalah-masalah yang dibahas diberikan batasan atau ruang
lingkup, yaitu:
1) Sistem ini terbatas pada pengelolaan informasi mengenai pemesanan kamar yang ada
di Hotel Grand Arya.
2) Sistem reservasi kamar dibagi menjadi dua bagian, yaitu :
a)
Reservasi Tidak Langsung yaitu ketika pelanggan melakukan reservasi
b)

melalui website hotel dengan melakukan prosedur reservasi.
Reservasi Langsung yaitu ketika pelanggan melakukan reservasi di

komputer hotel dengan inputan data receptionist.
3) Reservasi tidak langsung hanya dapat dilakukan setelah pengguna atau pengunjung
web mendaftarkan diri sebagai pelanggan dan melakukan login dengan identitas
pelanggan di Hotel Grand Arya.
4) Tagihan hanya terbatas pada tagihan sewa kamar saja, tanpa melibatkan tagihan
restorasi, laundry dan sebagainya.
D. Tujuan

Tujuan yang hendak dicapai dalam makalah ini adalah membuat suatu sistem
informasi

untuk

membantu

memudahkan

proses

pemesanan

kamar

yang

terkomputerisasi, membantu perhitungan pembayaran yang harus dibayar oleh tamu,
mengetahui persediaan kamar yang kosong dan mengetahui jumlah keuntungan yang di
dapatkan setiap bulan.

E. Manfaat
Adapun beberapa manfaat yang diharapkan dari perancangan di makalah ini adalah
Pelanggan
Data_Pemesanan

Status_Kamar

Kwitansi CheckOut

Kwitansi Pembayaran

sebagai berikut :
1. Bagi Penulis
Penulis dapat menganalisa dan merancang sebagai modal latihan dan pengaplikasian
ilmu pengetahuan yang dimiliki, yang telah didapat di mata kuliah Rekayasa

Perangkat Lunak
ini dalamCek
merancang
sistem informasi pemesanan kamar hotel.

Data_Tamu
Data
Data_Kamar
Kamar
2. Bagi HotelInfo_Kamar
Grand Arya Pemesanan
Kamar
a) Sebagai media promosi hotel, sehingga dapat lebih dikenal oleh berbagai pihak
Data_Tamu

Tamu
luar. Data Kamar & Data_Tamu
b) Mempermudah pihak pengelola hotel dalam mengelola data pemesanan (booking)

Data_Kamar
Catat Data
Pemesanan
kamar Buat
oleh pelanggan.Pesan & Data
Kwitansi

Data_Pemesanan
Tamu
F. DFD (Data Flow
Diagram)
ChekOut
Catat Kwitansi

Buat
Laporan
Pemesanan

Data_Tamu
Buat
Kwitansi
Data_Pembaya
Pembayaran

ran
Data_Pembaya
ran

Data_Pemesanan
Data_Tamu
Data_Kamar

Maneger

Pembayaran

Data Flow Diagram yang sedang berjalan

Data_Tamu

Data_Pemesanan

Proses
Transaksi

Proses
Daftar
Member


Kamar
Data_
Tamu

Member

Data_
Member
Data_Member

Data_Kamar

Pesanan
Lap_Pemesanan

Pembayaran

Bukti_Transaksi

Bukti_Transaksi

Data_Tamu

Data_Kamar

User

Data_Pemesanan

Proses
Pemesanan
Langsung

Proses
Pemesanan
Online Data_
Pemesanan
Data_Pemesanan

Data_Transaksi
Proses
CheckOut

Transaksi

Data_CheckOut

Lap_Transaksi

Proses
Laporan
Lap_Pemesanan &
Lap_Transaksi
Maneger

Data Flow Diagram yang akan dibuat

Member
*Id_Member
Password
Username
Nama
Alamat
G. Relationship
Tanggal_Lahir
Kota
Provinsi
Kode_Pos
Nomor_HP
Email
No_Identitas

Pemesanan
*Id_Tamu
**Id_Member
**Id_Kamar
No_Identitas
Tgl_Reservasi
Tgl_CheckIn
Tgl_CheckOut
Hari
Pesan
Total_Biaya

Kamar
*Id_Kamar
**Id_Type
Status_Kamar
No_Kamar
Lantai

Kategori
Transaksi
**Id_Tamu
No_Transaksi
Tgl_Transaksi

*Id_Type
Type_Kamar
Fasilitas
Gambar
Harga

Kategori

Id_Type*

Id_Member*

Member

1

1

Mem
punyai

Mela
kukan

1

1
Kamar

Id_Kamar*

Mem
punyai

N

1

Id_Type**

Id_Tamu*

N Pemesanan

Id_Kamar**

Id_Member**

H. ERD (Entity Relationship Diagram)
Memiliki

1

Id_Tamu**

Transaksi