HUBUNGAN ANTARA PENALARAN MORAL DENGAN PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA DI Hubungan Antara Penalaran Moral dengan Perilaku Seks Bebas Pada Remaja Di SMK I Jumantono.

HUBUNGAN ANTARA PENALARAN MORAL DENGAN
PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA DI
SMK 1 JUMANTONO KARANGANYAR

SKRIPSI
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Mencapai Derajat
Sarjana-S1 Bidang Psikologi dan Fakultas Psikologi
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:
WAWAN FINDRA PRATAMA
F 100 040 096

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014 
 

HUBUNGAN ANTARA PENALARAN MORAL DENGAN
PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA DI
SMK 1 JUMANTONO KARANGANYAR


SKRIPSI
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Mencapai Derajat
Sarjana-S1 Bidang Psikologi dan Fakultas Psikologi
Universitas Muhammadiyah Surakarta
 
 

Oleh:
WAWAN FINDRA PRATAMA
F 100 040 096

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014
iii

HUBUNGAN ANTARA PENALARAN MORAL DENGAN PERTLAKU
SEKS BEBAS PADA REMAJA DI SMK 1 JUMANTONO


KARANGANYAR

Yang diajukan oleh:

WAWAN FINDRA PRATAMA

NIM : F 100 040 096

Telah disetujui untuk dipertahankan

di depan Dewan Penguji

Telah disetujui oleh:

M.Si, PrrD

T anggal, I 5 Septemb er 201 4

SURAT PERNYATAAN


B i smill

ahirrahmanirrohim

Yang bertanda tangan dibawah ini

:

Nama

WAWAN FINDRA PRATAMA

NIM

F 100 040096

Fakultas/Jurusan

PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA


Judul

HUBUNGAN ANTARA PENALARAN MORAL DENGAN

PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA

DI SMK I

JUMANTONO KARANGANYAR
Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang

pemah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di perguruan Tinggi, dan
sepanjang sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah

ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah ini
dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Demikian surat pernyataan


ini

saya buat dengan segala kesungguhan.

Apabila dilain waktu ditemukan hal-hal yang bertentangan dengan pernyataan saya,
maka saya bersedia menerima konsekuensinya.

Surakarta,26 November 201 4

Yang menyatakan
:raEtERRt Ne.l
TEMPEI, W

fua"
1V

finara pratama)
085725049001

MOTTO


“Mengetahui kekurangan diri sendiri adalah tangga buat mencapai cita-cita,
berusaha terus untuk mengisi kekurangan adalah keberanian luar biasa”
(Prof. Dr. Hamka)
“Sebuah perjalanan seribu mil dimulai dengan satu langkah”
(Russel Crowe)

v

PERSEMBAHAN

Penulis persembahkan skripsi ini kepada :

9 Kedua orang tua yang selalu membimbing
dan mendoakan
9 Istri

dan

anak


dukungan dan doa
9 Almamater

vi

yang

selalu

memberi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh
Penulis memanjatkan puji syukur kepada Allah SWT. yang telah memberikan
rahmat, taufik dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi yang berjudul: “Hubungan Antara Penalaran Moral Dengan
Perilaku Seks Bebas Pada Remaja Di SMK Jumantono Karanganyar”.
Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh

gelar Sarjana Psikologi S-1 Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Penulis dalam menyusun skripsi ini menemui hambatan dan halangan. Berkat
dorongan dan bantuan dari berbagai pihak, hambatan dan halangan yang ditemui
dalam penulisan skripsi ini dapat teratasi. Oleh sebab itu, dalam kesempatan ini
penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat:
1. Bapak Taufik, S.Psi, M.Si, PHD., selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas
Muhammadiyah Surakarta serta pembimbing utama yang telah memberikan ijin
penelitian dan dengan sabar bersedia meluangkan waktu di sela-sela
kesibukannya untuk memberikan bimbingan dan petunjuk serta nasehatnasehatnya sampai terselesainya skripsi ini
2. Ibu Dra. Partini, M.Si., selaku penguji I dan pembimbing akademik yang
senantiasa memberikan saran dan masukan selama penulis menyelesaikan
skripsi. Terimakasih untuk selalu menyebarkan energi positif dan pencerahan.
vii

3. Ibu Santi Sulandari,

S.Psi., Selaku penguji

II


yang telah banyak memberikan

nasehat dan arahan selama penulis menyelesaikan skripsi. Terimakasih untuk
selalu memberikan semangat dan kasih sayang.

4.

Seluruh Pimpina4 staf pengajar dan staf karyawan dilingkurgan Fakultas
Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah membantu dalam
p

5.

engambilan data p enel itian.

Kepala Sekolah dan guru SMK Negeri 1 Jumantono, yang telah memberikan

ijin


dalam pelaksanaan penelitian dan telah memberikan banyak bantuan dalam
memberikan dafa-datakelengkapan dalam men)'usun skripsi ini.

6.

Kedua orang tua Bapak Sarsono dan

Ibu Sunami yang mendidik

membimbing penulis serta doa yang tiada henti

7. Istri

-

hentinya.

tercinta Mulyani dan dua anak tercinta Syahilla Aulya Salsabila yang

senantiasa selalu memberikan motivasi, semangat,

p

8.

dan

dan doanya

serta

engertiannya dalam menyelesaikan skip si ini.

Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah
membantu terselesaikannya skripsi ini.

Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih dan berharap Allah

SWT

membalas semua kebaikan yang telah diberikan kepada penulis. Semoga ku4'u
sederhana
Il'a

ss a

ini dapat memberikan hikmah dan manfaat bagi semua pihak

lamu' ola ikum

w r.w b

Surakartal 5 September 20 1 4

vill

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ..................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN.......................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................

iii

HALAMAN SURAT PERNYATAAN .........................................................

iv

HALAMAN MOTTO ..................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................

vi

KATA PENGANTAR ..................................................................................

vii

DAFTAR ISI................ ..................................................................................

ix

DAFTAR TABEL........ ..................................................................................

xii

DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................

xiii

ABSTRAKSI................ .................................................................................

xiv

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN ........................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah.........................................................

1

B. Tujuan Penelitian ...................................................................

5

C. Manfaat Penelitian .................................................................

6

LANDASAN TEORI ....................................................................

7

A. Perilaku Seks Bebas ...............................................................

7

1. Pengertian perilaku seks bebas ........................................

7

2. Akibat-akibat perilaku seks bebas ...................................

8

3. Aspek-aspek perilaku seks bebas ....................................

11

4. Faktor yang mempengaruhi perilaku seks bebas ............

15

ix

B. Penalaran Moral ....................................................................

21

1. Pengertian penalaran moral .............................................

21

2. Tahapan dalam penalaran moral ......................................

23

3. Aspek penalaran moral ...................................................

26

C. Hubungan Penalaran Moral dengan Perilaku seks Bebas .....

29

D. Hipotesis ................................................................................

31

BAB III METODE PENELITIAN ..............................................................

32

A. Identifikasi Variabel Penelitian ..............................................

32

B. Definisi Operasional Variabel Penelitian ...............................

32

C. Subjek Penelitian ...................................................................

33

D. Metode dan Alat Pengumpulan Data .....................................

34

E. Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur ………....…………….

37

F. Metode Analisis Data .............................................................

39

BAB IV. LAPORAN PENELITIAN ……………………………………..

40

A. Orientasi Kancah Penelitian ...................................................

40

B. Persiapan Pengumpulan Data ..................................................

42

1. Penyusunan Alat Pengumpul Data ....................................

42

2. Pelaksanaan Try Out ..........................................................

44

3. Pelaksanaan Skoring ..........................................................

45

4. Perhitungan Validitas dan reliabilitas ................................

45

5. Penyusunan skala berdasarkan validitas aitem (aitem total
correlation) .......................................................................

47

C. Pelaksanaan Penelitian ............................................................

48

1. Penentuan Subjek Penelitian .............................................
x

48

2. Pengumpulan Data .............................................................

49

3. Pelaksanaan Skoring ..........................................................

50

D. Uji Asumsi ...............................................................................

50

1. Uji Normalitas Sebaran .....................................................

50

2. Uji Linieritas Hubungan ....................................................

51

E. Analisis Data ...........................................................................

51

1. Hasil Uji Hipotesis.............................................................

51

2. Sumbangan Efektif ............................................................

52

3. Rerata .................................................................................

52

F. Pembahasan .............................................................................

53

BAB V. PENUTUP
A. Kesimpulan ...............................................................................

58

B. Saran .........................................................................................

58

DAFTAR PUSTAKA ....................................................................................

62

LAMPIRAN ..................................................................................................

65

xi

DAFTAR TABEL

Tabel

Halaman

1.

Tahapan Perkembangan Moral Seseorang ....................................... .......

2.

Relasi antara Kemampuan Berpikir (Kognisi), Kemanpuan Berpikir sosial

25

(Kognisi sosial), dan Moral Reasoning ..................................................

28

3.

Blue Print Penalaran Moral.......................................................................

35

4.

Blue Print Perilaku Seks bebas.................................................................

36

5.

Kategori Reliabilitas..................................................................................

38

6.

Jumlah Siswa SMK N I Jumantono ........................................................

42

7.

Blue Print Penalaran Moral ……………………………………………..

43

8.

Blue Print Skala Perilaku seks bebas ………………………………..…..

44

9.

Subjek untuk Try Out ………………………………………………..…..

44

10. Komposisi Aitem Skala Penalaran Moral …………………………..…..

46

11. Komposisi Aitem Skala Perilaku seks bebas ………………………..…..

47

12. Hasil Validitas dan Reliabilitas ………………………….…………..…..

47

13. Sebaran aitem Skala Kemampuan Pemecahan Masalah Belajar Matematika
yang Validitas Tinggi …………………………………….…………..…..

48

14. Sebaran aitem Skala Perilaku seks bebas yang Memiliki Validitas Tinggi

48

15. Jumlah Siswa SMK N I Jumantono ………………………..………..…..

49

16. Kategorisasi dan Prosentase Penalaran Moral ……………..………..…..

53

17. Kategorisasi dan Persentase Perilaku seks bebas …………….……..…..

53

 

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Uji Validitas dan Reliabilitas Perilaku Seks Bebas ...............

65

Lampiran 2

Uji Validitas dan Reliabilitas Penalaran Moral .....................

83

Lampiran 3

Hasil Penelitian ......................................................................

96

Lampiran 4

Norma Kategorisasi ...............................................................

104

Lampiran 5

Surat Ijin dan Surat Keterangan Penelitian ............................

106

xiii

ABSTRAK
Hubungan Antara Penalaran Moral dengan
Perilaku Seks Bebas Pada Remaja Di SMK I Jumantono

Salah satu fenomena kehidupan remaja yang sangat menonjol adalah
terjadinya peningkatan minat dan motivasi terhadap seksualitas. Hubungan seksual
yang dilakukan remaja sekarang ini semakin memprihatinkan, karena perilaku
kebebasan seks dari tahun ke tahun semakin meningkat. Perilaku seks bebas pada
remaja semakin meningkat, salah satu faktor yang mempengaruhi perilaku seks
bebas pada remaja yaitu kemampuan berpikir yang terkait dengan proses penalaran
dalam mengambil suatu keputusan.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) Hubungan antara
penalaran moral denga perilaku seks bebas pada remaja. 2) Peran penalaran moral
terhadap perilaku seks bebas pada remaja. 3) Tingkat penalaran moral dan perilaku
seks bebas pada remaja.
Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah penalaran
moral dan perilaku seks bebas. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa
SMK Negeri 1 Jumantono yang berjumlah 675 orang, sampel dalam penelitian ini
pada siswa yang pernah atau memiliki pacar dan jumlahnya diambil sebanyak 30%
= 67,5 dibulatkan menjadi 70 siswa. Pengumpulan data dalam penelitian ini dengan
menggunakan skala, alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala
penalaran moral dan skala perilaku seks. Analisis data dalam penelitian ini
menggunakan korelasi product moment.
Berdasarkan hasil penelitian tentang hubungan antara penalaran moral
dengan perilaku seks bebas pada remaja dengan subjeknya siswa SMK Negeri 1
Jumantono, Karanganyar dapat diperoleh kesimpulan, sebagai berikut: (1) Ada
hubungan negatif yang sangat signifikan antara penalaran moral denga perilaku sek
bebas pada remaja. Artinya, semakin tinggi penalaran moral maka semakin rendah
perilaku seks bebas pada subjek. Sebaliknya semakin rendah penalaran moral, maka
semakin tinggi perilaku seks bebas subjek. (2) Peran penalaran moral terhadap
perilaku sek bebas pada remaja sebesar 0,117 atau 11,7%. Hal ini berarti masih
terdapat beberapa variabel lain yang mempengaruhi perilaku seks bebas sebesar
88,3% diluar variabel penalaran moral. (3) Tingkat penalaran moral tergolong tinggi
dengan rerata empirik (ME) sebesar 93,36 dan rerata hipotetik (MH) sebesar 70.
Hasil kategori perilaku seks bebas tergolong sedang dengan rerata empirik (ME)
sebesar 75,93 dan rerata hipotetik (MH) sebesar 90
Kata kunci : Penalaran moral dan perilaku seks bebas

xiv