HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X MAN LIMA PULUH TAHUN AJARAN 2013/2014.

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN
KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN PRESTASI
BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X MAN
LIMA PULUH TAHUN AJARAN
2013/2014

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi
Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan

Oleh

WAHYUDI
NIM.7102141046

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2014


KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim,
Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat, kasih sayang, dan karunia-nya yang senantiasa melindungi dan menyertai
peneliti dalam penulisan dan menyusun skripsi yang berjudul “Hubungan Antara
Perhatian Orang Tua dan Kemandirian Belajar Siswa dengan Prestasi Belajar
Ekonomi Siswa Kelas X MAN Lima Puluh Tahun Ajaran 2013/2014.
Skripsi ini merupakan hasil pemikiran penulis secara ilmiah yang
dibangun berdasarkan teori-teori dan penelitian dilapangan. Skripsi ini diajukan
sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Stara Satu
(S-1) Jurusan Pendididikan Ekonomi Program Studi Pendidikan Tata Niaga
Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan.
Dalam penulisan skripsi ini penulis banyak menerima bimbingan dan
dorongan dari berbagai pihak. Untuk itu dengan segala kerendahan dan ketulusan
hati peneliti ingin mengucapkan terima kasih kepada :
1.

Bapak prof. Dr. Ibnu Hajar, M.Si selaku Rektor Universitas Negeri Medan.


2.

Bapak Drs. Kustoro Budiarta, ME selaku Dekan Fakultas Ekonomi.

3.

Bapak Drs. Thamrin, M.Si selaku pembantu Dekan 1 Fakultas Ekonomi
sekaligus Pembimbing Skripsi saya yang telah banyak meluangkan waktu

i

untuk memberikan bimbingan, arahan, serta saran dalam proses penyelesaian
skripsi ini.
4.

Bapak Dr. Arwansyah, M.Si selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ekonomi
beserta seluruh staf pegawainya.

5.


Bapak Dr. M. Fitri Rahmadana, SE, M.Si selaku Ketua Program Studi
Pendidikan Tata Niaga .

6.

Seluruh Dosen Pendidikan Ekonomi beserta seluruh pegawai Fakultas
Ekonomi Universitas Negeri Medan.

7.

Seluruh anak Bidik Misi yang selalu memberikan motivasi dan saran kepada
penulis.

8.

Ibu Dra. Refiyenti, M.Si selaku kepala Sekolah MAN Lima Puluh beserta
guru mata pelajaran ekonomi Ibu Yuni Susanti, SPd, dan Ibu Nurhasana, SE,
serta guru-guru dan para staf tata usaha.

9.


Secara khusus dan teristimewa kepada kedua orang tuaku tercinta Ibu Ngatini
dan ayah Mingan yang selalu penulis banggakan atas jerih payah beliau
merawat, mendidik, serta memperjuangkan penulis hingga seperti saat ini.
Beserta Kakak-kakakku, Abang iparku dan beserta Adik-adikku tersayang
Sri Rahayu dan Fitri Rahmadani.

10. Buat yang terspesial dan juga teristimewa, adinda Rahmi yang cukup bersabar
dalam mendampingi, memberikan semangat dan motivasi kepada peneliti
dalam penulisan skripsi ini.

ii

11. Buat teman-teman kelas aku, Amin, Engki, Endi, Boris, Firman, Roma, Alex,
Ade, Ryan, Daniel, dan semua anak kelas A Reg yang telah menjadi teman
terbaik penulis baik diwaktu senang maupun susah.
12. Buat temen kos bang Pangeran Batubara, bang Siddik,bang Sahrial, Choir,
Ricca, Bukhori, dan bang Miladri yang selalu memberikan motivasi kepada
penulis.
13. Kepada seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu yang

telah membantu penulis dalam penyelesaian skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk
itu segala kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat penulis harapkan
dari pembaca. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih.

Medan,

Agustus 2014

Penulis

WAHYUDI
NIM. 7102141046

iii

ABSTRAK
WAHYUDI. NIM : 7102141046. Hubungan Antara Perhatian Orang Tua
dan Kemandirian Belajar Siswa dengan Prestasi Belajar Ekonomi Siswa
Kelas X MAN Lima Puluh Tahun Ajaran 2013/2014. Skripsi. Jurusan

Pendidikan Ekonomi, Program Studi Pendidikan Tata Niaga, Fakultas
Ekonomi, Universitas Negeri Medan 2014.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perhatian
orang tua dan kemandirian belajar siswa dengan prestasi belajar ekonomi siswa
kelas X MAN Lima Puluh Tahun Ajaran 2013/2014.
Penelitian ini dilaksanakan di MAN Lima Puluh Tahun Ajaran 2013/2014
bulan juni 2014 dengan jumlah populasi 70 siswa yang terdiri dari 2 kelas yaitu X
IPS-1 dan X IPS-2 dengan teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini ialah
dengan menggunakan sampel jenuh ( sensus ), dimana dalam teknik tersebut
seluruh populasi dijadikan menjadi sampel karena populasi yang hendak diteliti
tersebut jumlahnya kurang dari 100 orang. Teknik pengumpulan data yang
digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, dokumentasi, dan angket.
Variabel perhatian orang tua (X1) berhubungan positif dan signifikan
secara parsial dengan prestasi belajar ekonomi dengan nilai sig < α yaitu
0,013

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PERHATIAN ORANG TUA DAN KETERSEDIAAN FASILITAS BELAJAR DIRUMAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2009/2010

2 12 78

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PERHATIAN ORANG TUA DAN KETERSEDIAAN FASILITAS BELAJAR DIRUMAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2009/2010

0 7 13

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI SD NEGERI DI KECAMATAN TEMANGGUNG KOTATEMANGGUNG

2 60 212

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA, CARA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS X JURUSAN AKUNTANSI SMK SWASTA SUB RAYON 01.26 BANDARLAMPUNG

0 11 79

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA, CARA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS X JURUSAN AKUNTANSI SMK SWASTA SUB RAYON 01.26 BANDARLAMPUNG

1 11 16

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN CARA BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMAN 1 LABUHAN RATU LAMPUNG TIMUR SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012/2013

1 18 77

KORELASI ANTARA KEBIASAAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X MAN BANDING AGUNG OKU SELATAN TAHUN PELAJARAN 2012-2013

1 39 47

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 GEDUNG AIR KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2014/2015

18 98 79

ANALISIS PENGARUH GAYA BELAJAR DAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA SE KECAMATAN PURBALINGGA TAHUN AJARAN 20152016 DENGAN MOTIVASI BELAJAR SEBAGAI VARIABE

2 25 238

HUBUNGAN ANTARA KOHESIVITAS TEMAN SEBAYA DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI IPS SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN

0 1 11