Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada
PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar
Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni
Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara (USU) Medan
Jl. Dr. Mansur, No.7, Medan

ABSTRAK
Cyberloafing merupakan perilaku karyawan yang menggunakan akses internet perusahaan
selama jam kerja untuk mengakses berbagai situs yang tidak berhubungan dengan pekerjaan
dan mengirim e-mail pribadi. Gaya kepemimpinan transaksional berfokus pada hubungan
pertukaran antara pemimpin dengan karyawan untuk memenuhi kebutuhannya masingmasing. Penelitian ini mengukur peranan gaya kepemimpinan transaksional terhadap perilaku
cyberloafing di Kantor Walikota Pematangsiantar. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh
PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar dengan jumlah sebanyak 156 orang. Data yang
diperoleh menggunakan Skala Cyberloafing yang dikembangkan oleh Lim dan Chen untuk
mengukur perilaku cyberloafing dan Skala Multifactor Leadership Questionnaire (MLQ)
Form 5x-Short yang dikembangkan oleh Bass dan Avolio untuk mengukur gaya
kepemimpinan transaksional. Hasil penelitian data secara parametrik dengan uji regresi linier
sederhana diperoleh r2 = 0,196, ρ = 0,000, dengan persamaan garis regresi Y= 23,621 +
0,407X. Dari persamaan garis regresi tersebut dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi gaya
kepemimpinan transaksional semakin tinggi pula frekuensi perilaku cyberloafing.
Kata Kunci: Cyberlaofing, Gaya Kepemimpinan Transaksional, PNS di Kantor Walikota

Pematangsiantar

i

The Impact of Transactional Leadership Style towards Cyberloafing Behaviour on the
civil servants in the Mayor Office in Pematangsiantar
Desima Verawaty Siregar and Siti Zahreni
Psychology Faculty of University Sumatera Utara (USU) Medan
Dr. Mansur 7, Medan

ABSTRACT
Cyberloafing is the behavior of employees who use company Internet access during
business hours to access many sites that are not related to work and personal e-mails.
The transactional leadership style focuses on exchange relationship between
leadership and followers to fulfill their own interest. This study measures the role of
transactional leadership style towards cyberloafing behavior in the Mayor's Office.
Subjects in this study were all civil servants in the Mayor Office in Pematangsiantar
with total of 156 people. Data obtained using Cyberloafing Scale developed by Lim
and Chen to measure behavioral cyberloafing and Scale Multifactor Leadership
Questionnaire (MLQ) 5x-Short Form developed by Bass and Avolio to measure the

transactional leadership style. Research results with test data parametric simple linear
regression r2 = 0.196, ρ = 0.000, the regression line equation Y = 23.621 + 0,407X. Of
the regression line can be concluded that the higher the transactional leadership style,
the higher the frequency cyberloafing behavior.
Keywords: Cyberloafing, Transactional Leadership Style, Civil Servants

ii

Dokumen yang terkait

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 8 13

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DENGAN KEPUASAN PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. MADU BARU YOGYAKARTA.

0 4 17

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL TERHADAP PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN DENGAN MOTIVASI SEBAGAI INTERVENING VARIABEL (Studi P

0 2 13

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

0 0 11

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

0 1 10

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

0 1 15

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

1 3 7

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Perilaku Cyberloafing pada PNS di Kantor Walikota Pematangsiantar Desima Verawaty Siregar dan Siti Zahreni

3 5 20

pengaruh gaya kepemimpinan transaksional. docx

0 0 1

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL dan

0 0 11