Implementasi Augmented Reality Dalam Pembuatan Media Informasi Wisata Sejarah Kota Medan Pada Platform Android

IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY DALAM PEMBUATAN
MEDIA INFORMASI WISATA SEJARAH KOTA MEDAN
PADA PLATFORM ANDROID

SKRIPSI

SUHAILI HAMDI
101401043

PROGRAM STUDI S1 ILMU KOMPUTER
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

i

PERSETUJUAN


Judul

: IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY DALAM
PEMBUATAN MEDIA INFORMASI WISATA SEJARAH
KOTA MEDAN PADA PLATFORM ANDROID

Kategori

: SKRIPSI

Nama

: SUHAILI HAMDI

Nomor Induk Mahasiswa

: 101401043

Program Studi


: S1 ILMU KOMPUTER

Fakultas

: ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Komisi Pembimbing

:

Pembimbing II

Pembimbing I

Ade Candra, ST, M.Kom

Dr. Poltak Sihombing, M.Kom

NIP. 19790904 200912 1 002


NIP. 19620317 199103 1 001

Diketahui/disetujui oleh
Program Studi S1 Ilmu Komputer
Ketua,

Dr. Poltak Sihombing, M.Kom
NIP. 19620317 199103 1 001

Universitas Sumatera Utara

ii

PERNYATAAN

IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY DALAM PEMBUATAN
MEDIA INFORMASI WISATA SEJARAH KOTA MEDAN
PADA PLATFORM ANDROID


SKRIPSI

Saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan
dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Agustus 2016

SUHAILI HAMDI
101401043

Universitas Sumatera Utara

iii

PENGHARGAAN

Segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini tepat waktu sesuai
dengan instruksi dan peraturan yang berlaku di Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi
Informasi serta shalawat dan salam penulis hadiahkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW.


Dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapat bantuan,
dukungan, dan bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin
mengucapkan rasa terima kasih dan penghargaan kepada:

1.

Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas Sumatera Utara.

2.

Bapak Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, M.Sc sebagai Dekan Fakultas Ilmu Komputer
dan Teknologi Informasi.

3.

Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom sebagai Ketua Program Studi S1 Ilmu Komputer.

4.


Ibu Dr. Maya Silvi Lydia, M.Sc selaku Sekretaris Program Studi Ilmu Komputer.

5.

Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom selaku Dosen Pembimbing I dan Bapak Ade
Candra, S.T, M.Kom selaku Dosen Pembimbing II, yang telah meluangkan waktu,
tenaga, dan pikiran dalam membimbing, mengarahkan, memotivasi, menasehati, serta
memberi semangat kepada penulis supaya dapat menyelesaikan skripsi ini.

6.

Bapak Drs. Agus Salim Harahap M.Si selaku Dosen Pembanding I dan Ibu Dian
Rachmawati S.Si, M.Kom selaku Dosen Pembanding II yang telah memberikan kritik
dan saran terhadap skripsi penulis.

7.

Seluruh staf pengajar dan pegawai Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi.

8.


Abangda Faisal Hamid yang telah banyak membantu penulis dalam melancarkan urusan
administrasi selama proses pengerjaan skripsi ini.

9.

Kedua orang tua penulis yang tercinta, ibunda Dra. Nurlisah dan ayahanda Drs. M.
Mahfud Hamdi M. AP serta abang, kakak dan adik tersayang, Nanda Mahlis Hamdi A.
Md, dr. Dania Rahmi, Rafiqa Hilyati S. IP, Sofwan Anshari yang selalu memberikan
motivasi dan doa untuk menyelesaikan skripsi ini.

10. Wanita yang penulis sayangi Dwi Suci Andini S.Pd yang selalu memberikan doa dan
dukungan dalam menyelesaikan skripsi ini.

Universitas Sumatera Utara

iv

11. Teman teman kepengurusan IMILKOM periode 2013 - 2014, Azizah Mei Sari S. Kom,
Novri Pramana Putra S. Kom, Nurhennida Br Sitepu S. Kom, Alfrid Iskandar R P S.

Kom, Dwi Rizki Ananda S. Kom, Farid Akbar S. Kom, Mego Suntoro S.Kom, Angga
Wiranda S.Kom, Gunalan Anggirasa S.Kom dan seluruh pengurus yang telah
memberikan motivasi bagi penulis untuk mengerjakan skripsi ini.
12. Sahabat dan rekan seperjuangan RHF (Rental House Family) M. Pristian, Arief Try
Hidayat S. Kom, Ali Huseini Siambaton S. Kom, Andri Agasi S. Kom, Yohanes
Silitonga S. Kom, Ahmad Rasyidi S. Kom, Sobirin S. Kom, Wahyu Eko Putra S. Kom,
Ivan Grace Halim S.Kom, Edo Affan S. Kom dan Fadly Herdika yang telah memberikan
semangat dan motivasi bagi penulis untuk mengerjakan skripsi ini.
13. Rekan – rekan seminar hasil Hengky PF Gulo, Abdul Rahman, Masliah, Sengli, Siti
Aisyah, Fanny, Nevo, Lili Anggraini yang telah berjuang bersama dan memberian
motivasi bagi penulis untuk mengerjakan skripsi ini.
14. Adik – adik stambuk 2011, Aditya Putra S. Kom, Abidah Novita S. Kom, Joshua Christy
S. Kom dan seorang teman komunitas Oki Prananto A.Md yang telah banyak membantu
penulis dalam mengerjakan skripsi ini.
15. Teman-teman seperjuangan stambuk 2010 yang terus memberikan dukungan serta
semangat bagi penulis dalam pengerjaan skripsi ini.

Universitas Sumatera Utara

v


Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memiliki banyak kekurangan, baik dari segi
teknik, tata penyajian ataupun dari segi tata bahasa. Oleh karena itu penulis bersedia
menerima kritik dan saran dari pembaca dalam upaya perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi
ini dapat bermanfaat bagi penulis dan pembaca, khususnya rekan-rekan mahasiswa lainnya
yang mengikuti perkuliahan di Universitas Sumatera Utara.

Medan, Agustus 2016
Penulis

Suhaili Hamdi

Universitas Sumatera Utara

vi

ABSTRAK

Kota Medan merupakan kota yang memiliki potensi besar dalam sektor pariwisatanya. Ada
banyak bidang pariwisata yang terdapat di kota Medan, salah satunya adalah wisata sejarah.

Sayangnya untuk bidang satu ini masih sedikit sekali media yang memberikan informasi
tentang wisata sejarah yang ada di kota Medan. Dalam hal ini perlu diciptakan sebuah media
yang dapat menampilkan informasi wisata sejarah yang ada di kota Medan. Augmented
Reality merupakan sebuah teknologi yang menggabungkan benda nyata dan maya di
lingkungan nyata, yang berjalan secara interaktif dalam waktu nyata. Pengimplementasian
Augmented Reality (AR) dalam pembuatan aplikasi yang menampilkan informasi mengenai
tempat – tempat wisata sejarah di kota Medan melalui smartphone berbasis Android akan
mempermudah wisatawan atau siapapun yang ingin mengunjungi tempat – tempat tersebut.
Gambar – gambar bangunan bersejarah tersebut akan dijadikan marker yang dibuat
menggunakan Vuforia SDK dan Unity 3D. Ketika marker terdeteksi akan menghasilkan
objek bangunan 3D yang ditampilkan pada layar smartphone berbasis Android.
Kata kunci: Augmented Reality, Unity 3D, Vuforia SDK, Android, Wisata Sejarah

Universitas Sumatera Utara

vii

IMPLEMENTATION OF AUGMENTED REALITY IN THE CREATION OF
MEDAN CITY HISTORICAL TOURISM INFORMATION MEDIA ON
ANDROID PLATFORM


ABSTRACT

Medan is a city that has great potential in the tourism sector. There are many fields of tourism
located in the city of Medan, one of them is historical tourism. Unfortunately, for this field
just a few media that provides information about historical tourism in Medan city. In this case
it’s necessary to create a media that provides information about historical tourism in Medan
city. Augmented Reality is a technology that combines the real and virtual objects in the real
environment, which is run interactively in real time. The implementation of Augmented
Reality (AR) in the creation of an application that displays information about the historical
tourism in the city of Medan via Android based smartphone will be easier for tourists or
anyone who wants to visit the places. The pictures of the historical buildings will be used as a
marker that created using Vuforia SDK and Unity 3D. When the marker is detected will
generate 3D building objects shown on screen Android-based smartphone.
Keywords: Augmented Reality, Unity 3D, Vuforia SDK, Android, Historical Tourism

Universitas Sumatera Utara

viii

DAFTAR ISI

Persetujuan
Pernyataan
Penghargaan
Abstrak
Abstract
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Daftar Lampiran

i
ii
iii
vi
vii
viii
x
xi
xiii

Bab 1 Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Batasan Masalah
1.4 Tujuan Penelitian
1.5 Manfaat Penelitian
1.6 Metodologi Peneltian
1.7 Sistematika penulisan

1
2
2
3
3
3
4

Bab 2 Landasan Teori
2.1 Augmented Reality
2.2 Marker
2.2.1 Marker Based Augmented Reality
2.2.2 Markerless Augmented Reality
2.3 Vuforia SDK
2.3.1 Arsitektur Vuforia
2.3.2 Multi Target Tracking
2.3.3 Natural Features Tracking
2.4 Unity 3D
2.5 Blender 3D
2.6 Benda 3 Dimensi
2.7 Android
2.8 Kota Medan
2.8.1 Wisata Sejarah Kota Medan
2.9 Penelitian yang Relevan

6
7
8
8
10
10
13
13
14
15
16
17
18
19
21

Bab 3 Analisis dan Perancangan Sistem
3.1 Analisis Sistem
3.1.1 Analisis Masalah
3.1.2 Analisis Kebutuhan Sistem
3.1.2.1 Persyaratan Fungsional
3.1.2.2 Persyaratan Non Fungsional
3.2 Pemodelan Visual Menggunakan Unified Modeling Language (UML)
3.2.1 Identifikasi Use Case Diagram
3.2.2 Identifikasi Activity Diagram

22
22
23
24
24
24
24
27

Universitas Sumatera Utara

ix

3.2.3 Identifikasi Sequence Diagram
3.3 Flowchart
3.4 Perancangan Antarmuka Aplikasi
3.4.1 Rancangan Halaman Main Menu
3.4.2 Rancangan PopUp About pada Tombol About
3.4.3 Rancangan Halaman Augmented Reality
3.4.5 Rancangan Halaman Augmented Reality Video
3.5 Perancangan Pembuatan Objek 3D pada Blender
3.6 Perancangan Pembuatan Marker untuk Sistem

28
28
31
31
32
32
34
34
36

Bab 4 Implementasi dan Pengujian
4.1 Implementasi
4.1.1 Implementasi Pembuatan Objek 3D
4.1.2 Implementasi Pembuatan Marker Menggunakan Vuforia
4.1.3 Implementasi Program
4.1.3.1 Program Untuk Zoom in dan Out
4.1.3.2 Program Untuk Rotate
4.2 Tampilan Aplikasi
4.2.1 Penginstalan Aplikasi
4.2.2 Halaman Splash Screen
4.2.3 Halaman Main Menu
4.2.4 Halaman Augmented Reality
4.2.5 Halaman Augmented Reality Video
4.2.6 Marker historicAR

38
38
39
40
41
41
42
42
43
43
44
46
47

4.3 Pengujian Aplikasi
4.3.1 Pengujian Black Box
4.3.1.1 Proses Tekan Tombol pada Halaman Main Menu
4.3.1.2 Proses Tekan Tombol About
4.3.1.3 Proses Tekan Tombol Pada Halaman
Augmented Reality
4.3.1.4 Proses Tekan Tombol Pada Halaman
Augmented Reality Video

48
48
48
49

4.4 Pengujian Objek
4.4.1 Pengujian Pendeteksian Objek
4.4.2 Pengujian Zoom In dan Out

50
50
51

4.5 Pengujian Marker
4.5.1 Pengujian Pencahayaan Pada Marker
4.5.2 Pengujian Jarak Antara Kamera dengan Marker

52
52
53

49
49

Bab 5 Kesimpulan dan Saran
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

55
55

Daftar Pustaka

56

Universitas Sumatera Utara

x

DAFTAR TABEL

Hal
Tabel 1. Hasil Penelitian Augmented Reality berbasis Android menggunakan
Unity 3D dan Vuforia SDK
Tabel 2. Spesifikasi Use Case Analisis Sistem
Tabel 3. Keterangan Bagian-Bagian Rancangan Halaman Main Menu
Tabel 4. Keterangan Bagian-Bagian Rancangan PopUp About
Tabel 5. Keterangan Bagian-Bagian Rancangan Halaman Augmented Reality
Tabel 6. Keterangan Bagian-Bagian Rancangan Halaman Augmented Reality
Video
Tabel 7. Keterangan Beberapa fitur dari Blender yang sering digunakan dalam
pembuatan objek 3D
Tabel 8. Hasil Pengujian Tekan Tombol pada Halaman Main Menu
Tabel 10. Hasil Pengujian Tekan Tombol About
Tabel 11. Hasil Pengujian Tekan Tombol pada Halaman Augmented Reality
Tabel 12. Hasil Pengujian Tekan Tombol pada Halaman Augmented Reality
Video

21
26
31
32
33
34
35
48
49
49
50

Universitas Sumatera Utara

xi

DAFTAR GAMBAR

Hal
Gambar 2.1 Reality Virtuality Continum
Gambar 2.2 Contoh Marker Based Augmented Reality
Gambar 2.3 Contoh Markerless Augmented Reality
Gambar 2.4 Gambaran Kerja Vuforia SDK
Gambar 2.5 Diagram Rendering Unity 3D
Gambar 3.1 Diagram Ishikawa Untuk Analisis Masalah
Gambar 3.2 Use Case Diagram Analisis Sistem
Gambar 3.3 Activity Diagram Sistem
Gambar 3.4 Seguence Diagram Sistem
Gambar 3.5 Flowchart Sistem
Gambar 3.6 Flowchart Sistem Halaman AR
Gambar 3.7 Rancangan Halaman Main Menu
Gambar 3.8 Rancangan Popup About
Gambar 3.9 Rancangan Halaman Augmented Reality
Gambar 3.10 Rancangan Halaman Augmented Reality Video
Gambar 3.11 Aplikasi Pengolahan Objek 3D Blender
Gambar 3.12 Pembuatan Objek Bangunan Pada Aplikasi Blender 3D
Gambar 3.13 (a) Marker Asli (b) Marker Yang Telah Diberi Fitur Oleh Vuforia
Gambar 4.1 Pembuatan Objek Sebelum Rendering
Gambar 4.2 Pembuatan Objek Setelah Rendering
Gambar 4.3 Proses Pendaftaran Marker
Gambar 4.4 Marker Yang Telah Didaftarkan
Gambar 4.5 Interface MonoDevelop
Gambar 4.6 Source code fungsi zoom
Gambar 4.7 Source code fungsi rotate
Gambar 4.8 Penginstalan Aplikasi “historicAR”
Gambar 4.9 Halaman Splash screen
Gambar 4.10 Halaman Main Menu
Gambar 4.11 Popup Pada Menu About
Gambar 4.12 Halaman Augmented Reality
Gambar 4.13 Objek 3D Bangunan Bersejarah Yang Terdeteksi
Gambar 4.14 Objek Bangunan Yang Diperbesar
Gambar 4.15 Objek Bangunan Saat Dirotasi
Gambar 4.16 Objek Bangunan Saat Menampilkan Informasi
Gambar 4.17 Marker Video Terdeteksi dan Video Muncul
Gambar 4.18 Video Saat Diputar
Gambar 4.19 Marker Dari Aplikasi historicAR
Gambar 4.20 (a) Pengujian Objek Sebelum Terdeteksi
(b) Pengujian Objek Setelah Terdeteksi
Gambar 4.21 (a) Pengujian Objek Dalam Ukuran Normal
(b) Pengujian Objek Setelah di Zoom
Gambar 4.22 (a) Pengujian Marker Dengan Pencahayaan
dan Fokus Yang Tepat
(b) Pengujian Marker Dengan Pencahayaan

7
8
9
12
15
23
25
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
39
40
40
41
42
42
43
43
44
44
45
45
46
46
46
47
47
51
52

Universitas Sumatera Utara

xii

dan Fokus Yang Kurang

53

Gambar 4.23 (a) Pengujian Marker Dari Jarak Dekat
(b) Pengujian Marker Dari Jarak Jauh

54

Universitas Sumatera Utara

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Listing Program
Curicuum Vitae

A-1
B-1

Universitas Sumatera Utara