USAHA PANDAI BESI DI DUSUN GAMAN DESA SIHASTORUAN KECAMATAN TARABINTANG KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN TAHUN 1970-2009

DAFTAR INFORMAN
1. Nama

: Harpan Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 30 Tahun

Pekerjaan

: Petani sekaligus pembuat gagang dan sarung golok

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

2. Nama

: Alek Limbong


Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 28 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

3. Nama

: Jordan Tinambunan

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur


: 28 Tahun

Pekerjaan

: Operator Pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

4. Nama

: Coky Sihotang

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 28 Tahun


Pekerjaan

: Petani sekaligus penyedia arang

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

5. Nama

: Adi Ramot Simamora

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 24 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi


Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

Universitas Sumatera Utara

6. Nama

: Hotma Simamora

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 62 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi


Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

7. Nama

: Gilber Limbong

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 57 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan


8. Nama

: Dedi Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 40 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

9. Nama


: Dosmar Hasugian

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 67 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

10 Nama

: Rolen Hasugian

Jenis Kelamin : Laki-laki

Umur

: 75 Tahun

Pekerjaan

: Pemilik usaha pandai besi

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

11 Nama

: Gandra Hasugian

Jenis Kelamin : Laki-laki

Universitas Sumatera Utara


Umur

: 59 Tahun

Pekerjaan

: Pandai besi

Alamat

: Desa Sihombu, Kecamatan Tarabintang

10. Nama

: Marudut Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 49 Tahun


Pekerjaan

: Petani

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan.

12 Nama

: Devindo Meka

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 60 Tahun

Pekerjaan


: Pedagang ikan

Alamat

: Desa Tarabintang, Kecamatan Tarabintang

13 Nama

: Wilson Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 45 Tahun

Pekerjaan

: Petani

Alamat

: Desa Sihombu, Kecamatan Tarabintang

14 Nama

: Goccas Marbun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 52 Tahun

Pekerjaan

: Petani

Alamat

: Dusun Sihorbo, Desa Rura Tnjung, Kecamatan Pakkat.

15 Nama

:Wenny Limbong

Jenis Kelamin : Perempuan
Umur

: 49 Tahun

Universitas Sumatera Utara

Pekerjaan

: Petani

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

16 Nama

:Esmar Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 55 Tahun

Pekerjaan

: Kepala Desa Sihastoruan

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

17 Nama

: Maratua Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 51 Tahun

Pekerjaan

: Sekretaris Desa Sihastoruan

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

18 Nama

:Horas Banget Nahampun

Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur

: 50 Tahun

Pekerjaan

: Aparat Desa Sihastoruan

Alamat

: Dusun Gaman, Desa Sihastoruan

Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN
Lampiran 1
1. Rumah penduduk Dusun Gaman

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 17 February 2017 di Dusun Gaman .

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 2
2. Tempat atau pondok pandai besi bekerja di Dusun Gaman

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 20 February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 3
3. Peralatan pandai besi
1. Peralatan tradisional

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 20 February 2017 di Dusun Gaman

Batu asahan.Sumber: Koleksi pribadi
penulis, 20 February 2017 di Dusun Gaman

Universitas Sumatera Utara

2.Peralatan listrik yang dipakai pandai besi sejak tahun

2009.

Skring hammer

Universitas Sumatera Utara

blower.
Sumber: Koleksi pribadi penulis, 22 February 2017 di Dusun Gaman.

.

gerenda dari listrik.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 22 february 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 4
4. Bahan baku dan bahan pelengkap pandai besi

bahan baku utama
pandai besi adalah besi per mobil.
Sumber: Koleksi pribadi penulis, 22 February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi
penulis, 23 February 2017 di Dusun Gaman.
Gagang golok, sarung golok dan arang adalah bahan pelengkap yang digunakan
pandai besi selain besi berupa per mobil.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 23 February 2017 di Dusun Gaman
air adalah kebutuhan utama manusia, air juga diperlukan sebagai bahan pelengkap
dalam usaha pandai besi yakni sebagai penyepuhan setelah pembakaran besi.
Lampiran 5
5. Proses kerja pandai besi di Dusun Gaman
1. Dengan mengandalkan alat tradisional

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 24 February 2017 di Dusun Gaman.
Besi berupa per ditimbang untuk mengetahui jumlah yang dihasilkan dari satu
kilogram besi, setelah itu besi dibakar dengan arang melaui lingkar sepeda yang
diayun sampai besi berwarna merah.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 24 February 2017 di Dusun Gaman.
Setelah besi panas dan berwarna merah, besi dipahat untuk dibelah menjadi beberapa
bagian, setelah terbagi menjadi beberapa bagian, besi dipanasakan kembali, setelah
panas, besi dibentuk dengan memukul besi dengan mennggunakan palu dan martil
supaya besi terbentuk.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 24 February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

besi yang terbentuk sifatnya masih kasar, maka perlu dipanaskan kembali untuk
mempermudah pandai besi menghaluskan dan meratakan permukaan besi yang masih
kasar supaya terlihat lebih halus dan datar.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 24 February 2017 di Dusun Gaman.
setelah besi tersebut menjadi halus, kemudian dibakar sebentar, setelah di bakar besi
dimasukkan ke air dan oleskan sedikit sabun untuk mempermudah besi di asah
supaya lebih tajam, setelah itu besi siap dipasang gagang dan sarungnya.

Universitas Sumatera Utara

2. dengan penggunaan alat listik.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017 di Dusun Gaman.
Besi berupa per ditimbang untuk mengetahui jumlah yang dihasilkan dari satu
kilogram besi, setelah itu besi dibakar dengan arang melaui blower dengan cukup
dicolokkan ke listrik. Setelah itu besi dibakar hingga panas, kemudian alat yang
dipakai untuk membelah per bukan lagi dengan palu, tetapi dengan gerenda.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017 di Dusun Gaman.
Besi yang sudah terbagi menjadi beberapa bagian, kemudian dipanaskan, setelah
panas besi dibentuk dengan skring hammer, dalam hal ini pandai besi cukup
memegang erat besi dan menekan dengan kaki gigi dari pada skring hammer tersebut,
maka besi akan terbentuk dengan cepat.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017 di Dusun Gaman.
besi yang sudah terbentuk dipanaskan kembali untuk di bentuk supaya mejadi lebih

halus.

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017 di Dusun Gaman.
Setelah besi halus, besi digerenda, setelah digerenda pandai besi meluruskan besi
yang masih terlihat tidak rata, setelah itu besi kembali dipanaskan sebentar, setelah
panas besi dimasukkan ke air dan mengoleskan sabun ke permukaan basi untuk
mempermudah besi di asah atau di gerinda kembali dengan gerinda tangan supaya
besi semakin tajam.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017.
Setelah besi selesai ditajamkan besi siap untuk dibuat gagang dan berlanjut ke tahap
pembuatan sarung, setelah itu besi yang telah diolah dan menjadi barang jadi siap
untuk dipasarkan.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 6
6. Contoh benda- benda hasil usaha pandai besi Dusun Gaman

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26 February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 26
February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 7
7. Monument golok sebagai ciri khas Dusun Gaman Desa Sihastoruan sebagai desa
pandai besi.

Sumber: Koleksi pribadi penulis, 28 February 2017 di Dusun Gaman.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 8
1. Peta lokasi penelitian

Sumber: Peta Desa Sihotang Hasugian Toruan, 22 February 2017: kantor kepala desa
Sihotang Hasugian Toruan.

Sumber: wikipedia, ensiklopedia bebas, https:// id.wikipedia,org/wiki/Tarabintang,
diakses pada tanggal 15 Maret 2017, Jam 08.00.Wib.

Universitas Sumatera Utara