4303-KST-Seni Karawitan Yogyakarta

DOKUMEN NEGARA

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2012/2013
KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN
Satuan Pendidikan
Kompetensi Keahlian
Kode
Alokasi Waktu
No.

Sekolah Menengah Kejuruan
Seni Karawitan Yogyakarta
4303
120 menit

Standar Kompetensi Lulusan

1

Mendeskripsikan Seni Karawitan

sebagai bagian dari kebudayaan

2

Mendeskripsikan unsur-unsur
musikalitas dan non musikalitas
dalam karawitan
Teknik membaca dan menulis
notasi dalam karawitan

3

:
:
:
:

4

Dasar-dasar membuat komposisi

karawitan

5

Pengetahuan instrumen

6

Pengetahuan tembang

4303-12/13

Comment [ H1] : Diisikan Kode
Kompetensi Tahun Lalu

Kemampuan yang Diuji

Menjelaskan pengertian seni dari berbagai
narasumber
Menjelaskan istilah karawitan

Mengidentifikasi fungsi karawitan di
masyarakat
Menganalisis unsur-unsur musikalitas
Mengidentifikasi unsur-unsur non
musikalitas
Mengidentifikasi pencipta tangga nada
Mengidentifikasi tanda baca
Mengidentifikasi simbol nada/bunyi
Mengidentifikasi fungsi titilaras/tangga
nada
Mengidentifikasi jenis titilaras
Mengidentifikasi pengertian komposisi
Mengidentifikasi jenis komposisi
Mengidentifikasi tahapan membuat
komposisi karawitan
Mengidentifikasi instrumen berdasarkan
sumber bunyinya
Mengidentifikasi instrumen berdasarkan
cara memainkan
Mengidentifikasi instrumen berdasarkan

fungsinya dalam penyajian
Menjelaskan teknik permainan
Mengidentifikasi tembang metris
Mengidentifikasi tembang ritmis
Menjelaskan teknik pernafasan

Hak Cipta pada Kemdikbud

KST-1/1

Comment [ H2] : Diisi SK atau KD
Kompetensi Keahlian Tersebut
Comment [ H3] : Diisi Kata Kerja
Kognitif untuk Teori :
- Mengidentifikasi (Pengetahuan)
- Menjelaskan (Pemahaman)
- Mengklasifikasikan (Pemahaman)
- Menghitung (Aplikasi, Analisis)
- Menganilisis (Analisis)
- Menentukan (Analisis)

- Mengkategorikan (Analisis)
- Membedakan (Analisis)
- Membandingkan (Analisis)