MATA PELAJARAN : M A T E M A T I K A

KODE : 02 - II / TUC - UN / 2014

MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH ( M K K S )
SMP KABUPATEN PURWOREJO
Sekretariat : Jl. Jendral Sudirman 8 Purworejo 54114 Telepon / Fax (0275) 321405

UJI COBA UJIAN NASIONAL KE - 2
SMP Se-KABUPATEN PURWOREJO
MATA PELAJARAN

:

MATEMATIKA

HARI / TANGGAL

:

Kamis, 13 Februari 2014

WAKTU


:

07.00 – 09.00 ( 120 menit )

PETUNJUK UMUM :
1. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Latihan Ujian Nasional ( LJLUN ) yang tersedia dengan
menggunakan pensil 2B, sesuai petunjuk di LJLUN.
2. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJLUN.
3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut.
4. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan jawaban.
5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.
6. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.
7. Mintalah kertas buram kepada pengawas bila diperlukan.
8. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat Bantu hitung lainnya.
9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas.
10. Lembar soal tidak boleh dicorat-coret.
PETUNJUK KHUSUS
Hitamkanlah bulatan pada huruf A, B, C, atau D yang anda anggap benar pada lembar jawaban.
1. Hasil dari 35 : 7 –19 + 23 – 4 x 5 adalah . . . .

A. –21
B. –11

C. 5
D. 29

2. Seorang peserta ujian masuk perguruan tinggi menjawab 38 soal dengan benar dan 6 soal salah dari 50
soal yang diberikan. Jika setiap jawaban benar diberi skor 4, jawaban yang salah diberi skor – 2 dan tidak
dijawab diberi skor –1, skor yang diperoleh peserta tersebut adalah . . . .
A. 122
C. 134
B. 128
D. 146
3. Tiga puluh orang dapat menyelesaikan pekerjaan dalam waktu 60 hari. Setelah 30 hari bekerja, pekerjaan
terhenti selama 10 hari. Jika ingin menyelesaikan pekerjaan tepat waktu, maka harus menambah pekerja
sebanyak . . . .
A. 25 orang
C. 15 orang
B. 20 orang
D. 10 orang

4. Dua orang bekerja 5 hari menghasilkan 900 batu bata. Jika 3 orang bekerja 6 hari, maka batu bata yang
dihasilkan adalah . . . .
A. 1.520 buah
C. 1.640 buah
B. 1.620 buah
D. 1.650 buah
5. Hasil dari 2-5 x 2-2 adalah . . . .
1

A. -128

C. 128

B. -8

D. 1
8

2
6. Hasil dari

A. 6
B. 5 2

50



32



18

adalah . . . .

Matematika

C. 8
D. 6


2

7. Pak Dwija meminjam uang di KUD sebesar Rp600.000,00 dengan bunga tunggal dan suku bunga
pinjaman 12% per tahun. Jika Pak Dwija ingin mengangsur 10 kali untuk melunasi pinjamannya, besar
angsuran tiap bulan yang harus dibayarkan Pak Dwija adalah . . . .
A. Rp66.000,00
C. Rp72.000,00
B. Rp67.200,00
D. Rp74.400,00
8. Diketahui barisan bilangan 20, 17, 14, 11, . . . Suku ke-15 dari barisan bilangan tersebut adalah ….
A. –25
C. 62
B. –22
D. 68
9. Dalam suatu gedung pertunjukan terdapat 35 kursi pada baris pertama dan setiap baris berikutnya memuat
5 kursi lebih banyak dari baris di depannya. Bila dalam gedung itu terdapat 12 baris kursi. Banyaknya kursi
dalam gedung pertunjukan tersebut adalah . . . .
A. 420 buah
C. 688 buah
B. 625 buah

D. 750 buah
10. Dari pemfaktoran
1. 2x2 + 5x – 3 = (2x – 1)(x + 3)
2. 8x2 +10x – 6 = (2x + 3 ) (4x – 2 )
3. 6x – 3x2 = 3x (2 – x )
4. 9x2 – 16y2 = (9x + 5y) (x – 5y )
Pernyataan yang benar adalah nomor . . . .
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4

C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

11. Sebuah taman berbentuk persegi panjang dengan panjang (2x + 3)m dan lebar (3x – 5)m. Jika keliling
taman 36m luas taman tersebut adalah . . . .
A. 64 m2
C. 77 m2
2
B. 70 m
D. 96 m2

12. Himpunan penyelesaian 3(2x – 4 ) – 5( x – 3 ) ≤ 6 dengan x bilangan cacah adalah . . . .
A. {1,2}
C. {0,1,2}
B. {1,2,3}
D. {0,1,2,3}
13. Banyaknya himpunan bagian dari A = { a,b,c,d,e } yang memiliki tiga anggota adalah . . . .
A. 2
C. 10
B. 5
D. 15
14. Diketahui A={ x | x